Mercedes-Benz Tegaskan Tak Akan Tinggalkan Indonesia, Alasannya..

Reporter

Antara

Rabu, 11 Desember 2019 15:27 WIB

Pekerja merakit mobil New GLC Mercedes-Benz di pabrik Mercedes-Benz Indonesia di Wanaherang, Gunung Putri, Bogor, Jawa Barat, Selasa 10 Desember 2019. New GLC dan New GLE mewujudkan kesuksesan berkesinambungan rangkaian model SUV Mercedes-Benz yang akan tersedia di dealer resmi Mercedes-Benz kuartal pertama tahun 2020. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat

TEMPO.CO, Jakarta - PT Mercedes-Benz Distribution Indonesia (MBDI) menegaskan tidak akan pernah meninggalkan Indonesia seperti kasus General Motors yang memegang merek Chevrolet mulai Maret 2020. Produsen otomotif dengan logo bintang tiga ini menyatakan berkomitmen mengembangkan sektor bisnis otomotif di Nusantara yang dituangkan melalui hadirnya pengembangan produk di pabrik Mercedes-Benz Wanaherang, Bogor, Jawa Barat.

Produsen mobil mewah yang berpusat di Stuttgart, Jerman, menilai bahwa potensi pasar Indonesia sangat besar sehingga mereka memastikan akan terus berkomitmen dan berkembang di Indonesia.

"Indonesia punya potensi yang sangat besar. Dari sisi pengembangan produk, porsi CKD (completely knock down) merupakan bentuk upaya Mercedes untuk merpekuat bisnisnya di Indoensia," kata Deputy Director Sales Operation and Product Management MBDI Kariyanto Hardjosoemarto di Wanaherang, Jawa Barat, Selasa 10 Desember 2019.

"Jadi kalau dikatakan banyak brand cabut dari Indonesia, sepetinya tidak dengan kami yang justru terus memperkuat posisi kami di indoensia," kata dia.

Lebih lanjut ia juga mengatakan, kehadiran Mercy di Indonesia di pasar kelas premium masih dipercaya oleh masyarakat dengan market share sekira 45 persen.

"Sehingga itu merupakan bukti betapa Mercedes terus mengakar di Indonesia," tambah Kariyanto.

Sejak peluncuran Mercedes-Benz ML pada tahun 1998, pabrikan berlogo bintang terus mengembangkan produknya di Indonesia, salah satunya dengan meluncurkan Mercedes-Benz New GLC dan New GLE.

Berita terkait

Deretan Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, dari Rolls Royce sampai Ferrari

3 jam lalu

Deretan Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, dari Rolls Royce sampai Ferrari

Berikut sederet mobil Harvey Moeis yang telah disita Kejaksaan Agung.

Baca Selengkapnya

Menteri BUMN Erick Thohir Menteri Terkaya di Indonesia Versi LHKPN 2023, Satu Peringkat di Atas Prabowo

20 hari lalu

Menteri BUMN Erick Thohir Menteri Terkaya di Indonesia Versi LHKPN 2023, Satu Peringkat di Atas Prabowo

Menteri BUMN Erick Thohir menjadi salah satu pejabat terkaya versi LHKPN 2023. Urutannya satu tingkat di atas Prabowo. Berapa harta kekayaannya?

Baca Selengkapnya

Harta Kekayaan Jokowi Naik Rp 13,4 Miliar dalam Setahun, Berikut Rincian Komplit Versi LHKPN

32 hari lalu

Harta Kekayaan Jokowi Naik Rp 13,4 Miliar dalam Setahun, Berikut Rincian Komplit Versi LHKPN

Jumlah harta kekayaan Jokowi naik Rp 13,4 miliar setahun ini. Pada 2022, harta Jokowi Rp 82,36 miliar menjadi Rp 95,8 miliar. Ini rinciannya.

Baca Selengkapnya

Belikan Mercy untuk Ibunya Diduga dari Sumbangan Netizen, Livy Renata: Berkat Kalian

33 hari lalu

Belikan Mercy untuk Ibunya Diduga dari Sumbangan Netizen, Livy Renata: Berkat Kalian

Livy Renata diduga membelikan ibunya mobil Mercy dari pembukaan donasi di Trakteer dan diakuinya di Twitter.

Baca Selengkapnya

Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

49 hari lalu

Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

Setelah empat tahun vakum, Gaikindo kembali adakan Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2024. Apa yang menarik?

Baca Selengkapnya

10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

53 hari lalu

10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

Deretan mobil terlaris di dunia sepanjang 2023, salah satunya Toyota yang masih memimpin posisi puncak selama 14 tahun berturut-turut.

Baca Selengkapnya

Dinilai Kurang Ramping, Mercedes-Benz Bakal Ubah Desain Mobil Listrik EQ

13 Februari 2024

Dinilai Kurang Ramping, Mercedes-Benz Bakal Ubah Desain Mobil Listrik EQ

Mercedes-Benz akan merombak desain mobil listrik di bawah nama EQ, karena mendapat kritikan dari konsumen. Simak selengkapnya di sini:

Baca Selengkapnya

Mengenal Sleeper Bus, Perusahaan Otobis Mana Saja yang Memilikinya?

31 Januari 2024

Mengenal Sleeper Bus, Perusahaan Otobis Mana Saja yang Memilikinya?

Sleeper bus belakangan menjadi tren perjalanan dengan menggunakan transportasi bus. Berikut 7 perusahaan otobis yang memiliki sleeper bus,

Baca Selengkapnya

Sebelum Mercy G-Class, Pajero dan Fortuner juga Pernah Terperosok di Pesanggrahan Saat Banjir

8 Januari 2024

Sebelum Mercy G-Class, Pajero dan Fortuner juga Pernah Terperosok di Pesanggrahan Saat Banjir

Kejadian mobil terperosok ke selokan di kawasan Pesanggrahan tak hanya menimpa Mercy G-Class Apa saja mobil lain yang pernah terjeblos?

Baca Selengkapnya

Viral SUV Mercy Terperosok ke Selokan di Tengah Banjir, Ini yang Terjadi

8 Januari 2024

Viral SUV Mercy Terperosok ke Selokan di Tengah Banjir, Ini yang Terjadi

Mobil Mercedes Benz G Class nekat terobos banjir berujung terperosok ke selokan viral di media sosial.

Baca Selengkapnya