Toyota Yaris 2020: Lampu Depan Mirip Sienta

Reporter

Terjemahan

Senin, 5 Agustus 2019 09:26 WIB

Toyota Yaris 2020. Sumber: carscoops.com

TEMPO.CO, Jakarta - Toyota Yaris untuk pasar Eropa dan Asia akan memiliki perbedaan dibandingkan Yaris di Amerika. Sebelumnya, Toyota telah meluncurkan model baru Yaris untuk pasar Amerika dengan mengambil sosok dari Mazda2 karena dua pabrikan Jepang ini memiliki kerjasama di kawasan tersebut. Hanya saja untuk pasar Asia dan Eropa, Toyota Jepang akan mengambil model yang berbeda.

Model baru ini sebelumnya sempat menjalani pengujian di kawasan Eropa. Carscoops membuat render dari model tersebut. Dari bagian depan, mobil ini memiliki tampilan muka dengan lampu sipit dengan model mirip Sienta. Lampu kabut dengan model melengkung mengkukuhkan desain sporty.

Bagian samping, pintu belakang pendek hampir memancarkan kesan slim dan lipatan lurus ke bawah mulai dari fender depan menuju pilar-B. Panel diffuser lebih tinggi dan jendela belakang yang lebih lebar membuat penampilan yang lebih menarik dari pada model lawas. Secara proporsi, bodi Toyota Yaris 2020 akan memiliki desain yang pas tidak terlalu bongsor namun juga lebih besar dari city car.

Yaris adalah salah satu mobil penumpang Toyota terakhir yang bermigrasi ke arsitektur TNGA-nya. Langkah ini akan menghasilkan manfaat besar dalam hal peningkatan soal kekuatan, keselamatan pengemudi, dan penanganan soal kelincahan.

Pada bagian dalam, penumpang disuguhi interior kontemporer yang berkualitas tinggi. Layar sentuh mirip yang digunakan pada Toyota RAV4 dan Corolla, akan menawarkan tampilan head-up untuk pertama kalinya. Sistem ini termasuk pengisian nirkabel Qi, Apple CarPlay, dan Android Auto.

Advertising
Advertising

Setir pengemudi Safety Sense 2.0 Toyota kemungkinan menjadi standar, ini termasuk; Pra-tabrakan dengan deteksi pejalan kaki, bantuan kemudi dan deteksi tepi jalan, criuse control, lampu depan otomatis, dan pengenalan tanda jalan.

Mobil akan mengandalkan mesin hybrid dan non-hybrid dengan kapasitas 1.2-liter, empat silinder turbocharged. Opsi lain adalah mesin 1,8 liter dengan transmisi CVT.

CARSCOOPS

Berita terkait

All-New Yaris Cross, Mobil Hybrid Berjiwa Muda

3 hari lalu

All-New Yaris Cross, Mobil Hybrid Berjiwa Muda

All-New Yaris Cross menghadirkan perpaduan kenyamanan, fungsionalitas, dan keandalan. Cocok untuk orang berjiwa muda dan petualang.

Baca Selengkapnya

VIral Tabrak Lari di Bekasi, Pengemudi Yaris Panik Diteriaki Warga Usai Serempetan hingga Tabrak Belasan Kendaraan

11 hari lalu

VIral Tabrak Lari di Bekasi, Pengemudi Yaris Panik Diteriaki Warga Usai Serempetan hingga Tabrak Belasan Kendaraan

Polres Metro Bekasi Kota menyatakan, total ada 2 mobil dan 11 sepeda motor yang menjadi korban tabrak lari akibat pengemudi panik diteriaki warga.

Baca Selengkapnya

Komunitas Mobil Toyota Yaris Gelar TYCI Awards di Akhir Tahun

26 Desember 2023

Komunitas Mobil Toyota Yaris Gelar TYCI Awards di Akhir Tahun

Komunitas mobil Toyota Yaris Club Indonesia menggelar kegiatan bertajuk 'Year End Gathering 2023' dan TYCI Awards menjelang akhir tahun.

Baca Selengkapnya

Komunitas Mobil Toyota Gelar Acara Edukasi Bahayanya Sinar UV

28 November 2023

Komunitas Mobil Toyota Gelar Acara Edukasi Bahayanya Sinar UV

Komunitas mobil Toyota telah menyelenggarakan acara edukasi tentang bahayanya sinar UV pada Sabtu, 25 November 2023.

Baca Selengkapnya

Koleksi Mobil Nixon Napitupulu, Direktur Utama BTN yang Baru

12 Juni 2023

Koleksi Mobil Nixon Napitupulu, Direktur Utama BTN yang Baru

Nixon LP Napitupulu secara resmi menjabat sebagai direktur utama PT Bank Tabungan Negara (BTN). Berikut koleksi mobil dia:

Baca Selengkapnya

All New Toyota Yaris Cross World Premiere di Indonesia, Jadi Rival Honda HR-V

15 Mei 2023

All New Toyota Yaris Cross World Premiere di Indonesia, Jadi Rival Honda HR-V

All New Toyota Yaris Cross akan dipasarkan dengan harga Rp 300 juta hingga Rp 400 jutaan. Model ini akan berhadapan langsung dengan Honda HR-V.

Baca Selengkapnya

Toyota Indonesia Luncurkan Yaris 2023, Harga Mulai Rp 326 Juta

10 Mei 2023

Toyota Indonesia Luncurkan Yaris 2023, Harga Mulai Rp 326 Juta

New Toyota Yaris 2023 mendapatkan penyegaran dari sisi eksterior maupun interior yang membuat penampilannya semakin sporty.

Baca Selengkapnya

Toyota Yaris Facelift Rilis di Thailand, Simak Pembaruannya

14 Maret 2023

Toyota Yaris Facelift Rilis di Thailand, Simak Pembaruannya

Toyota Yaris di Thailand mendapatkan pembaruan yang penting, menghadirkan tampilan yang lebih tajam dengan fitur keamanan dan konektivitas yang lebih banyak.

Baca Selengkapnya

Resmi Gabung Persija Jakarta, Intip Koleksi Mobil Witan Sulaeman

31 Januari 2023

Resmi Gabung Persija Jakarta, Intip Koleksi Mobil Witan Sulaeman

Pemain Timnas Indonesia Witan Sulaeman resmi bergabung dengan Persija Jakarta di putaran kedua Liga 1 2022/23. Lihat koleksi mobil dirinya di sini!

Baca Selengkapnya

Suzuki Swift 2024 Disiapkan Menyusul Model 2023, Begini Tampilan Barunya

24 Oktober 2022

Suzuki Swift 2024 Disiapkan Menyusul Model 2023, Begini Tampilan Barunya

Suzuki Swift 2024 memiliki gril trapesium besar dengan lampu depan LED tebal. Grafik intake C-clamp mendominasi bagian depan. Rivalnya Toyota Yaris.

Baca Selengkapnya