Mobil Listrik Pertama Lexus Siap Debut di Cina

Reporter

Tempo.co

Rabu, 13 November 2019 17:14 WIB

Lexus LF-30 Electrified diperkenalkan di Tokyo Motor Show 2019, Tokyo, Jepang. 23 Oktober 2019. TEMPO/Wawan Priyanto

TEMPO.CO, Jakarta - Lexus akan memperkenalkan mobil listrik pertama di Guangzhou International Automobile Exhibition, Cina, pada 22 November 2019.

Mengutip laman Toyota Global, 11 November 2019, mobil listrik Lexus ini dibuat khusus untuk memenuhi kebutuhan konsumen di Cina dan Eropa.

Hal ini semakin meningkatkan keinginan merek untuk menawarkan portofolio pilihan powertrain listrik untuk beragam konsumen di seluruh dunia.

Pada pameran otomotif Tokyo Motor Show 2019, Lexus juga memamerkan mobil konsep bertenaga listrik dengan desain futuristik.

Video Lexus LF-30 Electrified Concept di Tokyo Motor Show 2019:



Mobil itu adalah Lexus BEV Concept LF-30. Konsep ini diklaim menggunakan teknologi kendaraan listrik canggih dengan visi masa depan tahun 2030.

BEV Concept LF-30 didesain memiliki visibilitas luas dari dalam dengan kaca jendela membentang dari bagian depan ke belakang. Bukan itu saja, di bagian atap kendaraan konsep ini juga dibuat “terbuka” yang dilengkapi kontrol suara dan gesture "sky gate" serta memanfaatkan teknologi Augmented Reality (AR) dalam menampilkan informasi.

Menariknya, konsep Lexus ini dilengkapi kendaraan pendukung dengan teknologi drone yang memungkinkan mengangkut barang dari mobil secara mandiri. Teknologi itu disebut Lexue Airporter.

Konsep Lexus LF-30 memiliki dimensi panjang 5,09 meter, lebar 1,995 meter, tinggi 1,6 meter, dengan wheelbase 3,2 meter dan kapasitas baterai 110 kwh.

Berita terkait

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

1 hari lalu

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

Presiden Joko Widodo alias Jokowi buka suara soal kelanjutan rencana pemerintah memberi insentif untuk mobil hybrid.

Baca Selengkapnya

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

11 hari lalu

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

Implementasi program kendaraan listrik dinilai harus didukung ekosistem yang memadai.

Baca Selengkapnya

Ada 11.377 Pengecasan Mobil di SPKLU Sepanjang Periode Lebaran, Naik Lima Kali Lipat

12 hari lalu

Ada 11.377 Pengecasan Mobil di SPKLU Sepanjang Periode Lebaran, Naik Lima Kali Lipat

Kenaikan transaksi di SPKLU tersebut tercatat hingga H+7 Lebaran.

Baca Selengkapnya

Bersaing Sengit Lawan Produsen Mobil Listrik China, Tesla Mau Bikin Mobil Listrik Murah Tahun Ini

16 hari lalu

Bersaing Sengit Lawan Produsen Mobil Listrik China, Tesla Mau Bikin Mobil Listrik Murah Tahun Ini

Tesla akan terus mengembangkan robotaksis self-driving, yang dikembangkan dari platform kecil, yang akan digunakan untuk mobil listrik murah Tesla.

Baca Selengkapnya

PLN Jamin Ketersediaan SPKLU di Banten untuk Dukung Arus Balik Lebaran

16 hari lalu

PLN Jamin Ketersediaan SPKLU di Banten untuk Dukung Arus Balik Lebaran

PLN menjamin ketersediaan SPKLU di Banten untuk mendukung pemudik yang menggunakan mobil listrik.

Baca Selengkapnya

Mudik dengan Mobil Listrik, Ada 216 Penggunaan SPKLU Solo selama Periode Lebaran

17 hari lalu

Mudik dengan Mobil Listrik, Ada 216 Penggunaan SPKLU Solo selama Periode Lebaran

PLN UP3 Surakarta telah menyiagakan sejumlah stasiun pengisian kendaraan listrik umum (SPKLU) dalam tol dan luar tol di wilayah kerjanya untuk momentum Lebaran 2024. Persiapan itu mendapat animo positif para pemilik kendaraan listrik dengan penggunaan SPKLU yang tercatat hingga 216 pengguna selama periode Siaga Lebaran mulai 1 hingga 16 April 2024.

Baca Selengkapnya

GM PLN UID Banten Operasikan 51 Unit SPKLU, Layani Arus Balik Jalur Mudik Tol Jakarta-Merak

17 hari lalu

GM PLN UID Banten Operasikan 51 Unit SPKLU, Layani Arus Balik Jalur Mudik Tol Jakarta-Merak

Di setiap lokasi rest area SPKLU terdapat posko siaga PLN yang dapat dimanfaatkan para pengguna mobil listrik untuk beristirahat dan menunggu pengisian baterai.

Baca Selengkapnya

7 Orang Terkaya di Dunia Versi Forbes, Pemilik Louis Vuitton Kalahkan Bos Amazon dan Tesla

22 hari lalu

7 Orang Terkaya di Dunia Versi Forbes, Pemilik Louis Vuitton Kalahkan Bos Amazon dan Tesla

Forbes merilis orang terkaya di dunia, nomor 1 Bernard Arnault pemilik Louis Vuitton. Selanjutnya Jeff Bezos dan Elon Musk. Prajogo Pangestu ke berapa

Baca Selengkapnya

PLN Siapkan 39 SPKLU Sepanjang Trans Sumatera untuk Dukung Arus Mudik Lebaran

25 hari lalu

PLN Siapkan 39 SPKLU Sepanjang Trans Sumatera untuk Dukung Arus Mudik Lebaran

Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo menegaskan bahwa pemetaan SPKLU dilakukan secara nasional, termasuk jalur tol Trans Sumatera.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran ke Bali dengan Mobil Listrik? Ini Titik-titik SPKLU di Pulau Dewata

26 hari lalu

Mudik Lebaran ke Bali dengan Mobil Listrik? Ini Titik-titik SPKLU di Pulau Dewata

PT PLN (Persero) telah menyiapkan 76 SPKLU di 30 lokasi di Bali untuk mendukung mobilitas kendaraan listrik selama periode Lebaran tahun 2024.

Baca Selengkapnya