Persiapan Mudik 2018, Mobil Lexus Bisa Diservis di Rumah

Reporter

Tempo.co

Jumat, 25 Mei 2018 14:19 WIB

Layanan Lexus Mobile Concierge Service. 25 Mei 2018. Dok Lexus Indonesia.

TEMPO.CO, Jakarta - Lexus Indonesia memiliki program layanan servis mobil di rumah. Namanya Lexus Mobile Concierge Service (LMCS). Layanan ini didesain sebagai layanan terpadu yang siap melayani pelanggan Lexus yang memiliki keterbatasan waktu untuk servis kendaraan.

Saat ini telah tersedia armada-armada unit LMCS yang siap melayani pelanggan Lexus, dilengkapi dengan alat-alat high-tech untuk memenuhi standar kualitas servis Lexus, termasuk menyiapkan teknisi terbaik Lexus.

General Manager Lexus Indonesia Adrian Tirtadjaja mengatakan layanan servis di rumah pelanggan ini dimaksudkan agar sejak membeli hingga melakukan pemeliharaan kendaraan, pelanggan akan merasakan Lexus Amazing Experience.

Baca: 98 Dealer Resmi Honda Siaga di Jalur Mudik 2018

“Bermula dari Amazing Product yang nyaman, berlanjut dengan Amazing Ownership Experience saat melakukan servis, pelanggan merasakan layanan yang menyenangkan. Inilah makna Sophisticated Luxury dari Lexus,” kata Adrian, dalam siaran tertulis yang diterima Tempo, Jumat, 25 Mei 2018.

Menurut Adrian, keseriusan Lexus dalam melayani berdampak pada rasa bangga dan keyakinan pelanggannya, sehingga kemewahan dan kenyamanan dirasakan secara menyeluruh dan berkelanjutan oleh pelanggan.

Baca: Chevrolet Siapkan Layanan Bantuan di Jalur Mudik 2018

Fasilitas LMCS juga dapat dinikmati untuk kemudahan pelanggan menyambut liburan, termasuk di antaranya mudik 2018, untuk menjaga kondisi kendaraan yang prima.

Kesetiaan Lexus Indonesia juga menyediakan layanan servis gratis selama lima tahun, garansi tiga tahun, serta layanan 24 jam Lexus Concierge Center dan Emergency Road Assistance yang akan selalu siap melayani dalam segala situasi.

Berita terkait

14 Sistem Partial Automated di 14 Mobil Kelas Atas Diuji, Hanya Satu Dianggap Acceptable

49 hari lalu

14 Sistem Partial Automated di 14 Mobil Kelas Atas Diuji, Hanya Satu Dianggap Acceptable

Mobil-mobil otonom masih terus diwarnai kasus tabrakan di jalan sehingga pabrik otomotif melipatgandakan sistem-sistem yang partially otomated.

Baca Selengkapnya

Toyota Disebut Targetkan Produksi 10,3 Juta Kendaraan Secara Global pada 2024

16 Januari 2024

Toyota Disebut Targetkan Produksi 10,3 Juta Kendaraan Secara Global pada 2024

Toyota disebut akan memproduksi sebanyak 3,4 juta kendaraan di Jepang dan 6,9 juta kendaraan di luar Jepang.

Baca Selengkapnya

Meski Ditawarkan Insentif Nol Persen, Lexus Indonesia Masih Pilih CBU

22 Desember 2023

Meski Ditawarkan Insentif Nol Persen, Lexus Indonesia Masih Pilih CBU

Lexus Indonesia belum ada niatan untuk produksi secara CKD di Indonesia meskipun pemerintah memberikan tawaran Insentif 0 persen untuk mobil listrik.

Baca Selengkapnya

Menikmati Fine Dining yang Bisa Dipersonalisasi dan Bawa Pesan Berkelanjutan

25 November 2023

Menikmati Fine Dining yang Bisa Dipersonalisasi dan Bawa Pesan Berkelanjutan

Lexus Feast menggabungkan fine dining dengan konsep berkelanjutan

Baca Selengkapnya

Penjualan Mobil Astra Group Capai 44 Ribu Unit pada Oktober 2023

13 November 2023

Penjualan Mobil Astra Group Capai 44 Ribu Unit pada Oktober 2023

Astra Group telah menginformasikan data penjualan mobil mereka sepanjang Oktober 2023. Merek apa yang berkontribusi paling besar?

Baca Selengkapnya

Mobil Pelat Nomor Kendaraan CD Tabrak 4 Korban di Jakarta Utara, Siapa Berhak Gunakan Pelat Nomor Khusus Itu?

13 November 2023

Mobil Pelat Nomor Kendaraan CD Tabrak 4 Korban di Jakarta Utara, Siapa Berhak Gunakan Pelat Nomor Khusus Itu?

Belum lama ini pelat nomor kedaraan CD menabrak 4 korban sekaligus di Jakarta Utara. Siapakah yang berhak gunakan pelat nomor kendaraan khusus ini?

Baca Selengkapnya

Kronologi Lexus Pelat CD Tabrak 4 Pejalan Kaki di Cilincing, Pengemudi Sempat Melarikan Diri

10 November 2023

Kronologi Lexus Pelat CD Tabrak 4 Pejalan Kaki di Cilincing, Pengemudi Sempat Melarikan Diri

Pengemudi Lexus berpelat CD sempat memacu mobil hendak melarikan diri setelah menabark 4 orang di Cilincing, Jakarta Utara.

Baca Selengkapnya

Lexus LF-ZC Tampil di Japan Mobility Show 2023, Akan Dirilis pada 2026

26 Oktober 2023

Lexus LF-ZC Tampil di Japan Mobility Show 2023, Akan Dirilis pada 2026

Lexus memperkenalkan generasi terbaru kendaraan listrik berbasis baterai konsep, LF-ZC (Lexus Future Zero-emission Catalyst) di Japan Mobility Show.

Baca Selengkapnya

Lexus LM350 Hybrid Dikirim ke Konsumen Mulai Akhir Oktober 2023

13 Oktober 2023

Lexus LM350 Hybrid Dikirim ke Konsumen Mulai Akhir Oktober 2023

Lexus Indonesia menawarkan All New LM350 hybrid 4-seater dengan harga Rp 2,696 miliar dan LM350 hybrid 7-seater Rp 2,109 miliar.

Baca Selengkapnya

Lexus LM350 Hybrid Rilis di Indonesia, Harga Mulai Rp 2,1 Miliar

10 Oktober 2023

Lexus LM350 Hybrid Rilis di Indonesia, Harga Mulai Rp 2,1 Miliar

All New Lexus LM350 Hybrid ditawarkan dalam dua pilihan, 4-seater untuk varian flagship dan 7-seater.

Baca Selengkapnya