Ferrari 288 GTO Langka Seharga 2 Juta Dolar Dicuri saat Test Drive

Reporter

Terjemahan

Rabu, 2 September 2020 18:55 WIB

Ferrari 288 GTO 1985 ini pernah dicuri pada saat test drive pada Mei 2019. Mobil kalsik ini ditemukan sehari kemudian. Tapi pelakunya belum tertangkap. FOTO: CNN.COM

TEMPO.CO, Jakarta - Polisi di Jerman masih memburu seorang pria yang mencuri Ferrari langka senilai lebih dari 2 juta pounsterling (2,2 juta dolar AS) dalam test drive.

Tersangka berpura-pura ingin membeli lalu membawa kabur mobil tersebut. Kasus ini terjadi Mei 2019 tapi hingga kini belum ada kabar pelakunya tertangkap.

Tersangka menghubungi dealer mobil antik yang mengaku sebagai calon pelanggan. Dia pun menyatakan berminat membeli Ferrari 288 GTO 1985 itu.

Menurut polisi Düsseldorf seperti dikutip CNN, pelaku pencurian lantas bernegosiasi untuk test drive dengan penjual. Tersangka lantas mencoba mobil ditemani penjual.

Setelah test drive, penjual turun dari Ferrari itu untuk bertukar posisi kemudi. Tersangka tiba-tiba tancap gas dan kabur.

Polisi mengatakan Ferrari 288 GTO 1985 yang dibawa kabur tadi adalah kendaraan bersejarah sebab ang pertama kali didaftarkan pada 1985. Nilanya lebih dari 2 juta pounsterling.

Ferrari 288 GTO adalah edisi terbatas, varian eksotis dari Ferrari 308 GTB. Hanya 272 unit diproduksi antara 1984 dan 1987 untuk bersaing dalam Balapan Sirkuit Grup B yang baru lahir.

Balapan itu adalah versi balap jalanan dari sirkuit Reli Grup B yang populer. Seri ini dibatalkan bahkan sebelum dimulai.

Maka 288 GTO sekarang menjadi salah satu Ferrari buatan 1980-an paling dicari.

sebagai perbandingan, Ferrari 250 GTO tahun 1963 yang ikonik terjual dengan rekor $ 70 juta.

Peter Haynes, juru bicara juru lelang spesialis RM Sotheby, mengatakan harga mobil itu saat ini 2,5 juta hingga 3,5 juta dolar AS. Juru lelang menjual Ferrari 288 GTO 1985 seharga $ 3,3 juta pada Januari 2019.

Surat kabar Westdeutsche Allgemeine Zeitung melaporkan bahwa mobil yang dicuri itu dulunya milik mantan pebalap Formula 1, Eddie Irvine.

Ferrari 288 GTO 1982 itu akhirnya ditemukan tersembunyi di sebuah garasi di Kota Grevenbroich, sekitar 18 mil barat daya Düsseldorf pada Selasa malam, sehari setelah dicuri.

Polisi masih memburu pelakunya.

"Ini bukan mobil yang masuk akal untuk dicuri karena ini adalah mobil yang sangat sulit untuk dijual. Ini seperti lukisan terkenal. Kebanyakan orang akan menganggapnya cukup mudah untuk diidentifikasi, dan akan sangat sulit untuk dijual," tutur Haynes.

CNN.COM

Advertising
Advertising

Berita terkait

Deretan Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, dari Rolls Royce sampai Ferrari

8 hari lalu

Deretan Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, dari Rolls Royce sampai Ferrari

Berikut sederet mobil Harvey Moeis yang telah disita Kejaksaan Agung.

Baca Selengkapnya

Kejagung Kembali Sita Mobil Mewah Harvey Moeis, Kali Ini Ferrari

9 hari lalu

Kejagung Kembali Sita Mobil Mewah Harvey Moeis, Kali Ini Ferrari

Kejaksaan Agung kembali menyita mobil mewah milik tersangka dugaan korupsi PT Timah, Harvey Moeis.

