Perluas Pasar, Astra UD Trucks Gandeng Shopee

Jumat, 4 Juni 2021 20:18 WIB

Penyerahan truk Quester UD Trucks kepada PT Trans Megasindo.

TEMPO,CO, Jakarta - Astra UD Trucks resmi bekerja sama dengan salah satu marketplace terbesar di Indonesia, Shopee, untuk memasarkan produk lewat digital.

Langkah pemasaran digital ini diambil untuk memberikan kemudahan bagi pelanggan untuk membeli produk Astra UD Trucks di tengah pandemi Covid-19.

Shopee adalah marketplace keempat yang digandeng Astra UD Truck untuk memasarkan produknya, setelah Blibli.com, Tokopedia, dan Seva.id.

Lewat aplikasi e-commerce ini, pelanggan bisa melakukan pembelian truk dan suku cadang hingga layanan purna jual..

"Pelanggan kami dapat dengan mudah melakukan transaksi di mana pun dan kapan pun yang terpercaya dan dapat diadandalkan," ujar CEO Astra UD Trucks Winarto Martono dalam keterangan resmi yang diterima Tempo hari ini, Jumat, 4 Juni 2021.

Astra UD Trucks juga menambah jaringan outletnya untuk meningkatkan penjualan di pasar non-digital. Perusahaan ini menjalin kerja sama dengan lebih dari 20 pengusaha untuk membangun jaringan pemasaran.

Astra UD Trucks menghadirkan layanan Paket Super mulai April 2021, dan akan diperpanjang hingga Juni.

Setiap pembelian truk Quester melalui Paket Super dari Astra UD Trucks akan mendapatkan gratis total suku cadang, oli, dan jasa selama tiga tahun atau 120.000 km. Program ini tidak berlaku untuk penggantian ban, body part, dan service akibat kecelakaan.

Baca: Beginilah Strategi Astra UD Trucks Bersaing di 2021

Berita terkait

Daftar 12 Laboratorium di Indonesia Digital Test House yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

1 hari lalu

Daftar 12 Laboratorium di Indonesia Digital Test House yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

Indonesia Digital Test House menjadi laboratorium uji perangkat digital terbesar di Asia Tenggara. Simak pesan peresmian Jokowi.

Baca Selengkapnya

Seputar Indonesia Digital Test House yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

1 hari lalu

Seputar Indonesia Digital Test House yang Diresmikan Jokowi Hari Ini

Jokowi mengharapkan pembukaan Indonesia Digital Test House (IDTH) di BBPPT dapat memperkuat ekosistem digital lokal. Berikut hal-hal seputar IDTH.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Mengaktifkan Passkey WhatsApp

2 hari lalu

Begini Cara Mengaktifkan Passkey WhatsApp

Passkey memungkinkan pengguna untuk melindungi akun pengguna WhatsApp agar lebih aman.

Baca Selengkapnya

Kementerian Luar Negeri Yordania Komplain ke Israel karena Truk Bantuan Kemanusiaan ke Gaza Diserang

6 hari lalu

Kementerian Luar Negeri Yordania Komplain ke Israel karena Truk Bantuan Kemanusiaan ke Gaza Diserang

Warga Israel yang tinggal di wilayah pendudukan, menyerang dua konvoi kendaraan pembawa bantuan kemanusiaan untuk warga di Jalur Gaza dari Yordania.

Baca Selengkapnya

Bambang Brodjonegoro Menjadi Komisaris Independen Astra

8 hari lalu

Bambang Brodjonegoro Menjadi Komisaris Independen Astra

PT Astra International Tbk. (ASII) menetapkan jajaran komisaris dan direksi baru.

Baca Selengkapnya

Astra International Tebar Dividen Rp 21 T, Dapat Rp 519 per Saham

8 hari lalu

Astra International Tebar Dividen Rp 21 T, Dapat Rp 519 per Saham

Astra International akan bagi-bagi dividen tunai tahun buku 2023 mencapai Rp 21 triliun atau Rp 519 per saham. Ada Rp 12,8 triliun laba ditahan.

Baca Selengkapnya

Amerika Serikat dan Israel Diduga Bohong, Hanya 49 Truk Bantuan Kemanusiaan Masuk Utara Gaza

10 hari lalu

Amerika Serikat dan Israel Diduga Bohong, Hanya 49 Truk Bantuan Kemanusiaan Masuk Utara Gaza

Jumlah truk pembawa bantuan kemanusiaan yang masuk Jalur Gaza jumlahnya masih tidak cukup untuk memenuhi kebutuhan warga Palestina

Baca Selengkapnya

Biaya Layanan Tokopedia, Shopee dan Lazada Naik sampai 6,5 Persen, UMKM Diminta Tak Naikkan Harga?

12 hari lalu

Biaya Layanan Tokopedia, Shopee dan Lazada Naik sampai 6,5 Persen, UMKM Diminta Tak Naikkan Harga?

Tokopedia, Shopee dan Lazada menaikkan biaya layanan hingga 6.5 persen untuk mitra penjual, pelaku UMKM diminta tidak naikkan harga.

Baca Selengkapnya

Tol Tangerang Merak dari Serang Barat - Cilegon Timur Dilebarkan Jadi 3 Lajur, Ditargetkan Selesai Awal 2025

12 hari lalu

Tol Tangerang Merak dari Serang Barat - Cilegon Timur Dilebarkan Jadi 3 Lajur, Ditargetkan Selesai Awal 2025

Astra Infra Toll Road Tangerang-Merak pada tahun ini memulai pekerjaan proyek konstruksi penambahan lajur ketiga pada segmen Serang Barat (KM 77+375) sampai dengan Cilegon Timur (KM 87+150).

Baca Selengkapnya

Psikolog Sebut Perlunya Orang Tua Terapkan Aturan Jelas Penggunaan Ponsel pada Anak

13 hari lalu

Psikolog Sebut Perlunya Orang Tua Terapkan Aturan Jelas Penggunaan Ponsel pada Anak

Orang tua harus memiliki aturan yang jelas dan konsisten untuk mendisiplinkan penggunaan ponsel dan aplikasi pada anak.

Baca Selengkapnya