Bos Volkswagen Herbert Diess Bakal Digantikan CEO Porsche, Ini Alasannya

Senin, 25 Juli 2022 07:30 WIB

Logo produsen mobil Jerman Volkswagen terlihat di mobil yang diparkir di jalan di Paris, Prancis, 9 Juli 2020. [REUTERS / Christian Hartmann]

TEMPO.CO, Jakarta - Volkswagen AG resmi menghentikan jabatan CEO mereka, yakni Herbert Diess. Arsitek dari divisi elektrifikasi VW ini digulingkan dari jabatannya karena beberapa kali mengalami bentrokan dengan serikat pekerja sehingga mengurangi dukungannya dengan pemangku kepentingan utama perusahaan.

Dilansir dari laman Autoblog hari ini, Senin, 25 Juli 2022, sebagai penggantinya, VW akan menggaet bos Porsche Oliver Blume untuk menjabat sebagai CEO baru Volkswagen. Blume diharapkan bisa menjadi pemimpin yang baik, kolaboratif, dan stabil bagi perusahaan.

Menurut dewan Volkswagen, Blume tetap akan menjabat sebagai CEO Porsche. VW baru mencoba untuk mendaftarkan Blume untuk menggantikan posisi Diess pada akhir tahun ini. Rencana ini akan menjadi salah satu penawaran umum perdana terbesar di Eropa.

"Herbert Diess secara strategis mengarahkan grup Volkswagen menuju elektromobilitas. Ini adalah penghargaan khususnya bahwa grup Volkswagen saat ini berada dalam posisi yang kuat untuk bertransformasi lebih lanjut," kata Wolfgang Porsche dan Hans-Michel Piech, sebagai pemimpin perusahaan dengan hak suara mayoritas di VW.

Herbert Diess menjadi CEO yang berada di dalam barisan panjang pemimpin yang dibatalkan pusat kekuasaan VW. Perselisihan antara keluarga pemegang saham pengendali pabrikan, serikat pekerja, dan negara bagian Lower Saxony di Jerman, telah merusak kinerja dan karier Diess.

Advertising
Advertising

Diess sendiri direkrut dari BMW AG pada 2015 untuk menjabat CEO Volkswagen AG. Pria 63 tahun ini dikenal sebagai sosok yang paling gencar dalam mendorong upaya elektrifikasi di antara produsen mobil warisan lainnya. Bahkan Diess mendapatkan pujian dari bos Tesla, Elon Musk.

DICKY KURNIAWAN | AUTOBLOG

Baca juga: Selis Pamerkan Kendaraan Listrik Roda 3 di PEVS 2022, Harganya Rp 45 Juta

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Berita terkait

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

6 hari lalu

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

Korban tewas akibat amblesnya jalan raya di Cina selatan telah meningkat menjadi 48 orang

Baca Selengkapnya

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

8 hari lalu

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan polisi terus menggali terkait kasus meninggalnya Brigadir Ridhal Ali Tomi diduga bunuh diri di dalam mobil.

Baca Selengkapnya

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

20 hari lalu

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

Berikut beberapa komponen mobil yang sebaiknya kembali diperiksa setelah digunakan selama perjalanan mudik.

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dukung Gelaran Pecah VW 2024 Dapatkan Rekor MURI

20 hari lalu

Bamsoet Dukung Gelaran Pecah VW 2024 Dapatkan Rekor MURI

Event akan melibatkan berbagai komunitas VW di Indonesia.

Baca Selengkapnya

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

20 hari lalu

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

Berkendara sambil membawa beban berat memiliki risiko dan potensi bahaya. Apa saja yang harus disiapkan dan diantisipasi?

Baca Selengkapnya

7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

24 hari lalu

7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

Merawat kendaraan yang digunakan saat mudik bisa mengembalikan performa kendaraan.

Baca Selengkapnya

Manfaat dan Cara Pakai Engine Flush, Manjakan Kendaraan Setelah Mudik

25 hari lalu

Manfaat dan Cara Pakai Engine Flush, Manjakan Kendaraan Setelah Mudik

Memanjakan kendaraan setelah mudik bisa memperpanjang usia pakai dan mencegah kerusakan mesin.

Baca Selengkapnya

Polri Selidiki Penyebab Kecelakaan 2 Mobil dan 1 Bus di KM 58 Tol Cikampek

30 hari lalu

Polri Selidiki Penyebab Kecelakaan 2 Mobil dan 1 Bus di KM 58 Tol Cikampek

Kecelakaan terjadi di KM 58 + 600 arah Jakarta Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek pada Senin pagi, 8 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

33 hari lalu

Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

BPJT mengimbau masyarakat beristirahat di rest area paling lama 30 menit selama arus mudik Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Pria Bermobil Kepergok Curi Bra Wanita di Perumahan Discovery Bintaro Tangerang Selatan

33 hari lalu

Pria Bermobil Kepergok Curi Bra Wanita di Perumahan Discovery Bintaro Tangerang Selatan

Seorang pria pengendara minibus berwarna putih kepergok mencuri pakaian dalam atau bra milik warga. Aksi tersebut dilakukan di Perumahan Discovery Bintaro.

Baca Selengkapnya