Menjajal Motor Yamaha WR155 R di Medan Gunung Bromo

Kamis, 12 November 2020 08:53 WIB

Test ride Yamaha WR155 R, Senin, 17 Agustus 2020. (YIMM)

TEMPO.CO, Jakarta - Biker biasanya selalu mencari pengalaman baru. Budi Fuksen, pengendara motor Yamaha WR155 R, memutuskan touring ke Gunung Bromo, Jawa Timur setelah "bosan" dengan trek di Bali.

Diehard biker asal Denpasar, Bali, tersebut bersama dua pecinta Yamaha WR155 R dan 12 penghobi motor lainnya berangkat dari Denpasar pada 15 Oktober 2020.

“Alasan saya pilih Yamaha WR155 R karena motor ini the best choice di kelasnya," katanya Rabu, 11 November 2020.

Menurut dia, motor Yamaha WR155 R standar tanpa dimodifikasi apapun susah menunjukkan performa mesin yang prima. Shockbreaker dan ban standarnya juga cocok untuk jalan raya dan lintasan offroad.

"Paling lengkaplah fiturnya.”

Motor Yamaha WR155 R ditopang shockbreaker depan berukuran 41mm dengan travel super panjang 899mm. Sedang shock belakang menggunakan linked monocross khas Yamaha dengan shock yang bisa disetel preloadnya. Redaman di medan tanah berkontur dapat diserap dengan lembut tanpa adanya hentakan berlebih.

Selama berada di Bromo, Budi menjelaskan, motor Yamaha WR155 R tidak tidak bermasalah di medan perbukitan berpasir. Mesinnya berkapasitas 155cc 4 valve berpendingin dengan radiator dilengkapi VVA (Variable Valve Actuation) yang menjamin power delivery merata di setiap rpm.

Yamaha motor WR155 R juga memiliki tanki terbesar di kelasnya, dengan kapasitas 8 liter yang pasti lebih mendukung untuk perjalanan jarak jauh.

Setelah puas menjelajah Bromo rombongan touring Budi Fuksen cs kembali ke Bali pada 18 Oktober 2020.

Berita terkait

Sambut Lebaran, Sebanyak 3,5 Ton Sampah Gunung Bromo Dibersihkan

31 hari lalu

Sambut Lebaran, Sebanyak 3,5 Ton Sampah Gunung Bromo Dibersihkan

Sekitar 85 persen volume sampah yang diangkut dari Gunung Bromo berasal dari area Tengger Laut Pasir dan Penanjakan.

Baca Selengkapnya

Masalah Sampah di Kawasan Bromo Belum Sepenuhnya Bisa Diatasi, Ini Sebabnya

34 hari lalu

Masalah Sampah di Kawasan Bromo Belum Sepenuhnya Bisa Diatasi, Ini Sebabnya

Hingga sekarang belum ada peraturan mengenai penanganan sampah di dalam kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru.

Baca Selengkapnya

Banyak Sampah, Kawasan Wisata Gunung Bromo Ditutup

35 hari lalu

Banyak Sampah, Kawasan Wisata Gunung Bromo Ditutup

Penutupan sementara bertujuan memulihkan kawasan dengan cara membersihkan sampah-sampah dari kawasan Bromo.

Baca Selengkapnya

Yamaha WR155 R Rilis Warna dan Grafis Baru, Harga Rp 38 Jutaan

10 Januari 2024

Yamaha WR155 R Rilis Warna dan Grafis Baru, Harga Rp 38 Jutaan

PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) menghadirkan warna dan grafis baru Yamaha WR155 R untuk tahun 2024. Simak selengkapnya di sini:

Baca Selengkapnya

Kaleidoskop 2023, Deretan Tempat Wisata yang Viral Sepanjang Tahun

29 Desember 2023

Kaleidoskop 2023, Deretan Tempat Wisata yang Viral Sepanjang Tahun

Dalam kaleidoskop 2023 ini akan dibahas beberapa tempat wisata di dalam negeri yang viral sepanjang tahun ini.

Baca Selengkapnya

Padang Rumput Bromo Kembali Hijau setelah Terbakar, Kunjungan Wisata Meningkat

16 Oktober 2023

Padang Rumput Bromo Kembali Hijau setelah Terbakar, Kunjungan Wisata Meningkat

Kawasan Gunung Bromo terbakar akibat penggunaan suar dalam pemotretan prewedding awal September lalu.

Baca Selengkapnya

Polda Jatim Ambil Alih Kasus Kebakaran Hutan di Kawasan Bromo, Ini Alasannya

27 September 2023

Polda Jatim Ambil Alih Kasus Kebakaran Hutan di Kawasan Bromo, Ini Alasannya

Polda Jawa Timur mengambil alih kasus kasus kebakaran hutan dan lahan (karhutla) kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) seluas 989 hektar

Baca Selengkapnya

Kawasan Wisata Kebakaran Lagi, Setelah Bromo Giliran Baluran Terbakar

26 September 2023

Kawasan Wisata Kebakaran Lagi, Setelah Bromo Giliran Baluran Terbakar

Kawasan wisata Taman Nasional Baluran yang terbakar. Sebelumnya kawasan wisata di Gunung Bromo juga terbakar.

Baca Selengkapnya

Potensi Kerugian Kebakaran Bromo Capai Rp 89,76 Miliar

25 September 2023

Potensi Kerugian Kebakaran Bromo Capai Rp 89,76 Miliar

Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) mencatat potensi kerugian akibat kebakaran Bromo mencapai Rp 89,76 miliar.

Baca Selengkapnya

Pariwisata Bromo Bergeliat, Hotel dan Restoran Mulai Belanja Bahan Makanan

25 September 2023

Pariwisata Bromo Bergeliat, Hotel dan Restoran Mulai Belanja Bahan Makanan

Terlihat ada peningkatan hunian kamar hotel sejak akses wisata Gunung Bromo dibuka mulai 19 September 2023.

Baca Selengkapnya