Baca Selengkapnya

Posisi di Ferrari Direbut Lewis Hamilton, Bagaiaman Masa Depan Carlos Sainz Jr di Formula 1 2025?

34 hari lalu

Posisi di Ferrari Direbut Lewis Hamilton, Bagaiaman Masa Depan Carlos Sainz Jr di Formula 1 2025?

Carlos Sainz Jr akan hengkang dari Ferrari pada tahun 2025 karena posisinya dimabil Lewis Hamilton. Bagaimana masa depannya?

Baca Selengkapnya

Bamsoet Apresiasi Bantuan FOCI dalam Kegiatan Sosial

41 hari lalu

Bamsoet Apresiasi Bantuan FOCI dalam Kegiatan Sosial

Bambang Soesatyo mengapresiasi pengurus dan anggota komunitas mobil sports Ferrari Indonesia yang mengisi kegiatan di bulan Ramadhan dengan melakukan kegiatan sosial guna membantu sesama.

Baca Selengkapnya

Hasil Formula 1 Australia 2024: Carlos Sainz Jr Juara, Ferrari Kuasi Posisi 1-2, Verstappen dan Hamilton Gagal Finis

42 hari lalu

Hasil Formula 1 Australia 2024: Carlos Sainz Jr Juara, Ferrari Kuasi Posisi 1-2, Verstappen dan Hamilton Gagal Finis

Carlos Sainz Jr berhasil menjuarai Formula 1 Australia 2024. Max Verstappen dan Lewis Hamilton gagal finis.

Baca Selengkapnya

Pembalap Remaja Oliver Bearman Dikabarkan Promosi ke Formula 1 Musim Depan, tapi Tak Perkuat Ferrari

49 hari lalu

Pembalap Remaja Oliver Bearman Dikabarkan Promosi ke Formula 1 Musim Depan, tapi Tak Perkuat Ferrari

Pembalap muda Oliver Bearman telah menyita perhatian para pecinta Formula 1 setelah tampil apik dalam debutnya di Grand Prix Arab Saudi 2024.

Baca Selengkapnya

Charles Leclerc: Ferrari Siap Beri Tekanan Besar pada Red Bull di Arena Formula 1 2024

54 hari lalu

Charles Leclerc: Ferrari Siap Beri Tekanan Besar pada Red Bull di Arena Formula 1 2024

Pembalap Ferrari Charles Leclerc menilai ia dan tim telah berada di jalur yang tepat untuk menjadi pesaing utama Red Bull pada ajang Formula 1 2024.

Baca Selengkapnya

Profil Pembalap Remaja Oliver Bearman yang Tampil Menawan dalam Debut Formula 1 di GP Arab Saudi

55 hari lalu

Profil Pembalap Remaja Oliver Bearman yang Tampil Menawan dalam Debut Formula 1 di GP Arab Saudi

Pembalap remaja Oliver Bearman, 18 tahun, tampil menawan dalam debutnya di Formula 1 Arab Saudi. Simak profilnya.

Baca Selengkapnya

Kata Oliver Bearman setelah Lakukan Debut Apik Bersama Ferrari di Formula 1 2024

55 hari lalu

Kata Oliver Bearman setelah Lakukan Debut Apik Bersama Ferrari di Formula 1 2024

Pembalap cadangan Ferrari, Oliver Bearman, puas bisa tampil dengan maksimal dengan finis di urutan ketujuh pada balapan debutnya di kelas Formula 1.

Baca Selengkapnya

Hubungan Ferrari California dan Land Cruiser dalam Suap Hasbi Hasan

59 hari lalu

Hubungan Ferrari California dan Land Cruiser dalam Suap Hasbi Hasan

Nama Hasbi Hasan terseret sebagai penerima suap kasus Koperasi Intidana. Muncul mobil mewah yang diduga menjadi alat suap eks Sekretaris MA ini.

Baca Selengkapnya