Isuzu D-Max V-Cross Meluncur Pakai Mesin dan Transmisi Baru

Reporter

Tempo.co

Selasa, 20 Agustus 2019 18:32 WIB

Isuzu D-Max V-Cross menggunakan mesin 1,9 liter. Sumber: auto.ndtv.com

TEMPO.CO, New Delhi - Isuzu D-Max V-Cross kini dipersenjatai dengan mesin diesel 1,9 liter baru dan transmisi otomatis telah meluncur di India. Mesin baru ini disebut-sebut memiliki tenaga lebih dari mesin 2,5 liter yang mengeluarkan tenaga 148 bhp dan torsi puncak 350 Nm. Di Indonesi, Isuzu D-Max masih menggunakan mesin 2,5 liter.

Mesin diesel 1,9 liter yang baru sudah tersedia di pasar internasional, diklaim lebih bertenaga dan efisien meskipun kapasitasnya lebih rendah. Dalam hal peningkatan, Isuzu D-Max V-Cross mendapatkan interior baru dengan jok kulit berwarna coklat dan abu-abu, bahan sentuhan lembut pada dashboard dan trim pintu. Mobil kabin ganda juga dilengkapi dengan speaker surround langsung yang dipasang di atap.

Isuzu D-Max V-Cross menggunakan mesin 1,9 liter. Sumber: auto.ndtv.com

Isuzu D-Max V-Cross yang baru juga mendapatkan perangkat keselamatan yang ditingkatkan termasuk enam airbag dan penggunaan sistem Brake-Override (BOS) sebagai bagian dari fitur standar. Fitur penting lainnya termasuk sistem infotainment layar sentuh 7 inci; Bluetooth, USB dan konektivitas AUX, lampu depan bi-LED, velg aloy 18-inci, antena sirip hiu dan rail roof.

Isuzu V-Cross tersedia dalam tiga model - Standard, Z dan edisi terbatas baru Z-Prestige. Varian Z-Prestige mendapatkan empat pilihan warna - Sapphire Blue, Ruby Red, Pearl White dan Cosmic Black, sedangkan varian lainnya ditawarkan dalam warna Obsidian Grey dan Titanium Silver.

CAR AND BIKE

Advertising
Advertising

Berita terkait

Isuzu Tak Ambil Pusing Kedatangan Toyota Rangga

27 Januari 2024

Isuzu Tak Ambil Pusing Kedatangan Toyota Rangga

Isuzu Astra Motor Indonesia (IAMI) tak ambil pusing rencana kelahiran calon pikap baru Toyota Rangga. Simak selengkapnya di sini:

Baca Selengkapnya

Pabrik UD Trucks Bakal Pindah dari Thailand ke Indonesia, Begini Kata Isuzu

27 Januari 2024

Pabrik UD Trucks Bakal Pindah dari Thailand ke Indonesia, Begini Kata Isuzu

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang sempat mengklaim produksi UD Trucks dari Thailand bakal dipindahkan ke fasilitas PT Isuzu Astra Motor Indonesia.

Baca Selengkapnya

Isuzu Indonesia Belum Tertarik Masuk ke Segmen Big Bus

26 Januari 2024

Isuzu Indonesia Belum Tertarik Masuk ke Segmen Big Bus

Isuzu Indonesia pernah memamerkan sasis bus besar LT Series dalam pameran GIIAS 2017 namun peminatnya disebut minim.

Baca Selengkapnya

Penjualan Isuzu di Indonesia Meningkat, Model Elf Jadi yang Terlaris

26 Januari 2024

Penjualan Isuzu di Indonesia Meningkat, Model Elf Jadi yang Terlaris

Sepanjang 2023, Isuzu berhasil menjual 30.085 unit dengan market share sebesar 27,7 persen.

Baca Selengkapnya

Isuzu Optimistis Penjualan 2024 Tetap Tumbuh, Meskipun Ada Kekhawatiran Tahun Politik

26 Januari 2024

Isuzu Optimistis Penjualan 2024 Tetap Tumbuh, Meskipun Ada Kekhawatiran Tahun Politik

PT Isuzu Astra Motor Indonesia optimistis bahwa capaian penjualannya pada 2024 tetap tumbuh.

Baca Selengkapnya

Honda Gandeng Isuzu Uji Coba Truk Hidrogen di Jepang

29 Desember 2023

Honda Gandeng Isuzu Uji Coba Truk Hidrogen di Jepang

Honda Motor Co., Ltd bekerja sama dengan Isuzu Motors Limited untuk menguji coba truk berbahan bakar hidrogen GIGA Fuel Cell.

Baca Selengkapnya

Bos Toyota Akio Toyoda Mundur dari Asosiasi Pabrikan Mobil Jepang, Ini Alasannya

24 November 2023

Bos Toyota Akio Toyoda Mundur dari Asosiasi Pabrikan Mobil Jepang, Ini Alasannya

Chaiman Isuzu Motors, Masanori Katayama, menggantikan posisi Akio Toyoda sebagai Ketua JAMA.

Baca Selengkapnya

Profil Akio Morita Pendiri Sony Corporation, Kisah Sukses Anak Pengusaha Sake

3 Oktober 2023

Profil Akio Morita Pendiri Sony Corporation, Kisah Sukses Anak Pengusaha Sake

Akio Morita pendiri Sony Corporation anak seorang pengusaha sake, yang sukses sebagai pengusaha produsen barang elektronik. Ini profilnya.

Baca Selengkapnya

Isuzu Siap Rilis Mobil Listrik Double Cabin D-Max pada 2025

28 Agustus 2023

Isuzu Siap Rilis Mobil Listrik Double Cabin D-Max pada 2025

Isuzu dikabarkan siap merilis mobil listrik double cabin D-Max pada 2025 di pasar otomotif Thailand. Apakah akan meluncur di Indonesia?

Baca Selengkapnya

Isuzu Hadirkan Promo Penjualan di GIIAS 2023, Apa Saja?

9 Agustus 2023

Isuzu Hadirkan Promo Penjualan di GIIAS 2023, Apa Saja?

Isuzu menghadirkan promo penjualan hingga pemeriksaan kesehatan gratis di GIIAS 2023

Baca Selengkapnya