Lamborghini Bakal Meluncurkan 4 Mobil Baru Tahun Ini

Reporter

Tempo.co

Minggu, 16 Januari 2022 10:27 WIB

Lamborghini ikut meramaikan parade mobil sport Movember. Thenewsmarket.com

TEMPO.CO, Jakarta - Lamborghini dikabarkan segera meluncurkan empat mobil barunya pada tahun ini. Hal itu dibenarkan langsung oleh Ketua dan CEO Automobili Lamborghini Stephan Winklemann. Sejauh ini belum diketahui model apa yang akan mereka luncurkan.

Keputusan ini diambil setelah Lamborghini berhasil mencatatkan angka penjualan mobil yang kuat pada 2021. Menurut Stephan, produsen mobil mewah ini juga akan menaruh fokus pada pengembangan jangkauan hibrida mulai 2023 dan seterusnya.

Rencana elektrifikasi ini memang telah diusung oleh Lamborghini sejak tahun lalu. Dilaporkan bahwa produsen telah menghabiskan 1,5 miliar euro (Rp 24 triliun) selama empat tahun untuk meluncurkan mobil hybrid pertama pada 2023.

“Pada tahun 2022 kami akan melakukan yang terbaik untuk mengkonsolidasikan kinerja saat ini dan bersiap-siap untuk kedatangan rentang hibrida masa depan kami mulai 2023 dan seterusnya,” tambah Winkelmann.

Lebih lanjut, Stephan juga menjelaskan bahwa Lamborghini sedang bersiap untuk memulai perjalanan transformasional menuju masa depan yang lebih berkelanjutan.

Advertising
Advertising

Terlepas dari itu, Lamborghini dikabarkan telah mengirimkan 8.405 unit ke seluruh dunia pada tahu lalu. Super SUV Lamborghini Urus menjadi yang paling laris dengan pengiriman sebanyak 5.021 unit.

Setelah itu mobil terlaris Lamborghini kedua adalah model Huracan bertenaga V10 yang penjualannya mencapai 2.586 unit. Selanjutnya, diiktui oleh Lamborghini Aventador V12 sebanyak 798 unit.

Baca: Lamborghini Urus Milik Bek Aston Villa Menabrak Pagar Sekolah

HINDUSTAN TIMES

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Berita terkait

Deretan Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, dari Rolls Royce sampai Ferrari

6 hari lalu

Deretan Mobil Mewah Harvey Moeis yang Disita Kejagung, dari Rolls Royce sampai Ferrari

Berikut sederet mobil Harvey Moeis yang telah disita Kejaksaan Agung.

Baca Selengkapnya

37 Tahun Rudy Salim, Pernah Menolak Denda 9 Mobil Mewah dari Bea Cukai

8 hari lalu

37 Tahun Rudy Salim, Pernah Menolak Denda 9 Mobil Mewah dari Bea Cukai

Pengusaha muda kelahiran 24 April 1987, Rudy Salim pernah menolak denda untuk 9 mobil mewah dari Bea Cukai.

Baca Selengkapnya

37 Tahun Rudy Salim, Kisah Sukses Pengusaha Muda yang Pernah DO di 2 Fakultas Kedokteran

9 hari lalu

37 Tahun Rudy Salim, Kisah Sukses Pengusaha Muda yang Pernah DO di 2 Fakultas Kedokteran

Pengusaha muda Rudy Salim hari ini berusia 37 tahun. Ia pernah drop ot (DO) dari dua fakultas kedokteran, untuk mendalami bisnis otomotif.

Baca Selengkapnya

Usai Sita Mobil-Mobil Mewah Harvey Moeis, Kejaksaan Agung Bidik Jet Pribadi

13 hari lalu

Usai Sita Mobil-Mobil Mewah Harvey Moeis, Kejaksaan Agung Bidik Jet Pribadi

Kejaksaan Agung telah menyita Rolls Royce, Mini Cooper, Toyota Velfire, dan Lexus milik Harvey Moeis. Kini membidik jet pribadinya

Baca Selengkapnya

Kado Rolls-Royce Harvey Moeis untuk Sandra Dewi Disita Kejagung, Harganya Capai Rp25 Miliar

31 hari lalu

Kado Rolls-Royce Harvey Moeis untuk Sandra Dewi Disita Kejagung, Harganya Capai Rp25 Miliar

Perkiraan harga Rolls-Royce Ghost Extended Wheelbase milik Harvey Moeis yang disita Kejagung

Baca Selengkapnya

Pengendara Xpander Mabuk saat Tabrak Porsche di PIK 2

49 hari lalu

Pengendara Xpander Mabuk saat Tabrak Porsche di PIK 2

Polsek Teluknaga, Tangerang, menahan pengemudi Mitsubishi Xpander yang menabrak Porsche di dalam showroom di PIK 2

Baca Selengkapnya

Ganjar Sebut Insentif Mobil Hybrid Belum Perlu, tapi Mendukung

25 Februari 2024

Ganjar Sebut Insentif Mobil Hybrid Belum Perlu, tapi Mendukung

Ganjar Pranowo menilai insentif mobil hybrid lebih banyak dinikmati masyarakat yang mampu secara ekonomi.

Baca Selengkapnya

Ini Koleksi Mobil Mewah Milik Kim Jong Un, yang Terbaru dari Putin

20 Februari 2024

Ini Koleksi Mobil Mewah Milik Kim Jong Un, yang Terbaru dari Putin

Presiden Rusia Vladimir Putin dilaporkan menghadiahkan sebuah mobil buatan Rusia untuk penggunaan pribadi kepada pemimpin Korea Utara Kim Jong Un.

Baca Selengkapnya

Pentingnya Pembangunan Ekosistem Kendaraan Listrik Menurut Erick Thohir

20 Februari 2024

Pentingnya Pembangunan Ekosistem Kendaraan Listrik Menurut Erick Thohir

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir memberikan pandangan terkait pentingnya pembangunan ekosistem kendaraan listrik di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Toyota: Insentif Mobil Hybrid Bisa Dorong Peralihan ke Elektrifikasi

19 Februari 2024

Toyota: Insentif Mobil Hybrid Bisa Dorong Peralihan ke Elektrifikasi

PT Toyota Astra Motor (TAM) menilai insentif mobil hybrid bisa mendorong masyarakat untuk beralih ke elektrifikasi.

Baca Selengkapnya