Pengiriman Wuling Almaz Juni Lampaui Honda CR-V

Reporter

Tempo.co

Kamis, 15 Juli 2021 07:30 WIB

Wuling Almaz RS Raih Penghargaan Car of the Year di Otomotif Award 2021

TEMPO.CO, Jakarta - Wuling Almaz manjadi model terlaris di segmen SUV medium sepanjang Juni 2021. Berdasarkan data yang dirilis Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), Almaz mencatat total pengiriman dari pabrik ke dealer (wholesales) sebanyak 992 unit. Angka ini sedikit lebih rendah dibanding pengiriman unit pada Mei sebesar 1.120 unit.

Honda CR-V menempati posisi kedua pengiriman terbanyak sepanjang Juni lalu dengan angka 388 unit. Angka ini turun tajam, 41 persen, dibanding Mei sebesar 658 unit.

New Honda CR-V 2021. (Honda)

Posisi ketiga terbanyak ditempati MG HS dengan angka 56 unit, naik tipis dibanding Mei sebesar 70 unit. Sedangkan Nissan X-Trail masih bertaji dengan pengiriman sebanyak 20 unit, menjadi yang terbanyak keempat. Selanjutnya adalah Mitsubishi Outlander PHEV dengan total pengiriman sebanyak 9 unit, angka ini turun tipis dibanding pengiriman Mei sebanyak 11 unit.

SUV asal Prancis, Peugeot 3008, mencatat pengiriman sebanyak 8 unit, naik dua kali lipat dibanding pengiriman Mei yang hanya 4 unit. DFSK Glory I-Auto mencatat pengiriman sebanyak 5 unit, turun tipis dibanding Mei sebanyak 7 unit.

Almaz dan CR-V merupakan dua model yang memiliki rivalitas tinggi di segmen ini. Kedua brand itu silih berganti menjadi model terlaris dalam beberapa tahun terakhir. Almaz juga menjadi model andalan bagi PT SGMW Motor Indonesia (Wuling) yang tahun ini genap empat tahun memasuki pasar Indonesia. Wuling Almaz maupun Honda CR-V sama-sama telah meluncurkan model terbarunya untuk tahun ini dengan sejumlah penyegaran.

Baca juga: Mengenal Teknologi Berbasis Internet pada Wuling Almaz RS

Advertising
Advertising

Berita terkait

Wuling Resmikan 6 Titik Pengisian Daya Kendaraan Listrik, Gratis hingga 31 Mei

21 hari lalu

Wuling Resmikan 6 Titik Pengisian Daya Kendaraan Listrik, Gratis hingga 31 Mei

Wuling meresmikan enam titik pengisian daya kendaraan listrik DC Charging di wilayah Jakarta, Bekasi, Tangerang dan rest area tol.

Baca Selengkapnya

Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

51 hari lalu

Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

Setelah empat tahun vakum, Gaikindo kembali adakan Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2024. Apa yang menarik?

Baca Selengkapnya

Pameran Kendaraan Komersial Gaikindo Dimulai Besok, Dibuka untuk Publik di Hari Terakhir

53 hari lalu

Pameran Kendaraan Komersial Gaikindo Dimulai Besok, Dibuka untuk Publik di Hari Terakhir

GIIGCOMVEC 2024 alias pameran kendaraan komersial digelar mulai besok di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta.

Baca Selengkapnya

Laporan Investigasi dan Cover Majalah Tempo Pernah Dilaporkan, Ada Soal Soeharto Sampai Jokowi

53 hari lalu

Laporan Investigasi dan Cover Majalah Tempo Pernah Dilaporkan, Ada Soal Soeharto Sampai Jokowi

Beberapa kali laporan investigasi dan cover Majalah Tempo pernah dilaporkan ke Dewan Pers oleh berbagai pihak. Soal apa saja, dan siapa pelapornya?

Baca Selengkapnya

Terkini: Ekonom Kritisi Pemerintah yang Kambinghitamkan Harga Beras Akibat El Nino, Beras di Era Jokowi Termahal Sepanjang Sejarah

27 Februari 2024

Terkini: Ekonom Kritisi Pemerintah yang Kambinghitamkan Harga Beras Akibat El Nino, Beras di Era Jokowi Termahal Sepanjang Sejarah

IDEAS menilai terdapat tendensi dari banyak pejabat pemerintah untuk menganggap wajar tingginya harga beras saat ini dengan alasan faktor El Nino.

Baca Selengkapnya

Gaikindo Sebut Diskon PPN Mobil Listrik Bisa Tingkatkan Penjualan

27 Februari 2024

Gaikindo Sebut Diskon PPN Mobil Listrik Bisa Tingkatkan Penjualan

Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) menanggapi insentif fiskal berupa PPN ditanggung pemerintah sebesar 10 persen untuk mobil listrik.

Baca Selengkapnya

IIMS 2024 Capai Transaksi Rp 3,1 Triliun, Ini Riwayat Nilai Transaksi IIMS 5 Tahun Terakhir

26 Februari 2024

IIMS 2024 Capai Transaksi Rp 3,1 Triliun, Ini Riwayat Nilai Transaksi IIMS 5 Tahun Terakhir

Pameran otomotif IIMS 2024 mencatat transaksi Rp 3,1 triliun. Berikut capaian transaksi di setiap pameran otomotif IIMS dalam 5 tahun terakhir.

Baca Selengkapnya

Industri Otomotif 2024: Bagaimana Proyeksi Penjualan Mobil Nasional di Tahun Politik?

24 Februari 2024

Industri Otomotif 2024: Bagaimana Proyeksi Penjualan Mobil Nasional di Tahun Politik?

Tahun 2024 bertepatan dengan kontestasi Pemilihan Umum (Pemilu), bagaimana tren, proyeksi penjualan hingga dampak iklim politik terhadap industri otomotif?

Baca Selengkapnya

Ramaikan Pasar Mobil Listrik Indonesia, Berapa Harga Wuling Cloud EV?

23 Februari 2024

Ramaikan Pasar Mobil Listrik Indonesia, Berapa Harga Wuling Cloud EV?

Wuling Motors telah menampilkan perdana mobil listrik Cloud EV di pameran Indonesia International Motor Show atau IIMS 2024. Berapa harganya?

Baca Selengkapnya

Merek Mobil Terlaris Januari 2024: Toyota Teratas, Wuling Turun 2 Posisi

21 Februari 2024

Merek Mobil Terlaris Januari 2024: Toyota Teratas, Wuling Turun 2 Posisi

Gaikindo melaporkan data penjualan mobil sepanjang Januari 2024. Berikut daftar 10 merek mobil terlaris pada bulan lalu:

Baca Selengkapnya