Volkswagen Belum Pikirkan Wacana Kerja 4 Hari Seminggu

Reporter

Terjemahan

Minggu, 6 September 2020 07:13 WIB

Pekerja menyelesaikan perakitan mobil listrik Volkswagen (VW) model ID.3 di pabrik VW, Zwickau, Jerman, Selasa, 25 Februari 2020. REUTERS/Matthias Rietschel

TEMPO.CO, Berlin - Kepala Hubungan Tenaga Kerja Volkswagen Bernd Osterloh menyampaikan bahwa Volkswagen belum perlu menerapkan 4 hari kerja di pabriknya meski telah terjadi pergeseran ke mobil listrik yang mudah dibuat dan membutuhkan lebih banyak pekerja, demikian Reuters, 6 September 2020.

Serikat buruh terbesar Jerman IG Metall pada 15 Agustus mengusulkan negosiasi untuk transisi ke empat hari seminggu di seluruh industri untuk membantu mengamankan pekerjaan, dengan latar belakang kejatuhan ekonomi dari krisis corona serta pergeseran struktural di sektor otomotif.

Tetapi Osterloh mengatakan kepada surat kabar Welt am Sonntag bahwa rencana pemotongan biaya VW yang ada, termasuk mengurangi tenaga kerja hingga 7.000 melalui pensiun dini staf administrasi di markas Wolfsburg, sudah cukup untuk membantunya mengatasi krisis virus corona dan masalah lain.

“Saat ini kami tidak sedang membicarakan tentang pekerjaan yang lebih sedikit,” kata Osterloh. “Dengan Golf kami memiliki level (produksi) tahun lalu pada bulan Juni dan Juli dan memperkenalkan shift ekstra,” tambahnya, mengacu pada salah satu model perusahaan yang paling populer.

“Seminggu empat hari bukanlah masalah bagi kami.”

Advertising
Advertising

Permintaan IG Metall, yang mewakili 2,3 juta karyawan di sektor pengerjaan logam dan kelistrikan, berpotensi signifikan di Jerman karena mereka sering menetapkan tolok ukur untuk negosiasi upah di industri tersebut.

VW pada tahun 2016 menetapkan program pengurangan biaya yang dijuluki Pakta Masa Depan, tetapi perusahaan telah mengesampingkan pemberhentian wajib hingga 2025. Osterloh dikutip pada bulan Juli mengatakan bahwa VW tidak memerlukan pemotongan biaya yang lebih dalam terkait krisis Covid-19, yang memberikan pukulan telak bagi penjualan mobil.



Berita terkait

Polri: 75 Motor dan 50 Mobil Listrik Ikut Kawal VVIP di World Water Forum Bali

9 jam lalu

Polri: 75 Motor dan 50 Mobil Listrik Ikut Kawal VVIP di World Water Forum Bali

Polri menyatakan kendaraan listrik untuk pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali pada 18-25 Mei 2024 telah siap digunakan.

Baca Selengkapnya

Luhut Punya Kabar Baru Soal Rencana Investasi Tesla di Indonesia

1 hari lalu

Luhut Punya Kabar Baru Soal Rencana Investasi Tesla di Indonesia

Selain Indonesia, ada negara-negara lain yang membujuk Tesla untuk berinvestasi.

Baca Selengkapnya

Viral Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Guru Besar FKUI Sebut Manfaatnya Jauh Lebih Tinggi

2 hari lalu

Viral Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Guru Besar FKUI Sebut Manfaatnya Jauh Lebih Tinggi

Pada 2021 lalu European Medicines Agency (EMA) telah mengungkap efek samping dari vaksinasi AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

4 hari lalu

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

Presiden Joko Widodo alias Jokowi buka suara soal kelanjutan rencana pemerintah memberi insentif untuk mobil hybrid.

Baca Selengkapnya

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

4 hari lalu

Gejala Baru pada Pasien DBD yang Dialami Penyintas COVID-19

Kemenkes mendapat beberapa laporan yang menunjukkan perubahan gejala pada penderita DBD pascapandemi COVID-19. Apa saja?

Baca Selengkapnya

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

4 hari lalu

Selain AstraZeneca, Ini Daftar Vaksin Covid-19 yang Pernah Dipakai Indonesia

Selain AstraZeneca, ini deretan vaksin Covid-19 yang pernah digunakan di Indonesia

Baca Selengkapnya

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

4 hari lalu

Heboh Efek Samping AstraZeneca, Pernah Difatwa Haram MUI Karena Kandungan Babi

MUI sempat mengharamkan vaksin AstraZeneca. Namun dibolehkan jika situasi darurat.

Baca Selengkapnya

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

4 hari lalu

Komnas PP KIPI Sebut Tidak Ada Efek Samping Vaksin AstraZeneca di Indonesia

Sebanyak 453 juta dosis vaksin telah disuntikkan ke masyarakat Indonesia, dan 70 juta dosis di antaranya adalah vaksin AstraZeneca.

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

5 hari lalu

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

Astrazeneca pertama kalinya mengakui efek samping vaksin Covid-19 yang diproduksi perusahaan. Apa saja fakta-fakta seputar kasus ini?

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

10 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya