Ini Harapan Para Modifikator pada Pemerintahan Baru Jokowi

Sabtu, 26 Oktober 2019 08:24 WIB

Setelah sukses tahun lalu, Custom Collaboration 2019 kembali digelar. Para penggiat dunia kustom Indonesia berkumpul dan memamerkan karyanya bertempat di Lippo Mall Kemang Viilage Jakarta pada tanggal 24 - 27 Oktober 2019. 24 Oktober 2019. TEMPO/Khairul Imam Ghozali

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintahan Jokowi periode kedua 2019-2024 telah resmi terbentuk. Presiden sudah memilih yang akan menjadi kabinetnya. Lantas apa harapan penggiat kustom motor kepada pemerintahan yang baru ini?

Salah satu penggiat motor kustom, sekaligus pemilik bengkel Elders Garage, Heret Frasthio, mengatakan bahwa harapannya Pemerintah yang sekarang melihat peluang adanya potensi para penggiat motor kustom tanah air.

"Jadi buat pemerintah harusnya melihat ini sebagai kesempatan. Dan untuk sekarang udah cukup bagus banget," ujarnya di Jakarta, Kamis 24 Oktober 2019.

Namun Heret juga mengatakan dirinya tidak mau terlalu bergantung pada pemerintah terkait dunia motor kustom di Indonesia. Menurutnya dengan pemerintah membuka jalan saja untuk mewadahi dunia motor kustom di seluruh Indonesia itu sudah sangat berarti.

"Kami nggak terlalu berharap didukung sana-sini, yang penting dari teman-teman punya tempat dan ruang untuk menyalurkan passion. Itu sudah cukup," katanya:

Advertising
Advertising

"Mentrigger aja sudah cukup kok. Karena udah terlalu banyak urusan bangsa ini," tambah Herets.

Dan ia yakin jajaran para menteri dan pejabat negara yang terpilih tahu apa yang akan dilakukan untuk mendorong industri kreatif seperti dunia motor kustom.

"Buat aku mereka pasti ngerti banget bagaimana caranya mengerahkan anak-anak muda apalagi menteri-menteri yang terpilih juga ada yang masih muda-muda dan punya perspektif internasional dan menurut aku mereka lebih paham lah," tutup Herets.

Berita terkait

Terpopuler: Ledakan Smelter PT KFI Ancam Keselamatan Warga, Pemerintah Klaim Pembebasan Lahan IKN Tidak Melanggar HAM

1 jam lalu

Terpopuler: Ledakan Smelter PT KFI Ancam Keselamatan Warga, Pemerintah Klaim Pembebasan Lahan IKN Tidak Melanggar HAM

Terpopuler bisnis: Keselamatan warga sekitar terancam karena smelter PT KFI kerap meledak. Pemerintah klaim pembebasan lahan IKN tidak melanggar HAM.

Baca Selengkapnya

Luhut: World Water Forum Bali Akan Hasilkan 120 Proyek Senilai Rp 150 Triliun

10 jam lalu

Luhut: World Water Forum Bali Akan Hasilkan 120 Proyek Senilai Rp 150 Triliun

Luhut mengungkap itu lewat pernyataannya bahwa World Water Forum di Bali harus menghasilkan, apa yang disebutnya, concrete deliverables.

Baca Selengkapnya

Khawatir Ada Titipan, Novel Baswedan Harap Unsur Masyarakat dalam Pansel KPK Diperbanyak

11 jam lalu

Khawatir Ada Titipan, Novel Baswedan Harap Unsur Masyarakat dalam Pansel KPK Diperbanyak

Novel Baswedan, mengomentari proses pemilihan panitia seleksi atau Pansel KPK.

Baca Selengkapnya

Dapat Penugasan dari Golkar, Musa Rajekshah Ambil Formulir Pendaftaran di PDIP untuk Pilgub Sumut

11 jam lalu

Dapat Penugasan dari Golkar, Musa Rajekshah Ambil Formulir Pendaftaran di PDIP untuk Pilgub Sumut

Partai Golkar Sumut optimistis PDIP akan mengusung Musa Rajekshah dalam Pilgub Sumut 2024.

Baca Selengkapnya

Respons KSP Ihwal Jokowi Tunjuk Grace Natalie dan Juri Ardiantoro sebagai Staf Khusus Presiden

13 jam lalu

Respons KSP Ihwal Jokowi Tunjuk Grace Natalie dan Juri Ardiantoro sebagai Staf Khusus Presiden

Tenaga Ahli Utama KSP Ali Mochtar Ngabalin belum mengetahui di bidang apa Grace Natalie dan Juri Ardiantoro akan ditugaskan.

Baca Selengkapnya

Rumah Dinas Menteri di IKN Bisa Ditambah Jika Prabowo Bentuk Kementerian Baru, Pengamat: Pemborosan Anggaran

13 jam lalu

Rumah Dinas Menteri di IKN Bisa Ditambah Jika Prabowo Bentuk Kementerian Baru, Pengamat: Pemborosan Anggaran

Satgas Pelaksana Pembangunan Infrastruktur IKN menyebut rumah dinas menteri di IKN bisa ditambah jika presiden terpilih Prabowo Subianto membentuk kementerian baru. Pengamat menilai hal ini sebagai bentuk pemborosan anggaran.

Baca Selengkapnya

Kritik PDIP Tak Undang Jokowi ke Rakernas, Noel Kutip Puisi Soekarno

15 jam lalu

Kritik PDIP Tak Undang Jokowi ke Rakernas, Noel Kutip Puisi Soekarno

Noel mengutip puisi karya Presiden Pertama RI Soekarno, untuk mengkritik PDIP yang tidak mengundang Jokowi di Rakernas

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi Sampai Pimpin Rapat Khusus Sebelum Revisi Permendag 36/2023 Terbit, Pabrik Smelter Nikel Meledak Lagi Kali Ini Milik PT KFI

18 jam lalu

Terkini: Jokowi Sampai Pimpin Rapat Khusus Sebelum Revisi Permendag 36/2023 Terbit, Pabrik Smelter Nikel Meledak Lagi Kali Ini Milik PT KFI

Presiden Jokowi sampai memimpin rapat khusus sebelum diterbitkannya revisi ketiga Peraturan Menteri Perdagangan atau Permendag 36/2023.

Baca Selengkapnya

9 Mantan Komisioner KPK Kirim Surat ke Jokowi soal Kriteria Pansel KPK

19 jam lalu

9 Mantan Komisioner KPK Kirim Surat ke Jokowi soal Kriteria Pansel KPK

Pemilihan Pansel KPK patut menjadi perhatian karena mereka bertugas mencari figur-figur komisioner dan Dewan Pengawas KPK mendatang.

Baca Selengkapnya

Pansel KPK Tuai Perhatian dari Sejumlah Kalangan, Istana dan DPR Beri Respons

20 jam lalu

Pansel KPK Tuai Perhatian dari Sejumlah Kalangan, Istana dan DPR Beri Respons

Pembentukan Pansel Capim KPK menuai perhatian dari sejumlah kalangan. Pihak Istana dan DPR beri respons ini.

Baca Selengkapnya