Melihat Kemewahan Mobil Listrik Hyundai Ioniq 6 dan Ioniq 7

Reporter

Terjemahan

Rabu, 26 Mei 2021 10:54 WIB

Produsen mobil asal Korea Selatan itu telah mengonfirmasi akan memperkenalkan Ioniq 6 dalam waktu dekat.

TEMPO.CO, Jakarta - Hyundai memiliki rencana besar dalam memperbaiki mobil listrik Ioniq 5 yang dijadwalkan bakal diluncurkan secara resmi pada akhir tahun ini.

Produsen mobil asal Korea Selatan itu telah mengonfirmasi akan memperkenalkan Ioniq 6 dan Ioniq 7 dalam waktu dekat.

Untuk mobil listrik Hyundai Ioniq 6 bakal menghadirkan jenis sedan premium ukuran sedang yang dilengkapi dengan baterai 73 kWh serta dua powertrains. Tampilannya pun sangat futuristik.

Hyundai juga dikabarkan akan memasang joystick untuk menggantikan setir saat mengendarai kendaraan listrik tersebut.

Sedangkan untuk Ioniq 7, Hyundai rencananya bakal memperkenalkannya pada 2024 mendatang. Itu akan menjadi SUV listrik besar dengan kapasitas tempat duduk tiga baris.

Advertising
Advertising

Hyundai Ioniq 7 ini nantinya bakal menawarkan output gabungan sekitar 310 hp. Jumlah itu lebih besar dari mobil listrik Ioniq 6 (308 hp).

Langkah tersebut diambil Hyundai untuk meningkatkan jumlah mobil serba listrik dan menargetkan menjual satu juta kendaraan elektrik pada 2025 mendatang.

Baca: Bocoran Baru Hyundai Ioniq 5 2022, Mobil Listrik Pertama Meluncur di AS

HINDUSTAN TIMES

Berita terkait

Koalisi Masyarakat Sipil Gelar Nobar Bloody Nickel, Ungkap Sisi Gelap Kendaraan Listrik

18 jam lalu

Koalisi Masyarakat Sipil Gelar Nobar Bloody Nickel, Ungkap Sisi Gelap Kendaraan Listrik

Diskusi film itu ditujukan untuk merespons program pemerintah yang masif mendorong kendaraan listrik (EV) beserta sisi gelap hilirisasi nikel.

Baca Selengkapnya

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

1 hari lalu

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

Presiden Joko Widodo alias Jokowi buka suara soal kelanjutan rencana pemerintah memberi insentif untuk mobil hybrid.

Baca Selengkapnya

Jokowi Sebut Kapasitas Produksi Motor Listrik di RI 1,6 Juta Unit, Baru Tercapai 100 Ribu Unit

1 hari lalu

Jokowi Sebut Kapasitas Produksi Motor Listrik di RI 1,6 Juta Unit, Baru Tercapai 100 Ribu Unit

Presiden Jokowi menyebut Indonesia memiliki peluang pasar yang besar untuk mengembangkan ekosistem kendaraan motor listrik. Begini penjelasannya.

Baca Selengkapnya

Antusiasme Masyarakat Meningkat di Hari Ketiga Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2024

1 hari lalu

Antusiasme Masyarakat Meningkat di Hari Ketiga Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2024

Tahun ini, Periklindo Electric Vehicle Show 2024 menyediakan booth khusus bagi pelaku akademisi.

Baca Selengkapnya

3 Juta Unit Kendaraan Listrik BYD Terjual di Cina Tahun Lalu, Kini Merambah Penjualan di Indonesia

2 hari lalu

3 Juta Unit Kendaraan Listrik BYD Terjual di Cina Tahun Lalu, Kini Merambah Penjualan di Indonesia

BYD telah berkomitmen untuk berinvestasi di Indonesia dengan mendirikan pabrik berkapasitas 150.000 unit dan membuka cabang-cabang di Indonesia

Baca Selengkapnya

Segera Hadir di Subang Smartpolitan, Berikut Profil BYD Perusahaan Kendaraan Listrik

2 hari lalu

Segera Hadir di Subang Smartpolitan, Berikut Profil BYD Perusahaan Kendaraan Listrik

Keputusan mendirikan pabrik kendaraan listrik di Subang Smartpolitan menunjukkan komitmen BYD dalam mendukung mobilitas berkelanjutan di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Chandra Asri Raih Pendapatan Bersih US$ 472 Juta

3 hari lalu

Chandra Asri Raih Pendapatan Bersih US$ 472 Juta

PT Chandra Asri Pacific Tbk. (Chandra Asri Group) meraih pendapatan bersih US$ 472 juta per kuartal I 2024.

Baca Selengkapnya

Jumlah Kendaraan Listrik Mencapai 133 Ribu

4 hari lalu

Jumlah Kendaraan Listrik Mencapai 133 Ribu

Menteri Perhubungan atau Menhub Budi Karya Sumadi mengatakan jumlah kendaraan listrik saat ini mencapai 133 ribu.

Baca Selengkapnya

PLN akan Tambah 2 Ribu SPKLU untuk Kendaraan Listrik

11 hari lalu

PLN akan Tambah 2 Ribu SPKLU untuk Kendaraan Listrik

PT PLN (Persero) akan menambah 2 ribu SPKLU untuk kendaraan listrik tahun ini.

Baca Selengkapnya

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

11 hari lalu

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

Implementasi program kendaraan listrik dinilai harus didukung ekosistem yang memadai.

Baca Selengkapnya