Mudik Lebih Nyaman, Ini Tips Agar Tidak Salah Pilih Head Unit

Jumat, 10 Mei 2019 07:46 WIB

Tampilan interior mobil Honda Jazz saat peluncuran di Jakarta, 26 Juli 2017. New Honda Jazz juga dilengkapi Head unit baru yang dilengkapi layar sentuh 8 inci dengan fitur panggilan telepon, audio bluetooth, serta audio mirroring. TEMPO/Amston Probel

TEMPO.CO, Jakarta - Head unit saat ini sudah menjadi kebutuhan utama pada mobil yang dibutuhkan pengemudi ataupun penumpangnya, demi menjamin kenyamanan saat berkendara. Terutama saat perjalanan mudik lebaran yang segera tiba.

Bagi yang masih kurang paham agar tidak salah saat memilih head unit dan mendapatkan yang cocok, simak tipsnya.

Baca: Tip Merawat Audio Mobil Agar Tetap Awet

Marketing Manager Asuka TV, Albert Lim, mengatakan tentukan lebih dulu head unit yang sesuai dengan kebutuhan. Yang pertama konsumen harus memilih jenis perangkat penghubungnya lebih dulu. Lalu setelah itu, tentukan juga ukuran layar head unit. Jangan terlalu kecil juga besar. Kembali keawal pilih sesuai kebutuhan.

"Ketika mau ganti head unit pastikan yang sesuai dengan kebutuhan kita. Misalnya pertama mau pilih android atau tidak android itu klasifikasinya di sana," ujar Albert kepada wartawan beberapa waktu lalu, di JIExpo Kemayoran.

"Kedua setelah itu mau pilih layar berapa inci, jadi Android itu ada layar yang 10 inci, 9 inci, 7 inci, begitu pula yang Android," tambahnya.

Advertising
Advertising

Selain itu, fungsi dari head unit juga harus ditentukan mana yang sekiranya diperlukan dan cocok dengan jenis kendaraannya saat perjalanan jauh seperti mudik ke kampung halaman.

Baca: Pioneer Merilis Audio Mobil AVH-A215BT Bisa Terkoneksi 3 Ponsel

"Ngikutin jenis mobil juga, jadi misalnya mobil All New Avanza, tapi mau ganti (head unit) Andorid dan 9 inci. Fungsinnya apa, misal nonton TV, digital mirroring, bisa youtube. Dan misalnya bisa DVD," papar Albert.

"Atau nggak perlu TV nggak perlu head-onnya. Dari sana baru kita cari lagi dari kemampuan orang tapi terakhir orang melihat lagi dari kualitas layar dari prosesor pengoperasian gambar ketika disentuh,"

Berita terkait

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

1 hari lalu

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

Korban tewas akibat amblesnya jalan raya di Cina selatan telah meningkat menjadi 48 orang

Baca Selengkapnya

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

1 hari lalu

BPS: Inflasi Indonesia Mencapai 3 Persen di Momen Lebaran, Faktor Mudik

Badan Pusat Statistik mencatat tingkat inflasi pada momen Lebaran atau April 2024 sebesar 3 persen secara tahunan.

Baca Selengkapnya

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

3 hari lalu

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan polisi terus menggali terkait kasus meninggalnya Brigadir Ridhal Ali Tomi diduga bunuh diri di dalam mobil.

Baca Selengkapnya

Mudik Hemat Bersama All-New Yaris Cross

10 hari lalu

Mudik Hemat Bersama All-New Yaris Cross

Dengan 1 liter bahan bakar mampu menempuh jarak 31 kilometer. dipadukan dengan tenaga elektrik, jadi semakin irit. Keluarga juga nyaman karena di atap terdapat Panoramic Glass Roof with Power Sunshade.

Baca Selengkapnya

Evaluasi Angkutan Lebaran 2024, MTI Minta Pemerintah Lakukan Pengawasan Angkutan Gelap

12 hari lalu

Evaluasi Angkutan Lebaran 2024, MTI Minta Pemerintah Lakukan Pengawasan Angkutan Gelap

Wakil Ketua MTI Djoko Setijowarno memaparkan catatan evaluasi transportasi selama momentum Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Kemenag Fasilitasi Ribuan Warga Balik ke Tempat Kerja setelah Mudik

13 hari lalu

Kemenag Fasilitasi Ribuan Warga Balik ke Tempat Kerja setelah Mudik

Kemenag mamfasilitasi ribuan warga untuk balik dari kampung ke tempat kerja mereka di Jakarta setelah mudik.

Baca Selengkapnya

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

14 hari lalu

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

Berikut beberapa komponen mobil yang sebaiknya kembali diperiksa setelah digunakan selama perjalanan mudik.

Baca Selengkapnya

Penumpang Masih Padati Stasiun di KAI Daop 9 Jember hingga Sepekan Pasca Lebaran

15 hari lalu

Penumpang Masih Padati Stasiun di KAI Daop 9 Jember hingga Sepekan Pasca Lebaran

Penumpang kereta api di wilayah PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Daerah Operasi 9 Jember masih cukup tinggi.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran Dibayangi Masalah Kemacetan dan Infrastruktur, Dosen ITS Jelaskan Perspektif Perencana Transportasi

15 hari lalu

Mudik Lebaran Dibayangi Masalah Kemacetan dan Infrastruktur, Dosen ITS Jelaskan Perspektif Perencana Transportasi

Momentum mudik kali ini kembali diiringi oleh permasalahan yang terjadi dari tahun ke tahun.

Baca Selengkapnya

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

15 hari lalu

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

Berkendara sambil membawa beban berat memiliki risiko dan potensi bahaya. Apa saja yang harus disiapkan dan diantisipasi?

Baca Selengkapnya