Superspring Incar Kenaikan Penjualan GPS Tracker 350 Persen

Reporter

Tempo.co

Kamis, 30 September 2021 09:00 WIB

GPS Tracker C40. (Super Spring)

TEMPO.CO, Jakarta - Superspring merilis GPS Tracker C40 yang beroperasi di jaringan 4G. GPS ini diklaim memiliki teknologi canggih di kelasnya.

“GPS Tracker C40 ini menyasar untuk pengguna yang ingin kestabilan data dan penggunaan jangka panjang, umumnya pengguna corporate,” kata Arianto Furiady, Presiden Direktur Superspring dalam keterangan resmi, Kamis, 30 September 2021.

Arianto menjelaskan bahwa
GPS Tracker C40 memiliki sejumlah keunggulan. Di antaranya adalah memiliki ketahanan yang baik, bergaransi 2 tahun, serta memiliki fitur yang canggih seperti membaca driving behaviour sopir, membaca histori perjalanan hingga 1 tahun terakhir.

"D
ngan jaringan 4G maka akan menjangkau lokasi yang lebih luas dan pengiriman data yang lebih cepat," ujar dia.

Selain itu, sistem GPS Tracker Superspring bisa menyajikan beragam laporan seperti: laporan parkir, laporan perjalanan, laporan lama kerja kendaraan (hour-meter), dan banyak laporan lain yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan konsumen, juga bisa diintegrasikan dengan sistem milik konsumen atau pihak ketiga melalui open API.

Ia menambahkan bahwa perusahaan berupaya mempertahankan stabilitas server dan aplikasi web maupun mobile yang terus diperbarui agar bisa terus menampilkan informasi yang lebih relevan dengan penggunanya, juga tampilan yang semakin mudah digunakan dan kekinian.

Salah satu poin peningkatan pelayanan dan kemudahan untuk pelanggan, kata dia, web server Superspring yaitu GPS.id akan mengimplementasikan sistem pembayaran paket berlangganan auto-debet dengan biaya berlangganan yang terjangkau, agar semakin memudahkan pelanggan.

Tim manajemen baru dan dengan sistem IT yang lebih kuat, team marketing yang lebih agresif, kami optimis atas peningkatan omset GPS Tracker sebesar 350 persen pada akhir tahun 2022,” tutur dia.

Baca juga: Superspring Luncurkan GPS Pelacak C20 dengan Fitur Canggih

Advertising
Advertising

Berita terkait

Polisi Larang Sepeda Listrik Beroperasi di Jalan Raya

6 hari lalu

Polisi Larang Sepeda Listrik Beroperasi di Jalan Raya

Polres Mukomuko, Bengkulu, melarang sepeda listrik beroperasi di jalan raya usai menerima laporan pengguna kendaraan bermotor yang terganggu

Baca Selengkapnya

Kurs Rupiah Ditutup Menguat Hari Ini, Meski Belum Lepas dari Rp 16 Ribu

17 hari lalu

Kurs Rupiah Ditutup Menguat Hari Ini, Meski Belum Lepas dari Rp 16 Ribu

Kurs rupiah ditutup menguat ke level Rp 16.179 per dolar AS pada perdagangan hari ini, Kamis, 18 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mengenal Teknologi Internet 5,5G, Unduh Film HD Hanya 30 Detik

19 hari lalu

Mengenal Teknologi Internet 5,5G, Unduh Film HD Hanya 30 Detik

Inovasi teknologi seluler terus bergerak cepat dan membawa pengguna ke ranah 5,5G yang kini sudah mulai dikembangkan dan hadir pertama kali di Cina.

Baca Selengkapnya

Cara Mengecek Jalur One Way saat Mudik Lebaran 2024 dengan Google Maps

29 hari lalu

Cara Mengecek Jalur One Way saat Mudik Lebaran 2024 dengan Google Maps

Google maps dapat mendeteksi jalan one way saat mudik Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Divonis 3 Tahun Penjara dan Denda 500 Juta Perkara Korupsi BTS 4G, Windi Purnama Masih Pikir pikir

40 hari lalu

Divonis 3 Tahun Penjara dan Denda 500 Juta Perkara Korupsi BTS 4G, Windi Purnama Masih Pikir pikir

Windi Purnama telah mengembalikan uang Rp 750 juta dari hasil korupsi BTS Kominfo secara sukarela sebelum pengucapan putusan.

Baca Selengkapnya

Cerita Masduki ketika Menjadi Tahanan Kota atas Perkara PPLN Kuala Lumpur, Dipasangi Gelang GPS

51 hari lalu

Cerita Masduki ketika Menjadi Tahanan Kota atas Perkara PPLN Kuala Lumpur, Dipasangi Gelang GPS

Masduki Khamdan, PPLN Kuala Lumpur terdakwa tindak pidana pemilu 2024 kini menjadi tahanan kota di bawah pengawasan Kejaksaan Agung.

Baca Selengkapnya

Polsek Serpong Tolak Laporan Pencurian Motor Milik Kuli Bangunan Padahal Aksi Pelaku Terekam CCTV

52 hari lalu

Polsek Serpong Tolak Laporan Pencurian Motor Milik Kuli Bangunan Padahal Aksi Pelaku Terekam CCTV

Kanit Reskrim Polsek Serpong Ipda Dovie Eudy menyatakan laporan pencurian tersebut tetap diproses hanya pelapor diminta melengkapi bukti BPKB.

Baca Selengkapnya

Mengenal Autopilot yang Selamatkan Penumpang Batik Air Ketika Pilot dan Kopilot Tertidur

55 hari lalu

Mengenal Autopilot yang Selamatkan Penumpang Batik Air Ketika Pilot dan Kopilot Tertidur

Alarm autopilot membangunkan dua pilot Batik Air yang tertidur akibat kelelahan, belum lama ini. Ini penjelasan soal autopilot.

Baca Selengkapnya

Diduga Takut, Pencuri Kendaraan Bermotor Kembalikan Hasil Curian Menggunakan Jasa Pengiriman

55 hari lalu

Diduga Takut, Pencuri Kendaraan Bermotor Kembalikan Hasil Curian Menggunakan Jasa Pengiriman

Merasa takut, seorang pencuri kendaraan sepeda motor di Pondok Aren Tangsel mengembalikan barang hasil curiannya.

Baca Selengkapnya

Gelar Operasi 9 Hari, Dishub DKI Tindak 623 Kendaraan Bermotor Lawan Arah

3 Maret 2024

Gelar Operasi 9 Hari, Dishub DKI Tindak 623 Kendaraan Bermotor Lawan Arah

Dinas Perhubungan DKI menindak 632 kendaraan bermotor yang lawan arah di 62 lokasi.

Baca Selengkapnya