Inilah 5 Mobil dengan Fitur Pembersih Udara

Reporter

Terjemahan

Jumat, 9 Oktober 2020 09:09 WIB

AC Mobil (Pexel/Antara)

TEMPO.CO, Jakarta - Tingkat polusi yang tinggi menjadi masalah di hampir semua kota besar dunia, termasuk Jakarta dan Delhi, India, yang disumbang emisi mobil dan kendaraan bermotor lainnya.

Maka tidak mengherankan jika beberapa produsen mobil mulai memasang kendaraan mereka dengan fitur pemurnian udara dan menjadikannya sebagai fitur utama.

Sistem penyaringan dan pemurnian udara memang tidak pernah terdengar pada fotur mobil. Mungkin dianggap tak menarik perhatian hingga beberapa tahun yang lalu. Namun kini kebersihan udara menjadi bagian dari kehidupan sehari-hari.

Fitur pembersih udara mobil dapat dipasang oleh pabrik atau alatnya dapat dibeli dari toko sebagai perangkat terpisah. Kebutuhan ini semakin mendesak bukan hanya karena pomencegah penyebaran virus Covid-19.

Berikut ini 5 mobil dengan fitur pembersih udara yang dipasarkan di India:

Hyundai Venue
Sub-compact SUV Hyundai Venue dilengkapi sistem pemurnian udara.

Hyundai Creta
Creta 2020 telah menjadi hit instan sejak diluncurkan awal tahun ini. Fitur pembersih udara Creta akan menghadapi ujian besar pertamanya musim ini.

Kia Seltos:
Jika Hyundai bisa, negitu juga Kia. Seltos telah menjadi pemain yang kuat di India.

Kia Sonet:
Sonet layak disebut dalam daftar ini karena salah satu mobil terbaru yang akan diluncurkan di pasar India. Kia Sonet diklaim memiliki sistem pemurnian dua tingkat yang mampu menangani virus dan bakteri.

MG Gloster
Gloster berjanji menjadi SUV mewah dengan tampilan, dimensi, dan kemampuan berkendara yang aduhai. Produk terbaru dari MG ini juga sarat dengan teknologi mutakhir, termasuk fitur pembersih udara.


HINDUSTAN TIMES


Berita terkait

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

5 hari lalu

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

Korban tewas akibat amblesnya jalan raya di Cina selatan telah meningkat menjadi 48 orang

Baca Selengkapnya

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

7 hari lalu

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan polisi terus menggali terkait kasus meninggalnya Brigadir Ridhal Ali Tomi diduga bunuh diri di dalam mobil.

Baca Selengkapnya

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

18 hari lalu

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

Berikut beberapa komponen mobil yang sebaiknya kembali diperiksa setelah digunakan selama perjalanan mudik.

Baca Selengkapnya

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

19 hari lalu

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

Berkendara sambil membawa beban berat memiliki risiko dan potensi bahaya. Apa saja yang harus disiapkan dan diantisipasi?

Baca Selengkapnya

7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

23 hari lalu

7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

Merawat kendaraan yang digunakan saat mudik bisa mengembalikan performa kendaraan.

Baca Selengkapnya

Manfaat dan Cara Pakai Engine Flush, Manjakan Kendaraan Setelah Mudik

24 hari lalu

Manfaat dan Cara Pakai Engine Flush, Manjakan Kendaraan Setelah Mudik

Memanjakan kendaraan setelah mudik bisa memperpanjang usia pakai dan mencegah kerusakan mesin.

Baca Selengkapnya

Polri Selidiki Penyebab Kecelakaan 2 Mobil dan 1 Bus di KM 58 Tol Cikampek

29 hari lalu

Polri Selidiki Penyebab Kecelakaan 2 Mobil dan 1 Bus di KM 58 Tol Cikampek

Kecelakaan terjadi di KM 58 + 600 arah Jakarta Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek pada Senin pagi, 8 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

32 hari lalu

Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

BPJT mengimbau masyarakat beristirahat di rest area paling lama 30 menit selama arus mudik Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Pria Bermobil Kepergok Curi Bra Wanita di Perumahan Discovery Bintaro Tangerang Selatan

32 hari lalu

Pria Bermobil Kepergok Curi Bra Wanita di Perumahan Discovery Bintaro Tangerang Selatan

Seorang pria pengendara minibus berwarna putih kepergok mencuri pakaian dalam atau bra milik warga. Aksi tersebut dilakukan di Perumahan Discovery Bintaro.

Baca Selengkapnya

Kejagung Angkut Mobil Rolls Royce dari The Pakubuwono House, Diduga Terkait dengan Penggeledahan Rumah Harvey Moeis

35 hari lalu

Kejagung Angkut Mobil Rolls Royce dari The Pakubuwono House, Diduga Terkait dengan Penggeledahan Rumah Harvey Moeis

Kejagung mengangkut satu unit mobil Rolls Royce dari kediaman tersangka kasus korupsi timah Harvey Moeis di apartemen The Pakubuwono House.

Baca Selengkapnya