Galang Hendra Juara di WSSP 300 Jerez, Ali Adrian Posisi 11

Reporter

Terjemahan

Minggu, 22 Oktober 2017 20:55 WIB

Galang Hendra Pratama melakukan latihan dengan Yamaha YZF-R3 di Italia.

TEMPO.CO, Jakarta - Pembalap Yamaha Indonesia Galang Hendra Pratama sukses meraih kemenangannya dalam kejuaraan WSSP 300 di Sirkuit Jerez, Spanyol, Minggu 22 Oktober 2017. Galang yang membela Tim Motoxracing hanya berjarak 0,026 detik dari Scott Deroue (MTM KS Kawasaki), 0,038 detik dari Alfonso Coppola (SK Racing) dan 0,113 detik dari Marc Garcia (Halcourier Racing).

Baca: Begini Perjuangan Galang Hendra Raih Start ke-8 di WSSP 300 Jerez

Dalam balapan, Galang konsisten berada di barisan depan. Pada lap terakhir, Galang memacu motornya dengan pembalap papan atas dan berhasil menyentuh garis finis yang pertama. Galang yang berstatus wildcard tersebut memang pernah turun di seri Sirkuit Algrave, Portugal. Namun saat itu, ia tak mengalami kendala dengan kerusakan elektronik.

Rekan senegaranya, Ali Adrian Rusmiputro memulai start dari posisi 10 besar. Pembalap yang membela bendera Pertamina Ameria Racing Team sempat tercecer ke posisi 16 namun bisa memperbaiki posisi 11. Ia berjarak 19 detik dari Galang Hendra.

Keberhasilan posisi keempat, Marc Gracia berhasil mengkukuhkan dirinya menjadi Juara Dunia FIM Supersport 300 2017. Gracia hanya berselisih satu poin dari Alfonso Coppola yang pesaing meraih juara dunia.

Berikut Hasil Balapan WSSP 300 di Jerez:
1. Galang Hendra Pratama
2. Scott Deroue
3. Alfonso Coppola
4. Marc Garcia
5. Daniel Valle
6. Robert Schotman
7. Enzo De La Vega
8. Mika Perez
9. Borja Sanchez
10. Paolo Giacomini

Advertising
Advertising

WORLDSBK

Berita terkait

Juara di WorldSSP300 Ceko, Aldi Satya Mahendra Ikuti Jejak Galang Hendra

1 Agustus 2023

Juara di WorldSSP300 Ceko, Aldi Satya Mahendra Ikuti Jejak Galang Hendra

Aldi Satya Mahendra berhasil mengikuti jejak sang kakak, yakni Galang Hendra, di WorldSSP300 Ceko 2023 pada akhir pekan kemarin.

Baca Selengkapnya

Aldi Satya Mahendra Juara Race 2 WorldSSP300 Ceko 2023

1 Agustus 2023

Aldi Satya Mahendra Juara Race 2 WorldSSP300 Ceko 2023

Aldi Satya Mahendra kembali mencetak sejarah baru di WorldSSP300 setelah berhasil keluar sebagai juara di race 2 seri Ceko pada akhir pekan kemarin

Baca Selengkapnya

Bradley Ray Bersiap Hadapi WSBK Eropa 2023

4 April 2023

Bradley Ray Bersiap Hadapi WSBK Eropa 2023

Bradley Ray melewatkan balap motor WSBK 2023 putaran Australia dan Indonesia karena ia mengikuti program pengujian awal tahun.

Baca Selengkapnya

Pembalap WSBK Adrian Huertas Temui Pers di Senggigi Lombok Pekan Depan

1 November 2022

Pembalap WSBK Adrian Huertas Temui Pers di Senggigi Lombok Pekan Depan

Adrian Huertas adalah pembalap tim MTM Kawasaki peserta balap motor WSBK Mandalika 2022 yang akan digelar pada 11-13 Oktober.

Baca Selengkapnya

Wahyu Nugroho Raih Poin Saat Debut di WorldSSP300 Portugal

10 Oktober 2022

Wahyu Nugroho Raih Poin Saat Debut di WorldSSP300 Portugal

Rider Indonesia Wahyu Nugroho mampu menyelesaikan balapan debutnya di WorldSSP300 Portugal dengan cukup baik.

Baca Selengkapnya

Wahyu Nugroho Urutan Ke-26 di FP1 dan FP2 WorldSSP300 Portugal

8 Oktober 2022

Wahyu Nugroho Urutan Ke-26 di FP1 dan FP2 WorldSSP300 Portugal

Rider Indonesia Wahyu Nugroho telah menyelesaikan dua sesi latihan bebas (FP) WorldSSP300 Portugal pada Jumat, 7 Oktober 2022.

Baca Selengkapnya

Galang Hendra Bicara Kesulitan Tampil di ARRC Sirkuit Sepang

28 Mei 2022

Galang Hendra Bicara Kesulitan Tampil di ARRC Sirkuit Sepang

Galang Hendra bicara soal kesulitan tampil di FP Asia Road Racing Championship 2022 (ARRC) Sirkuit Sepang. Simak selengkapnya di sini!

Baca Selengkapnya

Andi Gilang Raih Pole Position di ARRC Sepang, Galang Hendra P9

28 Mei 2022

Andi Gilang Raih Pole Position di ARRC Sepang, Galang Hendra P9

Andi Gilang telah merampungkan sesi kualifikasi FIM Asia Road Racing Championship (ARRC) seri Sepang. Ia mampu meraih pole position.

Baca Selengkapnya

Andi Gilang Jadi yang Tercepat di FP1 ARRC Malaysia

28 Mei 2022

Andi Gilang Jadi yang Tercepat di FP1 ARRC Malaysia

Andi Gilang jadi yang tercepat di sesi latihan bebas (FP) Asia Road Racing Championship (ARRC) seri Malaysia kelas Supersport 600, Jumat, 27 Mei 202

Baca Selengkapnya

Andi Gilang Anggap Semua Pembalap ARRC SS600 2022 Rival Berat

26 Maret 2022

Andi Gilang Anggap Semua Pembalap ARRC SS600 2022 Rival Berat

Andi Gilang menargetkan juara pertama pada Race 2 ARRC SS600 yang akan digelar pada Minggu, 27 Maret 2022, di Sirkuit Buriram, Thailand.

Baca Selengkapnya