Stiker 3M Banyak Dipalsukan, Begini Cara Membedakan Produk Asli

Reporter

Antara

Kamis, 7 November 2019 06:05 WIB

Di pasaran stiker 3M telah mengalami pemalsuan

TEMPO.CO, Jakarta - Di pasaran stiker 3M telah mengalami pemalsuan. General Manager PT. Nusindoprima Indah Sapto Nugroho mengatakan konsumen perlu mengenali stiker asli 3M sehingga dapat mendapatkan manfaat produk seperti daya tahan yang lama.

"Karena banyak produk yang tidak orisinal saat ini di pasar. Stiker 3M memiliki logo ICE di sisi dalam sehingga tidak dapat dihapus," kata Sapto di Jakarta, Rabu 6 November 2019.

Selain logo, stiker 3M juga memiliki daya kerekatan yang cukup lama. Sapto mengatakan salah satu ciri stiker yang palsu yaitu memiliki warna yang cukup cerah. "Kalau produk yang palsu, logo ICE itu ada di bagian luar, jadi mudah dihapus," ujar Sapto.

Konsumen, menurut Sapto, juga perlu memperhatikan lokasi pembelian stiker 3M sehingga mereka tidak terjebak membeli produk palsu yang cenderung berwarna lebih terang.

"Ciri yang paling kasat mata, produk itu kalau direflektif-kan sekilas memang tidak bisa diketahui asli atau palsu. Sekilas mirip saja, bahkan mereka lebih terang. Kami memiliki alat yang dapat melihat sesuai dengan peraturan yang dikeluarkan oleh pemerintah," katanya.

Advertising
Advertising

"Langkah yang terakhir itu, harga jual yang tidak masuk akal. Kami menjual satu rol stiker itu seharga Rp1,1 juta dengan panjang 50 meter. Mereka bisa menjual stiker dengan haarga yang sadis, yakni Rp 500 ribu saja," ujar Sapto.

ANTARA

Berita terkait

Cara Membuat Stiker WhatsApp untuk Mempererat Silaturahmi Lebaran 2024

24 hari lalu

Cara Membuat Stiker WhatsApp untuk Mempererat Silaturahmi Lebaran 2024

Membuat dan membagikan stiker kepada orang terdekat lewat WhatsApp bisa jadi pilihan lain untuk mempererat tali silaturahmi.

Baca Selengkapnya

Cara Membuat Stiker WhatsApp

50 hari lalu

Cara Membuat Stiker WhatsApp

Chatting semakin seru dengan kehadiran stiker WhatsApp yang tak hanya menghadirkan emoticon biasa, tetapi juga beragam ekspresi lucu dan menggemaskan.

Baca Selengkapnya

Cak Imin: Paslon yang Menempelkan Stiker di Bansos Beras Memalukan, Tidak Punya Etika

26 Januari 2024

Cak Imin: Paslon yang Menempelkan Stiker di Bansos Beras Memalukan, Tidak Punya Etika

Cak Imin tak segan-segan menjuluki paslon yang menempelkan stiker di bansos beras dengan sebutan miskin etika.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Beras Bulog Ditempeli Stiker Prabowo-Gibran, Di Tengah Isu Mundur Sri Mulyani Malah ke Kebun Raya Bogor

25 Januari 2024

Terpopuler: Beras Bulog Ditempeli Stiker Prabowo-Gibran, Di Tengah Isu Mundur Sri Mulyani Malah ke Kebun Raya Bogor

Dirut Bulog Bayu Krisnamurthi merespons soal beredarnya foto beras Bulog yang berstiker paslon Prabowo-Gibran di media sosial X.

Baca Selengkapnya

Beredar Foto Beras Bulog Ditempel Stiker Prabowo-Gibran, Bapanas: Sudah Dibeli, Terserah yang Menempel

24 Januari 2024

Beredar Foto Beras Bulog Ditempel Stiker Prabowo-Gibran, Bapanas: Sudah Dibeli, Terserah yang Menempel

Kepala Badan Pangan Nasional (Bapanas) Arief Prasetyo Adi merespons soal beredarnya foto beras Bulog yang ditempel stiker paslon Prabowo-Gibran di media sosial X.

Baca Selengkapnya

Spanduk Heru Budi Menjamur di Ibu Kota, NasDem: Khawatir Dikira Caleg

19 Januari 2024

Spanduk Heru Budi Menjamur di Ibu Kota, NasDem: Khawatir Dikira Caleg

Spanduk dan stiker berwajah Pj Gubernur DKI Heru Budi Hartono tentang seruan pemilu damai dikeluhkan warga karena mengganggu estetika

Baca Selengkapnya

Spanduk Pemilu Bergambar Heru Budi Disarankan Diganti yang Lebih Netral

14 Januari 2024

Spanduk Pemilu Bergambar Heru Budi Disarankan Diganti yang Lebih Netral

Keberadaan spanduk dan stiker imbauan Pemilu 2024 Aman bergambar Heru Budi Hartono dikeluhkan warga

Baca Selengkapnya

Spanduk Berwajah Heru Budi Ada di Mana-Mana, Sekda: Enggak Merusak Estetika

12 Januari 2024

Spanduk Berwajah Heru Budi Ada di Mana-Mana, Sekda: Enggak Merusak Estetika

Sekda DKI Joko Agus Setyono membela Pj Gubernur Jakarta Heru Budi Hartono soal pemasangan spanduk dan stiker tentang Pemilu 2024

Baca Selengkapnya

Pengguna iOS Kini Dapat Membuat Stiker Sendiri di WhatsApp

12 Januari 2024

Pengguna iOS Kini Dapat Membuat Stiker Sendiri di WhatsApp

Pembuatan stiker WhatsApp menjadi lebih mudah dengan memanfaatkan fungsi pemotong otomatis dan berbagai alat penyuntingan.

Baca Selengkapnya

Stiker Kaca Pecah Tesla Cybertruck Ludes Terjual, Harga Rp 800 Ribuan

4 Desember 2023

Stiker Kaca Pecah Tesla Cybertruck Ludes Terjual, Harga Rp 800 Ribuan

Stiker kaca pecah Tesla Cybertruck dilaporkan telah ludes terjual dengan harga Rp 800 ribuan. Simak informasi lengkapnya di artikel ini:

Baca Selengkapnya