Honda Civic Type R Hybrid Tambah Kencang Tak Kalah dari Audi RS3

Reporter

Terjemahan

Kamis, 14 Maret 2019 11:39 WIB

Honda Civic Type R. (Honda)

TEMPO.CO, Jakarta - Honda Civic Type R generasi berikutnya menggunakan tenaga hybrid ketika produsen mobil menerapkan mobil listrik pada 2025. Sedan Honda Civic model saat ini tetap akan diproduksi hingga 2021 ketika Honda akan menutup fasilitas produksi Swindon di Inggris. Tak lama kemudian, mereka akan mulai membangun Civic generasi berikutnya di Amerika Utara. Varian Civic Type R yang berfokus pada performa akan meluncur sedikit terlambat yaitu pada tahun 2022.

Baca: Naik Rp 6 jutaan, Ini Spek Lengkap Ubahan Honda Civic Terbaru

Civic Type R hybrid tetap menggunakan mesin 2.0-liter empat silinder turbocharged yang menggerakkan roda depan. Sepasang motor listrik didapat ditambahkan, yang akan memberi daya pada roda belakang. Sehingga Civic baru nantinya akan menjadi penggerak semua roda pertama dari Type R.

Mesin 2.0 liter turbocharged yang saat ini dipakai mampu menghasilkan tenaga 306 hp. Sepasang motor listrik dapat dengan mudah melebihi atau menembus angka 400 hp. Civic Type R pun mampu menandingi sedan kelas atas seperti Mercedes-AMG A45 dan Audi RS3. Ford Focus RS generasi berikutnya juga akan mulai masuk masa hybrid dan mungkin memiliki tenaga hingga 400 hp.

Baca: Desain Honda Civic 2019 Diracik Ulang Tampilan Modern dan Sporty

Honda memilih Geneva Motor Show sebagai lokasi mengumumkan rencana elektrifikasi. Pada tahun 2025, perusahaan ingin agar semua penjualannya di Eropa sudah listrik dan di antara kendaraan pertama yang diluncurkan sebagai bagian dari rencana ini adalah CR-V Hybrid dan prototipe mobil listrik baru.

CARSCOOPS

Advertising
Advertising

Berita terkait

Mobil Langka Audi Sport Quattro Bakal Dilelang, Bisa Tembus Rp 10 M

6 Januari 2024

Mobil Langka Audi Sport Quattro Bakal Dilelang, Bisa Tembus Rp 10 M

Audi Sport Quattro tahun 1984 super langka akan dilelang oleh rumah lelang RM Sotheby's.

Baca Selengkapnya

Huawei Lobi Audi dan Mercedes, Ingin Pasok Komponen Mobil Listrik Pintar

12 Desember 2023

Huawei Lobi Audi dan Mercedes, Ingin Pasok Komponen Mobil Listrik Pintar

Huawei mendekati Audi dan Mercedes untuk berinvestasi di perusahaan mobil pintarnya.

Baca Selengkapnya

Honda Civic Type R dan CR-V RS e:HEV Diboyong ke Yogyakarta

30 November 2023

Honda Civic Type R dan CR-V RS e:HEV Diboyong ke Yogyakarta

Honda memboyong Civic Type R hingga CR-V RS e:HEV untuk meramaikan gelaran Honda Auto Expo di Plaza Ambarrukmo Yogyakarta.

Baca Selengkapnya

Spesifikasi Audi A6, Mobil Syahrul Yasin Limpo yang Disita KPK

6 Oktober 2023

Spesifikasi Audi A6, Mobil Syahrul Yasin Limpo yang Disita KPK

Tim penyidik KPK menyita mobil Audi A6 yang ada di kediaman Menteri Pertanian (Mentan) Syahrul Yasin Limpo. Simak spesifikasi mobil tersebut:

Baca Selengkapnya

New Audi A8L dan Q3 Sportback Hadir di GIIAS 2023, Harganya di Atas Rp 1 M

13 Agustus 2023

New Audi A8L dan Q3 Sportback Hadir di GIIAS 2023, Harganya di Atas Rp 1 M

Audi Indonesia memperkenalkan dua line-up terbarunya yaitu New Audi A8L dan Audi Q3 Sportback di ajang GIIAS 2023.

Baca Selengkapnya

Honda Civic Type R-GT Jalani Uji Coba untuk Balap Super GT 2024

26 Juli 2023

Honda Civic Type R-GT Jalani Uji Coba untuk Balap Super GT 2024

Honda Civic Type R-GT menjalani uji coba di Sirkuit Internasional Okayama, Jepang, 25 hingga 26 Juli 2023.

Baca Selengkapnya

Audi Gandeng SAIC untuk Kembangkan kendaraan Listrik di Cina

23 Juli 2023

Audi Gandeng SAIC untuk Kembangkan kendaraan Listrik di Cina

Kerja sama Audi dengan SAIC diharapkan mampu meningkatkan penjualan mobil listrik pabrikan asal Jerman itu di Cina.

Baca Selengkapnya

Volkswagen Siapkan Platform Mobil Listrik Baru Bertenaga 1.700 HP

25 Juni 2023

Volkswagen Siapkan Platform Mobil Listrik Baru Bertenaga 1.700 HP

Mobil listrik Volkswagen yang menggunakan platform ini dapat mengisi daya dari 10 hingga 80 persen dalam waktu 12 menit.

Baca Selengkapnya

Test Drive: Geber Maksimal Honda Civic Type R di Sirkuit Mandalika

5 Juni 2023

Test Drive: Geber Maksimal Honda Civic Type R di Sirkuit Mandalika

Honda Civic Type R 2023 merupakan mobil berpenggerak depan pemegang rekor kecepatan di Sirkuit Nurburgring, Jerman, dan Suzuka, Jepang.

Baca Selengkapnya

Kuota Habis, Pemesanan Honda Civic Type R 2023 Sementara Dihentikan

30 Mei 2023

Kuota Habis, Pemesanan Honda Civic Type R 2023 Sementara Dihentikan

Saat ini pemesanan Honda Civic Type R untuk nomor rangka 2023 telah mencapai 114 unit. Angka ini melebihi kuota yang hanya 100 unit.

Baca Selengkapnya