Royal Enfield Classic 350 2018 Pakai ABS, Tak Ada Nuansa Krom

Reporter

Terjemahan

Senin, 27 Agustus 2018 16:01 WIB

Sejumlah motor Royal Enfield Classic 350 Redditch yang dipamerkan dalam acara Indonesia Internasional Motor Show 2017 di Jiexpo, Jakarta, 28 April 2017. Harga yang ditawarkan untuk Royal Enfield Classic 350 Redditch Rp 72,9 juta. TEMPO/Fajar Januarta

TEMPO.CO, New Delhi - Royal Enfield bersiap memperkenalkan generasi baru yang sudah dilengkapi dengan rem antilock brake system (ABS), salah satunya tipe Royal Enfield Classic 350. Salah satu media India, TeamBHP, mendapatkan gambar Royal Enfield Classic 350 baru dengan ABS dan opsi warna anyar. Sepeda motor Royal Enfield ini akan diluncurkan secara resmi pada 28 Agustus 2018.

Baca: Inilah Motor Klasik Benelli Bisa Jadi Pesaing Royal Enfield

Gambar yang bocor menunjukkan jajaran sepeda motor klasik Royal Enfield baru akan menampilkan skema warna doff atau matte baru. Sepeda motor baru itu kini tidak akan banyak menggunakan nuansa krom pada bezel headlamp, dan knalpot menggunakan warna hitam doff. Tangki bahan bakar juga mendapat penomoran khusus warna putih dengan latar belakang oranye dan hijau.

Royal Enfield sudah memproduksi sepeda motor dengan ABS, yang diekspor ke pasar global. Saat ini, Royal Enfield Classic 350 menjadi salah satu sepeda motor paling laris di pasar India dengan penjualan bulanan rata-rata lebih dari 35 ribu unit.

Baca: Royal Enfield Pegasus Terjual Ludes Hanya Dalam 178 Detik

Royal Enfield, yang memperkenalkan ABS pada Classic 350, akan menarik perhatian pembeli meskipun ada sedikit kenaikan harga. Jajaran sepeda motor Royal Enfield Classic mengandalkan mesin berpendingin udara, silinder tunggal berkapasitas 346 cc yang menghasilkan tenaga 19.8 bhp dan torsi puncak 28 Nm. Mesin dikawinkan dengan gearbox lima percepatan.

Baca: Motor Custom Royal Enfield Milik Gibran Masuk Tahap Penyelesaian

Royal Enfield kemungkinan juga memperkenalkan jajaran Classic dengan rem cakram belakang dan dual-channel ABS untuk meningkatkan keselamatan. Dengan penggunaan ABS, akan ada kenaikan harga di India sekitar Rs 10 ribu atau sekitar Rp 2 juta.

Advertising
Advertising

DRIVESPARK

Berita terkait

IIMS 2024: Royal Enfield Bullet 350 Ditawarkan dengan Harga Rp 115 Juta

15 Februari 2024

IIMS 2024: Royal Enfield Bullet 350 Ditawarkan dengan Harga Rp 115 Juta

Royal Enfield Bullet 350 dibekali sistem gearbox 5 speed constant mesh. Motor baru ini bisa mengeluarkan tenaga sebesar 20,2 bhp dan torsi 27 Nm.

Baca Selengkapnya

Royal Enfield Bullet 350 Bakal Meluncur di IIMS 2024, Simak Bocorannya

13 Februari 2024

Royal Enfield Bullet 350 Bakal Meluncur di IIMS 2024, Simak Bocorannya

Royal Enfield akan memperkenalkan motor baru Bullet 350 dalam pameran IIMS 2024. Seperti apa bocorannya? Berikut ulasannya:

Baca Selengkapnya

Daftar Merek Motor yang Rilis Model Terbaru di IIMS 2024

9 Februari 2024

Daftar Merek Motor yang Rilis Model Terbaru di IIMS 2024

Para pabrikan roda dua turut meramaikan gelaran tersebut disebut siap memperkenalkan kendaraan terbarunya di IIMS 2024

Baca Selengkapnya

Dikabarkan Mundur dari Kabinet Jokowi, Intip Isi Garasi Basuki Hadimuljono

19 Januari 2024

Dikabarkan Mundur dari Kabinet Jokowi, Intip Isi Garasi Basuki Hadimuljono

Menteri Basuki Hadimuljono tercatat memiliki dua kendaraan yang mengisi garasi rumahnya dengan nilai sebesar Rp 90 juta.

Baca Selengkapnya

Ananda Omesh Lelang Motor Kesayangannya untuk Palestina Laku Rp 320 Juta, Berikut Profilnya

11 November 2023

Ananda Omesh Lelang Motor Kesayangannya untuk Palestina Laku Rp 320 Juta, Berikut Profilnya

Ananda Omesh lelang motor Royal Enfield Classic 500 Pegasus Limited Edition untuk membantu korban di Palestina. Berikut profil selebritas ini.

Baca Selengkapnya

Lelang Motor Royal Enfield Omesh untuk Palestina Tembus Rp 320 Juta

8 November 2023

Lelang Motor Royal Enfield Omesh untuk Palestina Tembus Rp 320 Juta

Omesh melelang Royal Enfield Classic 500 Pegasus Limited Edition untuk membantu Palestina, yang telah mendapat penawaran hingga Rp 320 Juta.

Baca Selengkapnya

Spesifikasi Royal Enfield Classic 500 Pegasus Ananda Omesh yang Dilelang untuk Bantu Palestina

5 November 2023

Spesifikasi Royal Enfield Classic 500 Pegasus Ananda Omesh yang Dilelang untuk Bantu Palestina

Ananda Omesh melelang motor kesayangannya, Royal Enfield Classic 500 Pegasus Limited Edition, untuk membantu korban peperangan di Palestina.

Baca Selengkapnya

Ananda Omesh Lelang Royal Enfield Classic 500 Pegasus untuk Bantu Palestina

5 November 2023

Ananda Omesh Lelang Royal Enfield Classic 500 Pegasus untuk Bantu Palestina

Salah satu publik figur Indonesia, Ananda Omesh melelang motor kesayangannya untuk membantu korban peperangan di Palestina.

Baca Selengkapnya

HUT Ke-5 Komunitas Motor RoRI Diramaikan /rif, Ada Hadiah Royal Enfield

1 November 2023

HUT Ke-5 Komunitas Motor RoRI Diramaikan /rif, Ada Hadiah Royal Enfield

Komunitas motor Royal Enfield Indonesia, RoRI telah menggelar acara hari jadinya yang ke-5 dengan tajuk BRADERSHUT V pada Sabtu, 28 Oktober 2023.

Baca Selengkapnya

Komunitas Motor Royal Enfield RoRI Gelar Turnamen Golf Jelang HUT Ke-5

20 Oktober 2023

Komunitas Motor Royal Enfield RoRI Gelar Turnamen Golf Jelang HUT Ke-5

Komunitas motor Royal Enfield Indonesia (RoRI) menyelenggarakan turnamen golf di di Sentul Highlands Golf Club jelang perayaan HUT ke-5.

Baca Selengkapnya