KIA Sebut Akan Meluncurkan Mobil Listrik Baru di GIIAS 2020

Reporter

Wira Utama

Sabtu, 1 Februari 2020 11:39 WIB

Panel kemudi Mobil listrik hibrida, Kia K5 Plug-in Hybrid Electric Vehicle (PHEV) saat peluncuran produk terbaru Kia Motors di Seoul, Korea Selatan 12 Juli 2016. REUTERS/Kim Hong-Ji

TEMPO.CO, Jakarta - PT. Kreta Indo Artha (KIA) sebagai APM Kia di Tanah Air akan menghadirkan sejumlah produk baru pada tahun ini. Salah satu diantaranya adalah mobil listrik yang kemungkinan akan mejeng di Gaikindo International Indonesia Auto Show 2020.

"Ada dong, mungkin nanti ada satu di GIIAS. Modelnya nantilah,"ujar Marketing & Development Division Head, Ario Soerjo, Jumat 31 Januari 2020.

Ario menyatakan bahwa Kia akan menyusul Hyundai yang sudah lebih dulu memasarkan mobil full listrik di Indonesia lewat Ioniq. Hanya saja, dia belum mau membeberkan lebih detail produk apa yang akan hadir. Apakah murni Full Listrik, Hybrid, atau Plug-in Hybrid.

"Kalau lihat dari line up sendiri, Kia itu mainnya kayak Hyundai. Jadi ya mungkin Full Listrik,"ujarnya.

Kita belajar dari Hyundai, kata Ario yang berani menghadirkan Ioniq full listrik. Ya, Sedan listrik pabrikan asal Korea Selatan tersebut memang sudah resmi dipakai sebagai armada taksi online yang beroperai di area Bandara Soekarno Hatta.

"Kalau saudara (Hyundai) harganya segitu, ya kita belajar lah,"ucapnya.

Lebih lanjut, Ario belum berani menyebut bahwa mobil listrik Kia yang bakal hadir di GIIAS 2020 itu akan dijual atau hanya sebatas display. Namun yang pasti Kia akan menghadirkan mobil ramah lingkungan tersebut.

"Minimum dipamerkan, karena GIIAS itu punya future mobility launch. Pas lah Kia nongol di situ,"ucapnya.


Berita terkait

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

5 hari lalu

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

Implementasi program kendaraan listrik dinilai harus didukung ekosistem yang memadai.

Baca Selengkapnya

Ada 11.377 Pengecasan Mobil di SPKLU Sepanjang Periode Lebaran, Naik Lima Kali Lipat

6 hari lalu

Ada 11.377 Pengecasan Mobil di SPKLU Sepanjang Periode Lebaran, Naik Lima Kali Lipat

Kenaikan transaksi di SPKLU tersebut tercatat hingga H+7 Lebaran.

Baca Selengkapnya

Bersaing Sengit Lawan Produsen Mobil Listrik China, Tesla Mau Bikin Mobil Listrik Murah Tahun Ini

10 hari lalu

Bersaing Sengit Lawan Produsen Mobil Listrik China, Tesla Mau Bikin Mobil Listrik Murah Tahun Ini

Tesla akan terus mengembangkan robotaksis self-driving, yang dikembangkan dari platform kecil, yang akan digunakan untuk mobil listrik murah Tesla.

Baca Selengkapnya

PLN Jamin Ketersediaan SPKLU di Banten untuk Dukung Arus Balik Lebaran

10 hari lalu

PLN Jamin Ketersediaan SPKLU di Banten untuk Dukung Arus Balik Lebaran

PLN menjamin ketersediaan SPKLU di Banten untuk mendukung pemudik yang menggunakan mobil listrik.

Baca Selengkapnya

Mudik dengan Mobil Listrik, Ada 216 Penggunaan SPKLU Solo selama Periode Lebaran

11 hari lalu

Mudik dengan Mobil Listrik, Ada 216 Penggunaan SPKLU Solo selama Periode Lebaran

PLN UP3 Surakarta telah menyiagakan sejumlah stasiun pengisian kendaraan listrik umum (SPKLU) dalam tol dan luar tol di wilayah kerjanya untuk momentum Lebaran 2024. Persiapan itu mendapat animo positif para pemilik kendaraan listrik dengan penggunaan SPKLU yang tercatat hingga 216 pengguna selama periode Siaga Lebaran mulai 1 hingga 16 April 2024.

Baca Selengkapnya

GM PLN UID Banten Operasikan 51 Unit SPKLU, Layani Arus Balik Jalur Mudik Tol Jakarta-Merak

11 hari lalu

GM PLN UID Banten Operasikan 51 Unit SPKLU, Layani Arus Balik Jalur Mudik Tol Jakarta-Merak

Di setiap lokasi rest area SPKLU terdapat posko siaga PLN yang dapat dimanfaatkan para pengguna mobil listrik untuk beristirahat dan menunggu pengisian baterai.

Baca Selengkapnya

7 Orang Terkaya di Dunia Versi Forbes, Pemilik Louis Vuitton Kalahkan Bos Amazon dan Tesla

16 hari lalu

7 Orang Terkaya di Dunia Versi Forbes, Pemilik Louis Vuitton Kalahkan Bos Amazon dan Tesla

Forbes merilis orang terkaya di dunia, nomor 1 Bernard Arnault pemilik Louis Vuitton. Selanjutnya Jeff Bezos dan Elon Musk. Prajogo Pangestu ke berapa

Baca Selengkapnya

PLN Siapkan 39 SPKLU Sepanjang Trans Sumatera untuk Dukung Arus Mudik Lebaran

19 hari lalu

PLN Siapkan 39 SPKLU Sepanjang Trans Sumatera untuk Dukung Arus Mudik Lebaran

Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo menegaskan bahwa pemetaan SPKLU dilakukan secara nasional, termasuk jalur tol Trans Sumatera.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran ke Bali dengan Mobil Listrik? Ini Titik-titik SPKLU di Pulau Dewata

20 hari lalu

Mudik Lebaran ke Bali dengan Mobil Listrik? Ini Titik-titik SPKLU di Pulau Dewata

PT PLN (Persero) telah menyiapkan 76 SPKLU di 30 lokasi di Bali untuk mendukung mobilitas kendaraan listrik selama periode Lebaran tahun 2024.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran Pakai Kendaraan Listrik? Berikut SPKLU yang Tersedia di Tol Trans Jawa

20 hari lalu

Mudik Lebaran Pakai Kendaraan Listrik? Berikut SPKLU yang Tersedia di Tol Trans Jawa

SPKLU di rest area-nya memiliki dua nozzle dan berkapasitas 60 kWh, sehingga bisa mengecas daya secara cepat. Sehingga mudik Lebaran lebih efisien.

Baca Selengkapnya