Cara Yamaha Menggali Kreatifitas Gen Y Lewat Jingle Competition

Reporter

Tempo.co

Minggu, 30 Juni 2019 06:02 WIB

Pemenang Lexi Jingle Competition. Dok Yamaha

TEMPO.CO, Jakarta - Kolaborasi PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) dengan PT Yamaha Musik Indonesia Distributor (YMID) menggelar “Lexi Jingle Competition” sukses dilaksanakan dengan peserta yang mencapai 300 peserta. Semangat Two Yamahas, One Passion menginspirasi para peserta melahirkan seni kreativitas musik untuk motor Lexi.

“Two Yamahas, One Passion memperlihatkan semangat yang sama dimiliki oleh Yamaha Motor dan Yamaha Musik, yang mempresiasi karya kreatif dan desain. Untuk itu, kami mengadakan Lexi Jingle Competition, yang pertama kali di Indonesia ini. Dengan jingle kompetisi ini, kami surprise begitu banyak masyarakat yang antusias dan diharapkan kami bisa turut berperan serta melahirkan artis dan pencipta lagu terkemuka di Indonesia,” ujar Dyonisius Beti, Executive Vice President Director & COO PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM).

Baca: Yamaha Hadirkan MAXI Signature pada Lexi 125, Lebih Elegan

Hasil karya mereka berupa jingle dibuat dengan tema “Lexi is Smart Choice for Smart People” sesuai karakter Lexi. Lirik dan lagu yang diciptakan dengan format music video telah dikirimkan oleh partisipan dalam periode penyelenggaraan 25 April 2019 – 16 Juni 2019.

Bertindak sebagai juri yaitu Ronald Steven (Yamaha Artist Endorsee dan Music Director Asian Games 2018) dan tim. Penilaian telah diberikan untuk ratusan jingle dari peserta sesuai kriteria yang ditetapkan seperti dicantumkannya empat keywords dalam lirik yaitu Yamaha, Lexi, Smart, Stylish. Dan tentunya penilaian lagu secara keseluruhan yang mencakup komposisi lirik, notasi, cord.

”Ratusan hasil karya yang dikirimkan para peserta dibuat dengan bagus sekali. Memilih pemenang harus cermat dan spesifik karena karyanya bagus-bagus. Bukan hanya jingle saja, tapi juga ditampilkan dalam video yang apik. Komposisi lirik, notasi lagu dan cord menjadi penilaian utama. Serta bagaimana mengemasnya sesuai dengan karakter Lexi,” jelas Ronald Steven.

Advertising
Advertising

Pada akhirnya penganugerahan pemenang terbaik diumumkan langsung dalam Lexi Jingle Competition awarding bertempat di booth Yamaha di Jakarta Fair, Sabtu 29 Juni 2019. Hadir dalam seremonial itu Management PT YIMM dan Management PT YMID, Ronald Steven beserta para pemenang.

Pemenang pertama adalah karya dari Adiyatma Apta Daniswara dan tim. Pemenang pertama itu mendapatkan hadiah spesial satu unit Lexi S ABS “MAXI Signature” dan Yamaha Reface CP Synthesizer. Sedangkan juara 2 diraih oleh Aldo Geraldo (Push & Play) & tim yang memperoleh hadiah satu unit Mio S dan Yamaha Reface DX Synthesizer. Lalu juara 3 yaitu Muhammad Radityo & tim diberikan hadiah Yamaha official apparel dan Yamaha Reface YC Synthesizer.

Berita terkait

All New Yamaha NMAX 155 Punya Fitur Mirip Sepeda Motor Moge

9 Februari 2021

All New Yamaha NMAX 155 Punya Fitur Mirip Sepeda Motor Moge

Pengendara sepeda motor Yamaha NMAX bisa mengakses beragam informasi dan terkoneksi dengan dengan smartphone melalui CCU seperti di moge.

Baca Selengkapnya

Adu Spesifikasi Honda PCX 160 vs Yamaha NMax, Siapa Unggul?

5 Februari 2021

Adu Spesifikasi Honda PCX 160 vs Yamaha NMax, Siapa Unggul?

All New Honda PCX 160 resmi dipasarkan di Indonesia mulai 5 Februari 2021. Skutik ini bersaing dengan Yamaha NMax.

Baca Selengkapnya

All-New Yamaha NMAX 155, Simak 5 Fitur Unggulan Sepeda Motor Ini

4 Februari 2021

All-New Yamaha NMAX 155, Simak 5 Fitur Unggulan Sepeda Motor Ini

Sepeda motor Yamaha NMAX 155 connected adalah produk global produksi Yamaha Indonesia yang standard dan kualitasnya diakui di berbagai negara.

Baca Selengkapnya

3 Model Aksesoris Dongkrak Penampilan Yamaha XSR 155

30 Januari 2021

3 Model Aksesoris Dongkrak Penampilan Yamaha XSR 155

Sepeda motor Yamaha XSR 155 meraih GridOto Award 2020 sebagai motor terbaik di kelas Sport Retro 150 - 250 cc. Aksesoris resmi Yamaha membuat gagah.

Baca Selengkapnya

Dealer Motor Yamaha Pelita Motorindo Group Bagi-bagi Angpao Imlek 2021

29 Januari 2021

Dealer Motor Yamaha Pelita Motorindo Group Bagi-bagi Angpao Imlek 2021

Melalui program angpao Imlek 2021, para pelanggan dealer Yamaha Pelita Motorindo Group dapat membawa pulang barang elektonik.

Baca Selengkapnya

Yamaha MT-25 2021 Punya Warna Baru, Tampilan Makin Agresif

28 Januari 2021

Yamaha MT-25 2021 Punya Warna Baru, Tampilan Makin Agresif

Warna baru Yamaha MT-25 adalah Metallic Dark Grey dan Metallic Blue. Harga Rp Rp 55,46 juta on the road Jakarta.

Baca Selengkapnya

Pecinta Yamaha WR155 R di Jepara Taklukkan Medan Sulit Bersama Akbar Taufan

27 Januari 2021

Pecinta Yamaha WR155 R di Jepara Taklukkan Medan Sulit Bersama Akbar Taufan

Praktik riding Yamaha WR155 R juga dilakukan dengan menerabas beragam medan onroad dan offroad dari Salatiga menuju Jepara.

Baca Selengkapnya

Yamaha Beri Service Gratis Sepeda Motor Korban Gempa Sulbar

26 Januari 2021

Yamaha Beri Service Gratis Sepeda Motor Korban Gempa Sulbar

Titik free service Yamaha untuk semua merek sepeda motor dipusatkan di Taman Karema, Kabupaten Mamuju, yang dekat dengan kawasan gempa Sulawesi Barat.

Baca Selengkapnya

Aksi Lucu Doni Tata Diunggah Instagram MotoGP, Dibanjiri Komen Netizen Indonesia

25 Januari 2021

Aksi Lucu Doni Tata Diunggah Instagram MotoGP, Dibanjiri Komen Netizen Indonesia

Unggahan video lucu soal Doni Tata Pradita di akun instagram MotoGP dipenuhi komentar netizen yang berbahasa Indonesia.

Baca Selengkapnya

Yamaha XSR 155 Motoride, Keliling Ibu Kota Mencecap Custom Lifestyle Motor

24 Januari 2021

Yamaha XSR 155 Motoride, Keliling Ibu Kota Mencecap Custom Lifestyle Motor

Pengguna motor Yamaha XSR 155 juga hangout di SM Coffee & Eatery milik Studio Motor.

Baca Selengkapnya