Mobil Konsep Cyberster Buatan MG Motor Terinspirasi dari Ferrari

Reporter

Terjemahan

Selasa, 12 Mei 2020 13:14 WIB

Mobil konsep MG Motor Cyberstar. Sumber: rushlane.com

TEMPO.CO, Jakarta - Mobil konsep MG Cyberster dua pintu mobil sports convertible listrik telah diungkap lewat gambar render. Konsep MG Motor Cyberster menggambarkan mobil sport yang sangat aerodinamis dengan permukaan halus dan melengkung. Dengan hidung yang panjang, kabin yang ringkas dan overhang pendek, konsep MG Cyberster mendapatkan inspirasinya dari sportscar klasik seperti Jaguar E-Type, Ferrari 250 GT dan MGB milik MG sendiri.

Perancang mampu membuat tampilan depan serendah mungkin, sehingga mendapatkan keuntungan aerodinamis seperti mobil sport. Lampu depan LED berbentuk almond, logo MG menyala, intake udara besar dan strip balap hitam yang membuatnya lebih sporty. Bentuk ramping juga sangat jelas dalam profil samping. Desain interior masih belum diungkap, tetapi terlihat kursi bucket sport dengan roll terintegrasi dan intake udara yang tidak bisa dilepas tepat di belakangnya.

Mobil konsep MG Motor Cyberstar. Sumber: rushlane.com

Sementara bagian depannya halus dan melengkung, bagian belakang mengkotak dengan garis besar yang menyala dan indikator sein berbentuk panah. Menurut media China, konsep Cyberster akan dilengkapi dengan fitur konektivitas modern yang didukung oleh teknologi 5G. Konsep ini juga dilaporkan memiliki kemampuan mengemudi otonom tingkat 3 yang aneh mengingat mobil sport seharusnya berfokus pada pengemudi. Namun, tujuan utama Cyberster adalah untuk menunjukkan teknologi dari MG.

Sebagian besar fitur yang ada pada mobil konsep akan serupa dengan spek-produksi massal. Tidak ada berita tentang rincian powertrain konsep MG Cyberster. Namun kemungkinan mobil ini akan disertai paket baterai lithium-ion berkapasitas tinggi. Dengan adanya situasi COVID-19 ini, peluncuran dari mobil ini akan lebih jauh lagi. Didukung oleh kekuatan finansial dan teknologi dari Cina, MG Motors bertujuan untuk membangun kehadirannya di beberapa pasar kompetitif di seluruh dunia.

RUSHLANE

Advertising
Advertising

Berita terkait

Deretan Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, dari Rolls Royce sampai Ferrari

1 hari lalu

Deretan Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, dari Rolls Royce sampai Ferrari

Berikut sederet mobil Harvey Moeis yang telah disita Kejaksaan Agung.

Baca Selengkapnya

Kejagung Kembali Sita Mobil Mewah Harvey Moeis, Kali Ini Ferrari

3 hari lalu

Kejagung Kembali Sita Mobil Mewah Harvey Moeis, Kali Ini Ferrari

Kejaksaan Agung kembali menyita mobil mewah milik tersangka dugaan korupsi PT Timah, Harvey Moeis.

Baca Selengkapnya

Posisi di Ferrari Direbut Lewis Hamilton, Bagaiaman Masa Depan Carlos Sainz Jr di Formula 1 2025?

28 hari lalu

Posisi di Ferrari Direbut Lewis Hamilton, Bagaiaman Masa Depan Carlos Sainz Jr di Formula 1 2025?

Carlos Sainz Jr akan hengkang dari Ferrari pada tahun 2025 karena posisinya dimabil Lewis Hamilton. Bagaimana masa depannya?

Baca Selengkapnya

Bamsoet Apresiasi Bantuan FOCI dalam Kegiatan Sosial

34 hari lalu

Bamsoet Apresiasi Bantuan FOCI dalam Kegiatan Sosial

Bambang Soesatyo mengapresiasi pengurus dan anggota komunitas mobil sports Ferrari Indonesia yang mengisi kegiatan di bulan Ramadhan dengan melakukan kegiatan sosial guna membantu sesama.

Baca Selengkapnya

Hasil Formula 1 Australia 2024: Carlos Sainz Jr Juara, Ferrari Kuasi Posisi 1-2, Verstappen dan Hamilton Gagal Finis

35 hari lalu

Hasil Formula 1 Australia 2024: Carlos Sainz Jr Juara, Ferrari Kuasi Posisi 1-2, Verstappen dan Hamilton Gagal Finis

Carlos Sainz Jr berhasil menjuarai Formula 1 Australia 2024. Max Verstappen dan Lewis Hamilton gagal finis.

Baca Selengkapnya

Pembalap Remaja Oliver Bearman Dikabarkan Promosi ke Formula 1 Musim Depan, tapi Tak Perkuat Ferrari

43 hari lalu

Pembalap Remaja Oliver Bearman Dikabarkan Promosi ke Formula 1 Musim Depan, tapi Tak Perkuat Ferrari

Pembalap muda Oliver Bearman telah menyita perhatian para pecinta Formula 1 setelah tampil apik dalam debutnya di Grand Prix Arab Saudi 2024.

Baca Selengkapnya

Charles Leclerc: Ferrari Siap Beri Tekanan Besar pada Red Bull di Arena Formula 1 2024

47 hari lalu

Charles Leclerc: Ferrari Siap Beri Tekanan Besar pada Red Bull di Arena Formula 1 2024

Pembalap Ferrari Charles Leclerc menilai ia dan tim telah berada di jalur yang tepat untuk menjadi pesaing utama Red Bull pada ajang Formula 1 2024.

Baca Selengkapnya

Profil Pembalap Remaja Oliver Bearman yang Tampil Menawan dalam Debut Formula 1 di GP Arab Saudi

49 hari lalu

Profil Pembalap Remaja Oliver Bearman yang Tampil Menawan dalam Debut Formula 1 di GP Arab Saudi

Pembalap remaja Oliver Bearman, 18 tahun, tampil menawan dalam debutnya di Formula 1 Arab Saudi. Simak profilnya.

Baca Selengkapnya

Kata Oliver Bearman setelah Lakukan Debut Apik Bersama Ferrari di Formula 1 2024

49 hari lalu

Kata Oliver Bearman setelah Lakukan Debut Apik Bersama Ferrari di Formula 1 2024

Pembalap cadangan Ferrari, Oliver Bearman, puas bisa tampil dengan maksimal dengan finis di urutan ketujuh pada balapan debutnya di kelas Formula 1.

Baca Selengkapnya

Hubungan Ferrari California dan Land Cruiser dalam Suap Hasbi Hasan

52 hari lalu

Hubungan Ferrari California dan Land Cruiser dalam Suap Hasbi Hasan

Nama Hasbi Hasan terseret sebagai penerima suap kasus Koperasi Intidana. Muncul mobil mewah yang diduga menjadi alat suap eks Sekretaris MA ini.

Baca Selengkapnya