Ganjil Genap Depok Batal Digelar Saat Libur Nataru, Polres: Kami Tunggu Arahan

Sabtu, 18 Desember 2021 16:15 WIB

Suasana uji coba sistem ganjil genap di Jalan Margonda Raya, Depok, Jawa Barat, Ahad, 5 Desember 2021. Polres Metro Depok bersama Dinas Perhubungan Depok melakukan uji coba kebijakan pembatasan kendaraan bermotor dengan sistem ganjil genap (GaGe) di Jalan Margonda Raya pada Sabtu dan Minggu, 4-5 Desember 2021 yang dimulai dari pukul 12.00 hingga 18.00 WIB. TEMPO/M Taufan Rengganis

TEMPO.CO, Jakarta - Polres Metro Depok belum memiliki strategi lain rekayasa lalu lintas yang akan dilaksanakan setelah sistem ganjil genap Depok batal dilaksanakan menjelang Libur Nataru (Libur Natal dan Tahun Baru).

Kepala Satuan Lalu Lintas Polres Metro Depok Komisaris Jhoni Eka Putra mengatakan Polres Depok belum bisa memutuskan metode lain rekayasa lalu lintas karena menunggu arahan resmi kegiatan menjelang Libur Nataru 24 Desember 2021 - 2 Januari 2022 dari Polda Metro Jaya.

“Kami belum terima TR dari polda terkait kegiatan Nataru,” ucapnya kepada Tempo pada Jumat, 17 Desember 2021.

Menurut Jhoni, berdasarkan arahan daring dari Dirlantas Polda Metro Jaya dan Korlantas Polri, Polres Metro Depok akan melakukan imbauan protokol kesehatan hingga mengantisipasi mobilitas masyarakat saat Libur Nataru.

Setelah diujicoba dua akhir pekan, sistem pelat nomor kendaraan ganjil genap Depok di Jalan Margonda Raya diputuskan tidak dilanjutkan.

“Setelah kami lakukan uji coba ganjil genap di Jalan Margonda, malah menimbulkan kemacetan di jalan lain, sehingga tidak kita lanjutkan,” kata Jhoni tentang ganjil genap Depok.

Baca: Alasan Ganjil Genap di Kota Depok Tidak Dilanjutkan

Berita terkait

Polres Metro Depok Tahan Dua Anak Pelaku Perundungan Siswi SMP di Bojonggede

22 jam lalu

Polres Metro Depok Tahan Dua Anak Pelaku Perundungan Siswi SMP di Bojonggede

Peristiwa bullying atau perundungan siswi SMP ini viral di media sosial.

Baca Selengkapnya

Pencopotan Spanduk Supian Suri, Deolipa Yumara: Berlebihan dan Tidak Adil

23 jam lalu

Pencopotan Spanduk Supian Suri, Deolipa Yumara: Berlebihan dan Tidak Adil

Pengacara Deolipa Yumara menilai tindakan Satpol PP mencopot spanduk bergambar Sekretaris Kota Depok Supian Suri di sebuah acara berlebihan.

Baca Selengkapnya

Kasus Bullying Siswi SMP Bojonggede Diduga karena Rebutan Cowok

1 hari lalu

Kasus Bullying Siswi SMP Bojonggede Diduga karena Rebutan Cowok

Wakil Kepala Sekolah Bidang Kesiswaan SMP Al-Basyariah Uus Saharoh mengungkap kasus dugaan bullying terhadap siswinya karena berebut cowok.

Baca Selengkapnya

Aksi Bullying di Depok, Pelajar Putri SMP Pukuli Siswi dari SMP lain

1 hari lalu

Aksi Bullying di Depok, Pelajar Putri SMP Pukuli Siswi dari SMP lain

Seorang pelajar putri dari sebuah SMP melakukan bullying terhadap siswi dari SMP lain di Depok.

Baca Selengkapnya

Dibuka Awal Juni, PPDB 2024 di Depok Digelar Serentak untuk Seluruh Jenjang Pendidikan

1 hari lalu

Dibuka Awal Juni, PPDB 2024 di Depok Digelar Serentak untuk Seluruh Jenjang Pendidikan

PPDB 2024 di Depok dibuka serentak untuk seleruh jenjang pendidikan.

Baca Selengkapnya

Pengemudi Toyota Fortuner Halangi Perjalanan Ambulans, Polres Depok: Kami Selidiki

2 hari lalu

Pengemudi Toyota Fortuner Halangi Perjalanan Ambulans, Polres Depok: Kami Selidiki

Polres Metro Depok menyatakan tengah menyelidiki peristiwa pengemudi Toyota Fortuner menghalangi perjalanan ambulans.

Baca Selengkapnya

KPU Kota Depok Pastikan Tak Ada Paslon Wali Kota Jalur Independen di Pilkada 2024

2 hari lalu

KPU Kota Depok Pastikan Tak Ada Paslon Wali Kota Jalur Independen di Pilkada 2024

KPU Kota Depok mengungkap alasan tidak ada paslon wali kota dari jalur independen atau perseorangan di Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Kronologi Spanduk Kandidat Wali Kota Depok yang Diusung PDIP Dicopot Satpol PP

2 hari lalu

Kronologi Spanduk Kandidat Wali Kota Depok yang Diusung PDIP Dicopot Satpol PP

Petugas Satpol PP menurunkan spanduk kandidat Wali Kota Depok mendapat kritik dari politikus PDIP. Begini kronologinya.

Baca Selengkapnya

Bima Arya Sebut Depok Panas, Mohammad Idris : Perubahan Iklim

2 hari lalu

Bima Arya Sebut Depok Panas, Mohammad Idris : Perubahan Iklim

Wali Kota Depok Mohammad Idris merespon statement kandidat calon Gubernur Jawa Barat dari PAN, Bima Arya yang mengatakan Depok panas dan kurang penghijauan.

Baca Selengkapnya

Kisah Haru Korban Bus Siswa SMK Lingga Kencana Depok, Demi Ikut Study Tour Rela Jadi Kuli Bangunan

2 hari lalu

Kisah Haru Korban Bus Siswa SMK Lingga Kencana Depok, Demi Ikut Study Tour Rela Jadi Kuli Bangunan

Dua korban bus rombongan SMK Lingga Kencana sempat menjadi kuli bangunan untuk membayar biaya study tour senilai 800 ribu. Ini kisah lainnya.

Baca Selengkapnya