Dua Bulan Dirilis, Penjualan Daihatsu Terios Memepet Sigra

Reporter

Naufal Shafly

Senin, 19 Februari 2018 18:13 WIB

All New Daihatsu Terios dalam media test drive di Padang, Sumatera Barat, 11-12 Januari 2018. TEMPO/Naufal Shafly

TEMPO.CO, Jakarta - PT Astra Daihatsu Motor (ADM) mengawali tahun 2017 dengan angka retail sales sebanyak 15.896 unit dengan market share sebanyak 17 persen. Sementara penjualan wholesales Daihatsu sebanyak 18.788 unit dengan market share sebesar 19,6 persen. Penjualan ADM ditopang Daihatsu Sigra, Daihatsu Xenia dan Daihatsu Terios.

“Kami mengucapkan terimakasih atas kepercayaan masyarakat Indonesia dengan Daihatsu. Kami berharap pencapaian ini dapat terus memotivasi untuk dapat memberikan produk maupun pelayanan purnajual terbaik,” ujar Marketing Director PT Astra Daihatsu Motor, Amelia Tjandra dalam siaran pers yang diterima Tempo pada Senin, 19 Februari 2018.

Baca: Menguji Si Kembar Toyota Rush dan Daihatsu Terios, Simak Hasilnya

Penjualan terbanyak Daihatsu masih dikuasai oleh kendaraan Low Cost Green Car mereka, Daihatsu Sigra yang mencatat retail sales sebanyak 3.982 unit diikuti Xenia sebesar 3.027 unit.

Selanjutnya ada SUV terbaru mereka, Daihatsu Terios berhasil torehkan 2.157 unit, Ayla sebesar 1.901 unit, Gran Max Mini Bus (MB) 1.131 unit. Daihatsu lainnya (Luxio, Sirion, Hi-Max dan Copen) berkontribusi total sebesar 399 unit (3 persen).

Namun, jika mengacu pada wholesales, Gran Max Pick Up menjadi yang tertinggi dengan angka 4.390 unit. Sedangkan, Sigra membuntuti di belakangnya dengan angka 4.142 unit, dan ketiga adalah Xenia sebanyak 3.912 unit.

Baca: Inden All New Daihatsu Terios 3.000 Unit Separuh dari Toyota Rush

Advertising
Advertising

Berikutnya, ada Daihatsu Ayla menyumbang 2.611 unit , Daihatsu Terios 2.512 unit, dan Gran Max (MB) 939 unit. Untuk Daihatsu lainnya meliputi Daihatsu Luxio, Sirion, Hi-Max dan Copen berkontribusi sebesar 282 unit.

Berita terkait

9 Orang yang Meninggal dalam Kecelakaan KM 58 Tol Jakarta-Cikampek Mengalami Luka Bakar

23 hari lalu

9 Orang yang Meninggal dalam Kecelakaan KM 58 Tol Jakarta-Cikampek Mengalami Luka Bakar

Kakorlantas Polri Irjen Aan Suhanan menyampaikan 9 korban yang meninggal dunia daam kecelakaan KM 58 mengalami luka bakar dan dibawa ke RSUD Karawang.

Baca Selengkapnya

10 Mobil Terlaris Januari 2024: Wuling Binguo EV Masuk Daftar, Sigra Teratas

21 Februari 2024

10 Mobil Terlaris Januari 2024: Wuling Binguo EV Masuk Daftar, Sigra Teratas

Gaikindo telah mengeluarkan informasi terkait data penjualan mobil nasional sepanjang Januari 2024. Berikut daftar 10 mobil terlaris bulan lalu:

Baca Selengkapnya

Daihatsu Terios Jelajahi Tempat Bersejarah di Ternate, Libas Rute Sepanjang 390 Km

16 Januari 2024

Daihatsu Terios Jelajahi Tempat Bersejarah di Ternate, Libas Rute Sepanjang 390 Km

Daihatsu Terios telah melakukan perjalanan ke tempat bersejarah di Ternate, Maluku Utara, dengan rute sepanjang 390 km.

Baca Selengkapnya

Daftar Mobil Terlaris November 2023: Kijang Innova Teratas, Brio Ketiga

15 Desember 2023

Daftar Mobil Terlaris November 2023: Kijang Innova Teratas, Brio Ketiga

Toyota Kijang Innova menjadi mobil terlaris November 2023 dengan penjualan sebanyak 7.064 unit, sedangkan Honda Brio 5.381 unit.

Baca Selengkapnya

Viral RX-King Tersangkut di Kolong Daihatsu Sigra, Terseret hingga 5 Km

19 Oktober 2023

Viral RX-King Tersangkut di Kolong Daihatsu Sigra, Terseret hingga 5 Km

Baru-baru ini viral sebuah video yang memperlihatkan sebuah motor Yamaha RX-King tersangkut di kolong mobil Daihatsu Sigra yang melaju di Jalan Djunjunan Pasteur, Kota Bandung.

Baca Selengkapnya

Daftar 5 Mobil Termurah di GIIAS 2023, Mulai Rp 130 Jutaan

18 Agustus 2023

Daftar 5 Mobil Termurah di GIIAS 2023, Mulai Rp 130 Jutaan

Dari mobil-mobil yang dipamerkan di GIIAS 2023, ada beberapa mobil yang dijual dengan harga yang terbilang ramah dikantong.

Baca Selengkapnya

Citroen C3 Aircross Masuk Indonesia, Jadi Lawan Toyota Rush Dkk

5 Agustus 2023

Citroen C3 Aircross Masuk Indonesia, Jadi Lawan Toyota Rush Dkk

Citroen C3 Aircross akan mengisi segmen Low SUV 7 penumpang dan bersaing dengan Toyota Rush, Honda BR-V, Suzuki XL7, hingga Daihatsu Terios.

Baca Selengkapnya

Penjualan Mobil Daihatsu Naik 18,3 Persen pada Januari-Mei 2023

16 Juni 2023

Penjualan Mobil Daihatsu Naik 18,3 Persen pada Januari-Mei 2023

PT Astra Daihatsu Motor (ADM) baru saja mengeluarkan data penjualan mobil mereka selama periode Januari-Mei 2023. Simak informasi lengkapnya di sini:

Baca Selengkapnya

10 Mobil Terlaris Mei 2023: Daihatsu Sigra Geser Mitsubishi Xpander

16 Juni 2023

10 Mobil Terlaris Mei 2023: Daihatsu Sigra Geser Mitsubishi Xpander

Gaikindo telah mengeluarkan data penjualan mobil secara wholesales sepanjang Mei 2023. Berikut daftar 10 mobil terlaris secara wholesales:

Baca Selengkapnya

Versi Facelift Sudah Meluncur, Daihatsu Terios Lama Diskon Rp 25 Juta

10 Juni 2023

Versi Facelift Sudah Meluncur, Daihatsu Terios Lama Diskon Rp 25 Juta

PT Astra Daihatsu Motor (ADM) sudah menghentikan produksi Terios lama sejak awal Juni 2023.

Baca Selengkapnya