Industri Otomotif Mulai Membaik, Pasar Produk Cat Mobil Ikut Meningkat

Reporter

Tempo.co

Minggu, 30 Januari 2022 01:09 WIB

Cat mobil Belkote. (Foto: Belkote)

TEMPO.CO, Jakarta - Setelah hampir dua tahun dilanda pandemi Covid-19, industri otomotif Indonesia mulai membaik. Hal itu bisa dilihat dari peningkatan penjualan mobil. Situasi ini pun berdampak positif bagi pasar produk cat mobil.

Hal itu dibenarkan langsung oleh Managing Director PT Bintang Chemical Indonesia, produsen cat Belkote, Tio Kay Hok. Dirinya menjelaskan bahwa meningkatnya tren modifikasi di Indonesia menjadi salah satu alasan terdorongnya pasar produk cat ulang mobil.

“Hal inilah yang menjadikan Belkote melihat pasar pengecatan ulang kendaraan atau automotive refinish sangat potensial untuk tumbuh di sini,” kata Tio dalam rilis yang diterima Tempo.

Lebih lanjut, dirinya mengaku optimistis untuk bisa bersaing di industri otomotif pada tahun ini. Hal tersebut dikarenakan Belkote menghadirkan teknologi khusus dalam produk cat mobilnya.

“Kami memiliki teknologi unggul untuk menghasilkan cat yang mudah diaplikasikan, cepat kering, tahan lama dan dengan lapisan film yang tebal membuat kilapnya dapat bertahan lama,” ujar Tio.

Advertising
Advertising

Saat ini Belkote memiliki rencana besar untuk menyambut tahun 2022. Rencana itu salah satunya adalah menjadi co-sponsor Indonesia Modification Expo (IMX) 2022, meluncurkan merek AXT Series, hingga menghadirkan clear coat AXT 410 dan AXT 210.

Baca: Menanti Kehadiran Motor Listrik Nusa Khatulistiwa Buatan Indonesia

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Berita terkait

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

4 hari lalu

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

Korban tewas akibat amblesnya jalan raya di Cina selatan telah meningkat menjadi 48 orang

Baca Selengkapnya

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

6 hari lalu

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan polisi terus menggali terkait kasus meninggalnya Brigadir Ridhal Ali Tomi diduga bunuh diri di dalam mobil.

Baca Selengkapnya

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

17 hari lalu

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

Berikut beberapa komponen mobil yang sebaiknya kembali diperiksa setelah digunakan selama perjalanan mudik.

Baca Selengkapnya

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

18 hari lalu

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

Berkendara sambil membawa beban berat memiliki risiko dan potensi bahaya. Apa saja yang harus disiapkan dan diantisipasi?

Baca Selengkapnya

7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

22 hari lalu

7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

Merawat kendaraan yang digunakan saat mudik bisa mengembalikan performa kendaraan.

Baca Selengkapnya

Manfaat dan Cara Pakai Engine Flush, Manjakan Kendaraan Setelah Mudik

23 hari lalu

Manfaat dan Cara Pakai Engine Flush, Manjakan Kendaraan Setelah Mudik

Memanjakan kendaraan setelah mudik bisa memperpanjang usia pakai dan mencegah kerusakan mesin.

Baca Selengkapnya

Desak Gencatan Senjata di Gaza, Turki Batasi Ekspor Puluhan Jenis Produk ke Israel

27 hari lalu

Desak Gencatan Senjata di Gaza, Turki Batasi Ekspor Puluhan Jenis Produk ke Israel

Kementerian Perdagangan Turki mengumumkan pembatasan ekspor produk tertentu ke Israel untuk mendesak gencatan senjata dan aliran bantuan kemanusiaan ke Gaza.

Baca Selengkapnya

Polri Selidiki Penyebab Kecelakaan 2 Mobil dan 1 Bus di KM 58 Tol Cikampek

28 hari lalu

Polri Selidiki Penyebab Kecelakaan 2 Mobil dan 1 Bus di KM 58 Tol Cikampek

Kecelakaan terjadi di KM 58 + 600 arah Jakarta Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek pada Senin pagi, 8 April 2024.

Baca Selengkapnya

Prosa.ai Kenalkan Produk Pengubah Teks Jadi Suara Bahasa Indonesia

29 hari lalu

Prosa.ai Kenalkan Produk Pengubah Teks Jadi Suara Bahasa Indonesia

Prosa.ai meluncurkan produk pengubah teks jadi suara bahasa Indonesia, peningkatan dari versi sebelumnya.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

31 hari lalu

Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

BPJT mengimbau masyarakat beristirahat di rest area paling lama 30 menit selama arus mudik Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya