Transisi Sepeda dari Tanpa Pedal Hingga Sepeda Listrik

Reporter

Tempo.co

Senin, 22 Februari 2021 17:41 WIB

Sepeda listrik Vintage Electric Bikes (VEB) seri Scramble dibanderol Rp 124,9 Juta. Bisa dipesan mulai Senin, 21 Desember 2020. FOTO: Dealer Throttle Bike

TEMPO.CO, Jakarta - Sepeda listrik mendapat perhatian lebih pecinta sepeda belakangan ini. Tren bersepeda atau lebih dikenal gowes makin marak saat pandemi Covid-19 di Indonesia. Sepeda tak hanya menjadi moda transportasi saja, banyak orang menggunakannya sebagai sarana olahraga.

Bersepeda menjadi salah satu olahraga alternatif saat seperti ini. Dengan meningkatnya tren tersebut, membuat produsen-produsen sepeda gencar menelurkan produk-produk terbaik mereka sesuai kebutuhan konsumennya, salah satunya sepeda listrik yang sekarang menjadi primadona.

Sepeda listrik sudah dilengkapi dengan teknologi watt dan baterai yang dapat memenuhi kebutuhan kita. Namun, siapa sangka dalam perjalanannya sepeda memiliki masa transisi dalam menemukan teknologinya masing-masing mulai dari pedal hingga komponen lainnya.

Baca: Begini Prospek Sepeda Listrik yang Terimbas Covid-19

1. Velocipede.

Advertising
Advertising

Berbagai jenis sepeda seperti, sepeda gunung atau Mountaine Bike (MTB), Sepeda lipat, sepeda balap (Road Bike), hingga sepeda listrik merupakan bentuk sepeda modern yang memiliki teknologi cukup nyaman bagi penggunanya.

Produsen jenis-jenis sepeda tersebut patut berterima kasih kepada Baron Karls Drais von Sauerbronn, sebab ia yang pertamakali menemukan kerangka sepeda pada tahun 1818. Pada saat itu Velocipede—yang kemudian menjadi sepede—semua komponennya menggunakan kayu baik dari kerangka hingga rodanya.

Yang menarik dari Velocipede, benda tersebut tidak menggunakan pedal untuk mengendarainya. Hal ini dikarenakan belum ditemuka teknologi untuk mengayuh tuas pedal seperti sekarang ini. Pengguna Velocipede mengendarainya laiknya manusia berjalan dan berdiri di atas sepeda.

2. Sepeda Konvensional.

Pada tahun 1839 seorang pandai besi asal Scotlandia, Kirkpatrick Macmillan menemukan sistem pedal khusus untuk sepeda. Pada era ini pengguna Velocipede sudah bisa mengayuh sepeda menggunakan tuas dengan cara mangayuh keatas dan kebawah.

Tidak berhenti sampai situ, Pierre Lallement menemukan teknologi pada ban dengan menggunakan lingkaran besi atau velg yang sekarang kita sebut. Setelah itu John Dunlop menemukan teknologi ban dengan menggunakan sistem angin dan ini menjadi awal ketika produsen-produsen sepeda mulai membajiri pasar-pasar dunia

Dengan ditemukannnya sistem yang dibawa oleh John Dunlop semakin banyak bermunculan teknologi seperti rem, pedal, gear, dan stang yang bisa dikendalikan kearah manapun

3. Sepeda Listrik.

Sepeda ini merupakan pengembangan dari sepeda konvensional, namun sepeda listrik menggunakan motor listrik sebagai penggeraknya. Sepeda listrik sangat digandrungi banyak orang dikarenakan menyesuaikan kebutuhan manusia yang dituntut semakin cepat pada saat ini.

Tidak berbeda dengan sepeda pada umumnya, sepeda listrik juga dilengkapi rem dan pedal agar pengguna tidak khawatir ketika habis baterai di jalan.

GERIN RIO PRANATA

Berita terkait

Polisi Larang Sepeda Listrik Beroperasi di Jalan Raya

1 hari lalu

Polisi Larang Sepeda Listrik Beroperasi di Jalan Raya

Polres Mukomuko, Bengkulu, melarang sepeda listrik beroperasi di jalan raya usai menerima laporan pengguna kendaraan bermotor yang terganggu

Baca Selengkapnya

10 Tips Bagi Para Pemula yang Ingin Bersepeda Jarak Jauh

5 hari lalu

10 Tips Bagi Para Pemula yang Ingin Bersepeda Jarak Jauh

Ada beberapa faktor yang harus dipertimbangkan untuk memastikan pengalaman bersepeda jarak jauh Anda berjalan dengan aman dan nyaman.

Baca Selengkapnya

Realme C65 5G akan Diluncurkan di India Pekan Ini, Berikut Spesifikasinya

6 hari lalu

Realme C65 5G akan Diluncurkan di India Pekan Ini, Berikut Spesifikasinya

Realme C65 5G dipastikan menjadi ponsel pertama di dunia yang ditenagai prosesor MediaTek Dimensity 6300.

Baca Selengkapnya

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

6 hari lalu

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.

Baca Selengkapnya

Berlari vs Bersepeda, Mana yang Lebih Baik untuk Tubuh Bugar

6 hari lalu

Berlari vs Bersepeda, Mana yang Lebih Baik untuk Tubuh Bugar

Pertanyaan sering muncul: manakah yang lebih efektif untuk menurunkan berat badan? Apakah berlari lebih baik dari bersepeda, atau justru sebaliknya?

Baca Selengkapnya

Luhut Gandeng Cina Kembangkan Teknologi Penanaman Padi di Kalteng: Tinggal Cari Partner Lokal

7 hari lalu

Luhut Gandeng Cina Kembangkan Teknologi Penanaman Padi di Kalteng: Tinggal Cari Partner Lokal

Luhut Pandjaitan menyatakan bahwa Cina bersedia turut memberikan teknologi padinya ke Indonesia

Baca Selengkapnya

6 Tips agar Baterai Smartphone Tahan Lama

8 hari lalu

6 Tips agar Baterai Smartphone Tahan Lama

Lakukan enam tips berikut agar baterai smartphone Anda tahan lama.

Baca Selengkapnya

Fakta Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Digagas SBY dan Batal Libatkan Jepang

8 hari lalu

Fakta Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Digagas SBY dan Batal Libatkan Jepang

Gagasan kereta cepat Jakarta-Surabaya muncul pada 2008, awalnya Indonesia menggandeng Jepang

Baca Selengkapnya

Wahana di TMII, Telah Disediakan Angkutan Wara-Wiri Untuk Keliling Taman Mini Indonesia Indah

8 hari lalu

Wahana di TMII, Telah Disediakan Angkutan Wara-Wiri Untuk Keliling Taman Mini Indonesia Indah

Taman Mini Indonesia Indah (TMII) berusia 49 tahun, suatu kawasan taman wisata bertema budaya Indonesia di Jakarta Timur. Ada apa saja di sana?

Baca Selengkapnya

Samsung Rilis Powerbank Berteknologi Nirkabel Kedua di Cina, Harga Setengah Jutaan

21 hari lalu

Samsung Rilis Powerbank Berteknologi Nirkabel Kedua di Cina, Harga Setengah Jutaan

Samsung rilis powerbank nirkabel 10.000 mAh yang bisa digunakan untuk mengisi baterai tiga perangkat sekaligus.

Baca Selengkapnya