Fitur Cruise Control pada Mobil, Simak Fungsi dan Manfaatnya

Reporter

Bisnis.com

Minggu, 27 Mei 2018 07:33 WIB

Ilustrasi Cruise Control. Sumber:bisnis.com

TEMPO.CO, Jakarta - Pada sebagian besar mobil keluaran terbaru, sudah mengadopsi cruise control pada roda kemudi. Banyak yang berpendapat bahwa fitur cruise control mampu memberikan kenyamanan saat berkendara. Namun, jika dimanfaatkan dengan cara yang salah, fitur ini bisa menjadi masalah. Lalu apa itu sebenarnya cruise control? Bagaimana cara menggunakannya?

Mungkin Anda akan cepat lelah ketika berkendara jarak jauh hingga ratusan kilometer, terutama ketika Anda harus menekan pedal gas terus menerus. Hal ini akan membuat kaki kaku dan pegal. Saat ini sudah ada solusi yang tepat untuk mengatasi hal tersebut, yakni penggunaan fitur cruise control.

Baca: Idling Stop dan Keyless Mobil Akibatkan Kematian, Ini Sebabnya

Cruise control adalah salah satu teknologi baru yang diterapkan pada mobil dengan fungsi mengatur kecepatan mesin stabil tanpa membutuhkan pijakan pedal gas. Fitur ini memungkinkan mobil untuk tetap bergerak dengan kecepatan yang stabil tanpa kaki harus menginjak pedal gas. Cruise control kerap juga disebut sebagai speed control atau juga autocruise. Meskipun namanya berbeda, namun fungsinya tetap sama saja.

Untuk mengaktifkan fitur cruise control, umumnya Anda harus memacu kecepatan sesuai yang diinginkan, 60 kilometer per jam misalnya. Kemudian, tekan tombol cruise control. Mobil dengan sendirinya akan mempertahankan kecepatan untuk tetap stabil pada kecepatan tersebut tanpa perlu menekan pedal gas lagi.

Namun dari aturan pabrikan biasanya membatasi kecepatan cruise control minimal 40 kilometer per jam. Bila tingkat laju di bawah kecepatan tersebut, maka fitur ini tidak dapat aktif. Inilah yang menjadi alasan mengapa fitur cruise control hanya bisa efektif digunakan di jalan bebas hambatan atau jalan tol.

Advertising
Advertising

Fitur ini tidak dapat digunakan ketika berada di kondisi jalan yang ramai karena sangat berisiko tertabrak. Untungnya, mobil dengan fitur cruise control juga dilengkapi sensor tertentu. Sensor yang umumnya menggunakan teknologi laser ini membuat mobil mampu mendeteksi jarak dengan kendaraan lain yang berada di depan.

Mobil akan mengerem ketika jarak mobil sudah terlalu dekat sehingga Anda dapat siap berhenti. Sebaliknya juga begitu, ketika mobil mendeteksi jarak yang terlalu jauh dengan kendaraan depannya, mobil akan menambah kecepatan.

Baca: Kisah Sukses Cuci Mobil QC30 Omzet Tembus 7 Ribu Unit per Bulan

Meski pengendalian pedal gas sudah terotomatisasi dengan baik, bukan berarti Anda tidak menghiraukannya begitu saja. Anda tetap harus berkonsentrasi dengan keadaan di depan. Pasalnya, ada kemungkinan pengemudi lain yang mendahului atau muncul dari arah yang berbeda.

Nah, itulah pemaparan sebenarnya tentang cruise control pada mobil serta bagaimana cara penggunaannya yang tepat dan aman. Nissan Serena adalah salah satu mobil dengan fitur cruise control terbaik di kelasnya. Mengemudi dengan Nissan Serena di jalan bebas hambatan jadi terasa sangat nyaman dan tentunya menjaga Anda dan penumpang lain lebih aman.

BISNIS

Berita terkait

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

4 hari lalu

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

Korban tewas akibat amblesnya jalan raya di Cina selatan telah meningkat menjadi 48 orang

Baca Selengkapnya

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

6 hari lalu

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan polisi terus menggali terkait kasus meninggalnya Brigadir Ridhal Ali Tomi diduga bunuh diri di dalam mobil.

Baca Selengkapnya

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

18 hari lalu

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

Berikut beberapa komponen mobil yang sebaiknya kembali diperiksa setelah digunakan selama perjalanan mudik.

Baca Selengkapnya

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

18 hari lalu

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

Berkendara sambil membawa beban berat memiliki risiko dan potensi bahaya. Apa saja yang harus disiapkan dan diantisipasi?

Baca Selengkapnya

7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

22 hari lalu

7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

Merawat kendaraan yang digunakan saat mudik bisa mengembalikan performa kendaraan.

Baca Selengkapnya

Manfaat dan Cara Pakai Engine Flush, Manjakan Kendaraan Setelah Mudik

24 hari lalu

Manfaat dan Cara Pakai Engine Flush, Manjakan Kendaraan Setelah Mudik

Memanjakan kendaraan setelah mudik bisa memperpanjang usia pakai dan mencegah kerusakan mesin.

Baca Selengkapnya

Polri Selidiki Penyebab Kecelakaan 2 Mobil dan 1 Bus di KM 58 Tol Cikampek

28 hari lalu

Polri Selidiki Penyebab Kecelakaan 2 Mobil dan 1 Bus di KM 58 Tol Cikampek

Kecelakaan terjadi di KM 58 + 600 arah Jakarta Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek pada Senin pagi, 8 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

31 hari lalu

Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

BPJT mengimbau masyarakat beristirahat di rest area paling lama 30 menit selama arus mudik Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Pria Bermobil Kepergok Curi Bra Wanita di Perumahan Discovery Bintaro Tangerang Selatan

31 hari lalu

Pria Bermobil Kepergok Curi Bra Wanita di Perumahan Discovery Bintaro Tangerang Selatan

Seorang pria pengendara minibus berwarna putih kepergok mencuri pakaian dalam atau bra milik warga. Aksi tersebut dilakukan di Perumahan Discovery Bintaro.

Baca Selengkapnya

Kejagung Angkut Mobil Rolls Royce dari The Pakubuwono House, Diduga Terkait dengan Penggeledahan Rumah Harvey Moeis

35 hari lalu

Kejagung Angkut Mobil Rolls Royce dari The Pakubuwono House, Diduga Terkait dengan Penggeledahan Rumah Harvey Moeis

Kejagung mengangkut satu unit mobil Rolls Royce dari kediaman tersangka kasus korupsi timah Harvey Moeis di apartemen The Pakubuwono House.

Baca Selengkapnya