ACC Kenalkan Aplikasi Lelang Mobil Online, Bayarnya Bisa Kredit

Sabtu, 9 Februari 2019 07:00 WIB

Astra Credit Companies (ACC), meluncurkan aplikasi mobile acc.one, di Hotel Westin, Kuningan, Jakarta, Jumat, 8 Februari 2019. TEMPO/Khairul Imam Ghozali

TEMPO.CO, Jakarta - Astra Credit Companies (ACC) yang merupakan perusahaan pembiayaan Astra meluncurkan sebuah aplikasi mobile yang menyeluruh untuk pembiayaan yakni acc.one. Yang menarik di dalamnya terdapat fitur lelang online yakni accbid.

Bukan sekadar dapat melakukan lelang secara online, di accbid pengguna dapat menawar mobil yang diinginkan lebih dari satu unit. Sehingga pengguna tidak dibatasi hanya bisa memilih satu unit mobil saja.

"Jadi pelanggan dapat melakukan lelang menawar mobil melalui lelang itu bisa lebih dari satu unit, jadi ada keranjang di situ kita ambil beberapa unit yang kita inginkan kita masukan ke dalamnya," ujar Chief Risk & IT Officer ACC, Handoko Liem, di Jakarta, Jumat, 8 Februari 2019.

Baca: Astra Luncurkan Aplikasi untuk Cari Mobil Secara Online

Selain itu, Handoko menjelaskan selain bisa digunakan oleh konsumen yang murni ingin membeli mobil, accbid bisa juga bisa dimanfaatkan oleh pengguna yang ingin memulai usaha jual beli mobil.

"Jadi accbid itu selain bisa digunakan endcustomer, bisa juga digunakan untuk orang yang ingin memulai usahanya, misal mulai usaha mobil bekas bisa dapat mobil lelang lewat accbid, juga diler-diler yang membutuhkan mobil bekas juga bisa melakukan lelang melalui accbid," katanya.

Baca: Vokasi Astra Honda Motor dan Kemenperin Menyasar Indonesia Timur

Advertising
Advertising

Yang lebih menarik lagi, pengguna yang sudah mendapatkan mobil yang diingkan melalui accbid, bisa mengajukan sistem pembayaran kredit. Artinya, mobil yang didapat dari lelang bisa dicicil pembayarannya.

"Terkahir yang lebih istimewa dari accbid adalah, jadi mobil yang dibeli dari accbid jika pelanggan perlu fasilitas kredit bisa langsung jadikan jadi nyambung. Biasanya kan misah, lelang ya lelang, kredit beda lagi. Kalau di sini lelangnya bisa lewat aplikasi kita kreditnya juga bisa lewat acc," kata Handoko

Berita terkait

BTPN Syariah Laporkan Laba Bersih Rp 264 M pada Kuartal I 2024

1 hari lalu

BTPN Syariah Laporkan Laba Bersih Rp 264 M pada Kuartal I 2024

PT Bank BTPN Syariah Tbk. melaporkan laba bersih sebesar Rp 264 miliar pada kuartal I 2024 atau turun Rp 161 miliar yoy.

Baca Selengkapnya

Total Aset BFI Finance Indonesia Rp 24,2 Triliun per Kuartal I 2024

2 hari lalu

Total Aset BFI Finance Indonesia Rp 24,2 Triliun per Kuartal I 2024

BFI Finance mencatat laba bersih terkumpul pada kuartal I sebesar Rp 361,4 miliar.

Baca Selengkapnya

Laba Bersih BTN Kuartal I 2024 Tumbuh 7,4 Persen, Tembus Rp 860 M

2 hari lalu

Laba Bersih BTN Kuartal I 2024 Tumbuh 7,4 Persen, Tembus Rp 860 M

BTN mencatat pertumbuhan laba bersih sebesar 7,4 persen menjadi Rp 860 miliar pada kuartal I 2024.

Baca Selengkapnya

Tol Tangerang Merak dari Serang Barat - Cilegon Timur Dilebarkan Jadi 3 Lajur, Ditargetkan Selesai Awal 2025

2 hari lalu

Tol Tangerang Merak dari Serang Barat - Cilegon Timur Dilebarkan Jadi 3 Lajur, Ditargetkan Selesai Awal 2025

Astra Infra Toll Road Tangerang-Merak pada tahun ini memulai pekerjaan proyek konstruksi penambahan lajur ketiga pada segmen Serang Barat (KM 77+375) sampai dengan Cilegon Timur (KM 87+150).

Baca Selengkapnya

Uang Beredar di Indonesia Mencapai Rp 8.888,4 Triliun per Maret 2024

3 hari lalu

Uang Beredar di Indonesia Mencapai Rp 8.888,4 Triliun per Maret 2024

BI mengungkapkan uang beredar dalam arti luas pada Maret 2024 tumbuh 7,2 persen yoy hingga mencapai Rp 8.888,4 triliun.

Baca Selengkapnya

Bank KB Bukopin Turunkan Rasio Kredit Berisiko

5 hari lalu

Bank KB Bukopin Turunkan Rasio Kredit Berisiko

PT Bank KB Bukopin menurunkan rasio kredit berisiko hingga di bawah 35 persen.

Baca Selengkapnya

Utang Luar Negeri RI Tercatat Rp USD 407,3 Miliar, Banyak Pembiayaan Proyek Pemerintah

9 hari lalu

Utang Luar Negeri RI Tercatat Rp USD 407,3 Miliar, Banyak Pembiayaan Proyek Pemerintah

BI mencatat jumlah utang luar negeri Indonesia jumlahnya naik 1,4 persen secara tahunan.

Baca Selengkapnya

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

10 hari lalu

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

Berikut beberapa komponen mobil yang sebaiknya kembali diperiksa setelah digunakan selama perjalanan mudik.

Baca Selengkapnya

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

10 hari lalu

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

Berkendara sambil membawa beban berat memiliki risiko dan potensi bahaya. Apa saja yang harus disiapkan dan diantisipasi?

Baca Selengkapnya

7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

14 hari lalu

7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

Merawat kendaraan yang digunakan saat mudik bisa mengembalikan performa kendaraan.

Baca Selengkapnya