Beli Motor Listrik Gesits di IIMS 2022, Ada Cashback Rp 1,5 Juta dan Helm Gratis

Rabu, 6 April 2022 17:52 WIB

Gesits meluncurkan produk skuter listrik di IIMS 2019.

TEMPO.CO, Jakarta - PT Gesits Bali Pratama hadir dalam pameran otomotif IIMS Hybrid 2022 dengan produk baru dan sejumlah promo untuk pembelian motor listrik listrik Gesits.

Menurut Marketing Manager Herlina, setiap pembelian skuter listrik Gesits G1 di IIMS Hybrid 2022 akan mendapatkan cashback Rp 1,5 juta naik pembelian kredit maupun tunai.

Gesits pun didukung Adira Finance untuk program trade-in. Sepeda motor konvensional yang dimiliki konsumen bisa ditukar dengan motor listrik Gesits.

"Konsumen akan mendapatkan unga cicilan yang ringan," kata Herlina, dikutip dari kanal YouTube IIMS_ID hari ini, Rabu, 6 April 2022.

Setiap pembelian skuter listrik Gesits akan mendapatkan gratis merchandise berupa T-shirt dan helm Gesits. Perusahaan pun menyediakan layanan after sales berupa Home Service yang memberikan edukasi kepada pengguna.

Di tahun ini, Gesits berfokus pada penjualan sepeda motor listrik Gesits G1 seharga Rp 28,7 juta OTR Jakarta dan Rp 29,5 juta OTR Bekasi, Depok, Tangerang, dan Bogor.

Motor listrik skuter Gesits G1 tersedia dalam warna merah, hitam, dan putih. konsumen bisa mengustomisasi warna skuter listrik ittu sesuai selera.

Skuter listrik Gesits G1 dibekali baterai Li-NCM 72 Volt yang bisa menempuh jarak 50 km untuk satu baterai. Sedangkan mencapai 100 km dengan dua baterai.

Pengisian daya baterai sepeda motor listrik Gesits membutuhkan waktu 3 jam, dan daya pada 30 menit pertama bisa menempuh jarak 10 km.

Baca: PLN dan Pemerintah Bengkulu Lakukan Uji Coba Motor Listrik Gesits

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Berita terkait

Terpopuler Bisnis: Zulhas Ungkap Asal Mula Ditemukannya Baja Ilegal, Promo Gajian hingga Sindiran Komikus Jepang

16 jam lalu

Terpopuler Bisnis: Zulhas Ungkap Asal Mula Ditemukannya Baja Ilegal, Promo Gajian hingga Sindiran Komikus Jepang

Zulkifli Hasan mengungkap asal mula ditemukannya baja ilegal produksi pabrik milik Cina.

Baca Selengkapnya

Terkini Bisnis: Promo Gajian di Sejumlah Merchant Makanan, 11 Kereta Dihentikan saat Gempa Garut

1 hari lalu

Terkini Bisnis: Promo Gajian di Sejumlah Merchant Makanan, 11 Kereta Dihentikan saat Gempa Garut

Sejumlah merchant makanan menawarkan ragam promo di pekan terakhir April 2024.

Baca Selengkapnya

Promo Gajian di Yoshinoya, Pepper Lunch, dan HokBen: Diskon 50 Persen hingga Beli 1 Gratis 1

1 hari lalu

Promo Gajian di Yoshinoya, Pepper Lunch, dan HokBen: Diskon 50 Persen hingga Beli 1 Gratis 1

Sejumlah merchant makanan menawarkan ragam promo di pekan terakhir April 2024. Cek daftar lengkap promo tersebut berikut ini.

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi Keluhkan Rp 180 Triliun Hilang karena Pengobatan ke Luar Negeri, Es Krim Magnum Mengandung Plastik dan Logam

5 hari lalu

Terkini: Jokowi Keluhkan Rp 180 Triliun Hilang karena Pengobatan ke Luar Negeri, Es Krim Magnum Mengandung Plastik dan Logam

Presiden Jokowi mengeluhkan hilangnya Rp 180 triliun devisa karena masyarakat berobat ke luar negeri. Es krim Magnum ditarik karena mengandung plastik

Baca Selengkapnya

Pemerintah Subsidi Biaya Konversi Sepeda Motor Listrik Rp10 Juta, Ini Caranya

5 hari lalu

Pemerintah Subsidi Biaya Konversi Sepeda Motor Listrik Rp10 Juta, Ini Caranya

Pemerintah memberikan insentif Rp10 juta kepada pemilik sepeda motor berbahan bakar bensin yang mengkonversi mesinnya menjadi motor listrik.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Tim Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Segera Dibentuk, AirAsia Tebar Promo Tiket 28 Rute Internasional Mulai Kemarin

6 hari lalu

Terpopuler: Tim Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Segera Dibentuk, AirAsia Tebar Promo Tiket 28 Rute Internasional Mulai Kemarin

Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan Indonesia dan Tiongkok telah sepakat untuk membentuk tim ihwal penggarapan proyek Kereta Cepat Jakarta-Surabaya.

Baca Selengkapnya

Indonesia AirAsia Tebar Promo Tiket 20 Persen untuk 28 Rute Internasional, Tiket Bisa Dipesan Hari ini

7 hari lalu

Indonesia AirAsia Tebar Promo Tiket 20 Persen untuk 28 Rute Internasional, Tiket Bisa Dipesan Hari ini

Maskapai penerbangan berbiaya hemat Indonesia AirAsia menawarkan promo hemat 20 persen untuk pembelian tiket penerbangan di 28 rute internasional.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Arus Balik Lebaran KAI Tawarkan Promo Tarif Spesial, Cek Titik Rawan Macet dan Kecelakaan Arus Balik Lebaran

13 hari lalu

Terpopuler: Arus Balik Lebaran KAI Tawarkan Promo Tarif Spesial, Cek Titik Rawan Macet dan Kecelakaan Arus Balik Lebaran

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI memberikan promo tarif spesial selama masa arus balik Lebaran.

Baca Selengkapnya

Arus Balik Lebaran, KAI Beri Promo Tarif Spesial: Hanya Bayar 80 Persen

14 hari lalu

Arus Balik Lebaran, KAI Beri Promo Tarif Spesial: Hanya Bayar 80 Persen

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI memberikan promo tarif spesial selama masa arus balik Lebaran.

Baca Selengkapnya

Promo Libur Lebaran: Holland Bakery Buy 1 Get 1 Cookies hingga Paket Janji Jiwa Bisa Hemat Rp 35 Ribu

15 hari lalu

Promo Libur Lebaran: Holland Bakery Buy 1 Get 1 Cookies hingga Paket Janji Jiwa Bisa Hemat Rp 35 Ribu

Selama libur panjang lebaran, sejumlah merek makanan dan minuman menawarkan berbagai jenis promo menarik. Salah satunya adalah Holland Bakery.

Baca Selengkapnya