Honda Brio Jadi Mobil Terlaris Honda di GIIAS 2021, Lihat Jumlahnya

Kamis, 25 November 2021 07:00 WIB

Hingga kuartal III 2020, Honda Brio Satya dan Brio RS sudah terjual 27.056 unit sesuai data wholesales dari Gaikindo. Honda Brio menjadi mobil terlaris di Indonesia berdasarkan data penjualan wholesales dari pabrik ke dealer hingga kuartal III atau September 2020. Honda.com

TEMPO.CO, Jakarta - PT Honda Prospect Motor (HPM) membukukan penjualan mobil sebanyak 1.511 unit selama pameran GIIAS 2021 pada 12-21 November 2021, yang didominasi Honda Brio.

Dari total penjualan mobil Honda di GGIAS 2021, All New Brio menjadi model terlaris dengan 461 unit atau 31 persen dARI total penjualan mobil Honda.

Penjualan Honda Brio terbagi menjadi, 245 unit Honda Brio Satya dan 216 Brio RS.

"Pencapaian Honda pada GIIAS 2021 cukup memuaskan. Popularitas Honda Brio sebagai mobil terlaris Honda berlanjut di GIIAS tahun ini," kata Business Innovation and Sales & Marketing Director PT HPM Yusak Billy dalam siaran pers yang diterima Tempo hari ini, Kamis, 25 November 2021.

Selain Honda Brio, beberapa model mobil lain yang mendapatkan insentif PPnBM turut menyumbang penjualan mobil Honda di GIIAS 2021, yakni Honda Mobilio, HR-V, City Hatchback RS, dan CR-V.

Baca: Honda Brio di Puncak 10 Mobil Terlaris 2020, Toyota Avanza Kalah

Berita terkait

10 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta, Bisa untuk Mudik

54 hari lalu

10 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta, Bisa untuk Mudik

Berikut deretan rekomendasi mobil bekas di bawah Rp100 juta yang bisa digunakan untuk mudik lebaran, di antaranya Toyota Agya dan Daihatsu Ayla.

Baca Selengkapnya

Harga Mitsubishi XForce 2024 dan Spesifikasinya

5 Maret 2024

Harga Mitsubishi XForce 2024 dan Spesifikasinya

Mitsubishi XForce pertama kali masuk Indonesia pada Agustus 2023 lalu dalam gelaran GIIAS. Lalu, berapa harga Mitsubishi XForce?

Baca Selengkapnya

Merek Mobil Terlaris Januari 2024: Toyota Teratas, Wuling Turun 2 Posisi

21 Februari 2024

Merek Mobil Terlaris Januari 2024: Toyota Teratas, Wuling Turun 2 Posisi

Gaikindo melaporkan data penjualan mobil sepanjang Januari 2024. Berikut daftar 10 merek mobil terlaris pada bulan lalu:

Baca Selengkapnya

Brio dan HR-V Dominasi Penjualan Mobil Honda pada Januari 2024

20 Februari 2024

Brio dan HR-V Dominasi Penjualan Mobil Honda pada Januari 2024

PT Honda Prospect Motor (HPM) melaporkan bahwa Brio dan HR-V menjadi penyumbang terbesar dalam penjualan mobil mereka pada Januari 2024.

Baca Selengkapnya

Penjualan Mobil di Cina Januari 2024 Turun 22,7 Persen, Mobil Listrik Ikut Turun

12 Februari 2024

Penjualan Mobil di Cina Januari 2024 Turun 22,7 Persen, Mobil Listrik Ikut Turun

Penjualan mobil di Cina pada Januari 2024 mengalami penurunan 22,7 persen bila dibandingkan dengan bulan Desember 2023.

Baca Selengkapnya

Penjualan Mobil Subaru Tahun Ini Ditargetkan Naik hingga 60 Persen

9 Februari 2024

Penjualan Mobil Subaru Tahun Ini Ditargetkan Naik hingga 60 Persen

Subaru Indonesia menargetkan penjualan mpbil sebesar 60 persen sepanjang 2024. Simak informasi lengkapnya di artikel ini:

Baca Selengkapnya

7 Fakta Pameran Otomotif GIIAS 2024, Apa Alasan Dimajukan Menjadi Juli 2024?

2 Februari 2024

7 Fakta Pameran Otomotif GIIAS 2024, Apa Alasan Dimajukan Menjadi Juli 2024?

Pameran Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) dijadwalkan berlangsung lebih cepat, pada 18-28 Juli 2024. Berikut fakta-fakta soal GIIAS .

Baca Selengkapnya

Penjualan Global Toyota 2023 Tembus 10,3 Juta Unit

30 Januari 2024

Penjualan Global Toyota 2023 Tembus 10,3 Juta Unit

Penjuala Toyota di Indonesia pada tahun lalu mencapai 325.329 unit (retail) dan 336.777 unit (wholesales).

Baca Selengkapnya

Isuzu Indonesia Belum Tertarik Masuk ke Segmen Big Bus

26 Januari 2024

Isuzu Indonesia Belum Tertarik Masuk ke Segmen Big Bus

Isuzu Indonesia pernah memamerkan sasis bus besar LT Series dalam pameran GIIAS 2017 namun peminatnya disebut minim.

Baca Selengkapnya

Bos Toyota: Mobil Listrik Hanya Rebut 30 Persen Pasar Mobil Masa Depan

26 Januari 2024

Bos Toyota: Mobil Listrik Hanya Rebut 30 Persen Pasar Mobil Masa Depan

Bos Toyota Akio Toyoda mengatakan bahwa mobil listrik hanya akan menyumbang 30 persen dari penjualan mobil masa depan global.

Baca Selengkapnya