Mobil Listrik Rolls-Royce Spectre Mulai Diuji Jalan, Ini Bocoran Spesifikasinya

Jumat, 16 September 2022 08:00 WIB

Rolls-Royce Motor Cars mengumumkan mobil pertama berpenggerak listrik sepenuhnya, Rolls-Royce Spectre, Rabu, 29 September 2021. Mobil ini sebentar lagi akan menjalani fase pengujian di jalan raya kemudian akan mendarat di tangan konsumen pada akhir 2023. topgear.com

TEMPO.CO, Jakarta - Rolls-Royce mulai menguji coba kendaraan listrik pertamanya, Spectre di Sirkuit Nurburgring, Jerman. Mobil ini terlihat sedang uji jalan lengkap dengan menggunakan kamuflase di seluruh bodinya.

Mobil listrik ini dikembangkan dengan akselerasi yang agresif dan diklaim berbeda dengan mobil listrik lainnya. Sebagai contohnya, Rolls-Royce tidak akan menyematkan mode Ludicrous seperti yang ada di mobil listrik Tesla.

"Itu bukan niat kami. Spectre akan menawarkan waftability dalam bentuk yang paling mengesankan. Hal ini paling baik dijelaskan oleh pengalaman jet pribadi Gulf Stream saat lepas landas," kata CEO Rolls-Royce Torsten Muller-Otvos, dikutip dari laman Carscoops hari ini, Jumat, 16 September 2022.

Untuk memastikan produk yang berkualitas tinggi, Rolls-Royce berencana untuk menguji mobil ini lebih dari 2,5 juta kilometer sebelum akhirnya dipasarkan. Dalam pengujian ini, Rolls-Royce ini memastikan mobil listrik baru ini memiliki suara yang senyap, akselerasi yang halus, nyaman, dan bisa sesuai dengan keinginan konsumen.

Soal spesifikasi, Rolls-Royce Spectre dikabarkan akan menggunakan beberapa elemen yang sama dari BMW i7, salah satunya mesin. Mobil ini akan mengusung paket baterai 120 kWh dan bisa menghasilkan tenaga 600 HP. Rolls-Royce Spectre kemungkinan akan diluncurkan pada tahun 2023.

Advertising
Advertising

DICKY KURNIAWAN | CARSCOOPS

Baca juga: Jual Rolls-Royce, Jusuf Hamka Lebih Pilih Wuling Air EV

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto

Berita terkait

Kemenperin: Pabrik Motor Listrik Baru Akan Groundbreaking Pekan Depan, Luasnya 54 Hektare

1 hari lalu

Kemenperin: Pabrik Motor Listrik Baru Akan Groundbreaking Pekan Depan, Luasnya 54 Hektare

Merek motor listrik ini sudah dijual di Indonesia, tetapi produksinya masih dilakukan di luar negeri.

Baca Selengkapnya

Polri: 75 Motor dan 50 Mobil Listrik Ikut Kawal VVIP di World Water Forum Bali

1 hari lalu

Polri: 75 Motor dan 50 Mobil Listrik Ikut Kawal VVIP di World Water Forum Bali

Polri menyatakan kendaraan listrik untuk pengamanan World Water Forum ke-10 di Bali pada 18-25 Mei 2024 telah siap digunakan.

Baca Selengkapnya

Luhut Punya Kabar Baru Soal Rencana Investasi Tesla di Indonesia

2 hari lalu

Luhut Punya Kabar Baru Soal Rencana Investasi Tesla di Indonesia

Selain Indonesia, ada negara-negara lain yang membujuk Tesla untuk berinvestasi.

Baca Selengkapnya

Faisal Basri Kritik Pameran Kendaraan Listrik, Sebut Ada Kepentingan Bisnis Elit

2 hari lalu

Faisal Basri Kritik Pameran Kendaraan Listrik, Sebut Ada Kepentingan Bisnis Elit

Faisal Basri mengkritisi promosi kendaraan listrik yang selama ini tak mengungkap adanya dampak negatif lantaran masih mengandalkan batu bara

Baca Selengkapnya

Koalisi Masyarakat Sipil Gelar Nobar Bloody Nickel, Ungkap Sisi Gelap Kendaraan Listrik

4 hari lalu

Koalisi Masyarakat Sipil Gelar Nobar Bloody Nickel, Ungkap Sisi Gelap Kendaraan Listrik

Diskusi film itu ditujukan untuk merespons program pemerintah yang masif mendorong kendaraan listrik (EV) beserta sisi gelap hilirisasi nikel.

Baca Selengkapnya

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

5 hari lalu

Jokowi soal Rencana Pemberian Insentif Mobil Listrik: Masih Dibicarakan

Presiden Joko Widodo alias Jokowi buka suara soal kelanjutan rencana pemerintah memberi insentif untuk mobil hybrid.

Baca Selengkapnya

Jokowi Sebut Kapasitas Produksi Motor Listrik di RI 1,6 Juta Unit, Baru Tercapai 100 Ribu Unit

5 hari lalu

Jokowi Sebut Kapasitas Produksi Motor Listrik di RI 1,6 Juta Unit, Baru Tercapai 100 Ribu Unit

Presiden Jokowi menyebut Indonesia memiliki peluang pasar yang besar untuk mengembangkan ekosistem kendaraan motor listrik. Begini penjelasannya.

Baca Selengkapnya

Antusiasme Masyarakat Meningkat di Hari Ketiga Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2024

5 hari lalu

Antusiasme Masyarakat Meningkat di Hari Ketiga Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS) 2024

Tahun ini, Periklindo Electric Vehicle Show 2024 menyediakan booth khusus bagi pelaku akademisi.

Baca Selengkapnya

3 Juta Unit Kendaraan Listrik BYD Terjual di Cina Tahun Lalu, Kini Merambah Penjualan di Indonesia

6 hari lalu

3 Juta Unit Kendaraan Listrik BYD Terjual di Cina Tahun Lalu, Kini Merambah Penjualan di Indonesia

BYD telah berkomitmen untuk berinvestasi di Indonesia dengan mendirikan pabrik berkapasitas 150.000 unit dan membuka cabang-cabang di Indonesia

Baca Selengkapnya

Segera Hadir di Subang Smartpolitan, Berikut Profil BYD Perusahaan Kendaraan Listrik

6 hari lalu

Segera Hadir di Subang Smartpolitan, Berikut Profil BYD Perusahaan Kendaraan Listrik

Keputusan mendirikan pabrik kendaraan listrik di Subang Smartpolitan menunjukkan komitmen BYD dalam mendukung mobilitas berkelanjutan di Indonesia.

Baca Selengkapnya