Tips Mudah Merawat Vespa Matik di Musim Hujan

Reporter

Tempo.co

Sabtu, 22 Oktober 2022 07:00 WIB

Merawat motor ala Vespa Scooter VIP. (Foto: Vespa Scooter VIP)

TEMPO.CO, Jakarta - Pemilik kendaraan roda dua, termasuk Vespa matik, diharuskan melakukan perawatan yang ekstra ketika musim hujan datang. Hal itu dilakukan agar sepeda motor terhindar dari beberapa masalah.

Apalagi jika motor matik tersebut dipaksa untuk menerjang hujan lebat dan banjir. Kondisi tersebut bisa menimbulkan masalah yang bisa berdampak buruk bagi kesehatan sepeda motor matik.

Kali ini Founder workshop Vespa Scooter VIP Dennil Sagita mencoba memberikan pengalamannya untuk merawat Vespa matik di musim hujan. Berikut redaksi Tempo.co merangkumnya:

Tidak Melibas Genangan Air

Tips pertama yang bisa dilakukan oleh pemilik Vespa matik adalah menghindari genangan air. Karena pernafasan CVT motor matik ini berada di bawah bodi, sehingga berpotensi kemasukan air.

Advertising
Advertising

Apabila air sudah masuk ke dalam CVT, koling Vespa matik dapat mengalami slip. Kondisi tersebut membuat sepeda motor menjadi mati dan agak sulit untuk dihidupkan kembali.

Bilas dengan Air Biasa

Jika pengendara terlanjur melintasi genangan air saat musim hujan ini, maka langkah yang harus dilakukan adalah membilasnya dengan air biasa. Setelah itu pemilik kendaraan diminta untuk mengeringkannya dengan lap kering.

Kendati bodi Vespa matik telah didesain dengan lapisan anti karat, akan tetapi Anda harus berupaya untuk menjaga warna cat pada Vespa matik agar tidak kusam. Apabila dibiarkan terlalu lama, hal itu bisa menimbulkan korosi.

Rutin Memanaskan Mesin

Selanjutnya tips ketiga dalam merawat Vespa matik di musim hujan adalah memanaskan mesinnya secara rutin. Selain itu pemilik motor pun harus rutin melakukan servis supaya kondisi kendaraan tetap fit.

Jaga Tekanan Angin pada Ban

Langkah terakhir, pemilik Vespa matik harus memperhatikan tekanan angin pada ban. Menurut Dennil Sagita, pengguna motor matik tidak boleh memompa bannya terlalu keras atau terlalu lembek.

Baca Juga: Hafal Sirkuit Sepang, Mario Aji Percaya Diri Tampil di Moto3 Malaysia

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto

Berita terkait

Di Daratan Asia Gelombang Panas, BMKG: Indonesia Suhu Panas Biasa

2 hari lalu

Di Daratan Asia Gelombang Panas, BMKG: Indonesia Suhu Panas Biasa

Suhu panas muncul belakangan ini di Indonesia, setelah sejumlah besar wilayah daratan benua Asia dilanda gelombang panas (heat wave) ekstrem.

Baca Selengkapnya

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

3 hari lalu

Tips agar Tak Salah Pilih Pasangan lewat Perjodohan

Buat yang sedang mencari pasangan melalui proses perjodohan atau kencan kilat, perhatikan beberapa hal penting berikut agar tak salah pilih.

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi Keluhkan Rp 180 Triliun Hilang karena Pengobatan ke Luar Negeri, Es Krim Magnum Mengandung Plastik dan Logam

10 hari lalu

Terkini: Jokowi Keluhkan Rp 180 Triliun Hilang karena Pengobatan ke Luar Negeri, Es Krim Magnum Mengandung Plastik dan Logam

Presiden Jokowi mengeluhkan hilangnya Rp 180 triliun devisa karena masyarakat berobat ke luar negeri. Es krim Magnum ditarik karena mengandung plastik

Baca Selengkapnya

Pemerintah Subsidi Biaya Konversi Sepeda Motor Listrik Rp10 Juta, Ini Caranya

10 hari lalu

Pemerintah Subsidi Biaya Konversi Sepeda Motor Listrik Rp10 Juta, Ini Caranya

Pemerintah memberikan insentif Rp10 juta kepada pemilik sepeda motor berbahan bakar bensin yang mengkonversi mesinnya menjadi motor listrik.

Baca Selengkapnya

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

11 hari lalu

Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.

Baca Selengkapnya

Residivis Begal Berusia 18 Tahun Terancam Pidana 12 Tahun Penjara

11 hari lalu

Residivis Begal Berusia 18 Tahun Terancam Pidana 12 Tahun Penjara

Seorang residivis begal asal Bekasi berinisial MF, 18 tahun kembali ditangkap polisi usai melakukan aksi yang sama di 2 tempat berbeda.

Baca Selengkapnya

Sepeda Motor Usai Dipakai Mudik Lebaran? Ini Komponen yang Wajib untuk Dicek

17 hari lalu

Sepeda Motor Usai Dipakai Mudik Lebaran? Ini Komponen yang Wajib untuk Dicek

Oleh karena itu, perawatan yang baik pasca mudik Lebaran menjadi sangat penting untuk memastikan keamanan dan kinerja optimal sepeda motor.

Baca Selengkapnya

Kemenhub Catat 876.876 Sepeda Motor Keluar Masuk Jabodetabek saat Arus Balik H+3 Lebaran

18 hari lalu

Kemenhub Catat 876.876 Sepeda Motor Keluar Masuk Jabodetabek saat Arus Balik H+3 Lebaran

Jumlah kendaraan sepeda motor yang keluar Jabodetabek sebanyak 358.707 kendaraan dan 717.414 orang.

Baca Selengkapnya

7 Hal Penting saat Merawat Motor Matic Setelah Mudik

20 hari lalu

7 Hal Penting saat Merawat Motor Matic Setelah Mudik

Motor perlu dirawat setelah digunakan saat mudik. Ini deretan komponen yang perlu dicek?

Baca Selengkapnya

Terminal Tirtonadi Solo Mulai Kirim Sepeda Motor Peserta Mudik Gratis Lebaran 2024 Kembali ke Perantauan

21 hari lalu

Terminal Tirtonadi Solo Mulai Kirim Sepeda Motor Peserta Mudik Gratis Lebaran 2024 Kembali ke Perantauan

Loading pengiriman sepeda motor, masuk ke truk, dan diberangkatkan sekitar pukul 14.00 menuju ke Terminal Pulo Gadung.

Baca Selengkapnya