Soal Direbut Singapura, Bagaimana Peran IMI Mempertahankan Formula E Jakarta?

Reporter

Tempo.co

Kamis, 8 Desember 2022 16:00 WIB

Pengurus pusat IMI Biro Roda Empat sekaligus CoC (Cleck of The Course) pimpinan lomba Formula E Jakarta, Bagoes Hermanto (kiri) dan Direktur Utama MGPA Priandhi Satria. (Foto: TEMPO/Rafif Rahedian)

TEMPO.CO, Jakarta - Ikatan Motor Indonesia (IMI) beberapa waktu lalu mengomentari soal isu Formula E Jakarta yang isunya bakal direbut oleh Singapura. IMI menyayangkan jika ajang balap mobil listrik itu benar-benar diambil alih negara lain.

Hal itu disampaikan Pengurus pusat IMI Biro Roda Empat sekaligus CoC (Cleck of The Course) pimpinan lomba Formula E Jakarta, Bagoes Hermanto saat ditemui di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB).

Karena menurutnya, Formula E memiliki pesan yang sangat penting bagi masyarakat Indonesia. Bagoes menjelaskan bahwa ajang balap mobil listrik tersebut merupakan bentuk kampanye penggunaan kendaraan listrik.

“Kalau saya melihatnya (Formula E) murni olahraga. Sangat disayangkan kalau misalkan event-event dunia tidak bisa diselenggarakan di sini,” kata Bagoes beberapa waktu lalu.

“Apapun itu, misalkan seperti MotoGP, World Superbike, Formula E, lalu ada APRC. Kalau event-event dunia ada di sini kan, kita jadi pusat perhatian dunia. Event itu mendatangkan multi player effect yang menurut saya sangat positif,” tambah dia.

Advertising
Advertising

Lebih lanjut dirinya juga menjelaskan bagaimana peran IMI dalam mempertahankan Formula E Jakarta tahun depan. Menurut dia, IMI hanya bertugas untuk mendukung penyelenggaraan balap saja.

“Kalau IMI sebagai regulator, kita tidak ada di commercial (Formula E). Kita siap mem-back up dengan SDM-SDM. Karena menyelenggarakan event balap diperlukan ofisial, dari mulai pimpinan lomba, marshal dan tenaga pendukung lainnya. Ini tugasnya IMI untuk mempersiapkan perangkat ofisialnya,” jelas dia.

Formula E Jakarta sendiri saat ini telah dipastikan masuk dalam agenda musim 2023. Melalui laman resmi Formula E, Sirkuit Ancol bakal menggelar dua balapan, yakni pada 3 dan 4 Juni 2023.

Baca juga: Penyelidikan Formula E Jakarta Masih Berlanjut, Ini Kata KPK

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto

Berita terkait

Profil Lawrence Wong, Bakal PM Singapura yang Diperkenalkan Jokowi ke Prabowo

2 hari lalu

Profil Lawrence Wong, Bakal PM Singapura yang Diperkenalkan Jokowi ke Prabowo

Politikus Partai Aksi Rakyat yang segera PM Singapura ini lahir 18 Desember 1972 dibesarkan dari keluarga sederhana di Marine Parade Housing Board.

Baca Selengkapnya

Maskapai Penerbangan Ini Harus Bayar Kompensasi 39 Juta Gara-gara Sandaran Kursi Tak Bisa Direbahkan

3 hari lalu

Maskapai Penerbangan Ini Harus Bayar Kompensasi 39 Juta Gara-gara Sandaran Kursi Tak Bisa Direbahkan

Pnumpang maskapai penerbangan ini merasa diperlakukan sebagai penumpang kelas ekonomi meski sudah bayar kelas bisnis.

Baca Selengkapnya

Prabowo Bertemu Calon PM Singapura, Diperkenalkan oleh Jokowi

4 hari lalu

Prabowo Bertemu Calon PM Singapura, Diperkenalkan oleh Jokowi

Jokowi mempertemukan Prabowo dengan calon PM Singapura yang akan dilantik Lawrence Wong.

Baca Selengkapnya

Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

5 hari lalu

Startup Asal Bandung Produksi Material Fashion Berbahan Jamur, Tembus Pasar Singapura dan Jepang

Startup MYCL memproduksi biomaterial berbahan jamur ramah lingkungan yang sudah menembus pasar Singapura dan Jepang.

Baca Selengkapnya

Kemendag dan KBRI Gelar Pameran Fesyen di Singapura, Total Transaksi Capai Rp 4,2 Miliar

6 hari lalu

Kemendag dan KBRI Gelar Pameran Fesyen di Singapura, Total Transaksi Capai Rp 4,2 Miliar

Kementerian Perdagangan dan Duta Besar RI untuk Singapura menggelar pameran fesyen di Singapura. Total transaksinya capai Rp 4,2 miliar.

Baca Selengkapnya

Jokowi Terima Kunjungan Menlu Singapura di Istana

7 hari lalu

Jokowi Terima Kunjungan Menlu Singapura di Istana

Presiden Jokowi terima kunjungan Menlu Singapura.

Baca Selengkapnya

Ada Aurora Borealis di Gardens by the Bay Singapura, Mirip di Kutub Utara

7 hari lalu

Ada Aurora Borealis di Gardens by the Bay Singapura, Mirip di Kutub Utara

Tapi pada 5 Mei, lampu-lampu indah auroa borealis akan tampil perdana di Gardens by the Bay.

Baca Selengkapnya

Jokowi Keluhkan Banyak Masyarakat Berobat ke Luar Negeri, Ini 3 Negara Populer Tujuan Wisata Medis WNI

7 hari lalu

Jokowi Keluhkan Banyak Masyarakat Berobat ke Luar Negeri, Ini 3 Negara Populer Tujuan Wisata Medis WNI

Presiden Jokowi mengeluhkan hilangnya Rp 180 triliun devisa karena masih banyak masyarakat berobat ke luar negeri.

Baca Selengkapnya

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

8 hari lalu

Sejak 2021, Jokowi 6 Kali Sampaikan Keresahan WNI Pilih Berobat ke Luar Negeri

Presiden Joko Widodo atau Jokowi acap menyampaikan keresahannya soal warga negara Indonesia yang berbondong-bondong berobat ke negara lain, alih-alih dalam negeri.

Baca Selengkapnya

Jokowi Keluhkan Banyak WNI Berobat ke Luar Negeri, Ini Kilas Balik Menteri Luhut Berobat di Singapura

8 hari lalu

Jokowi Keluhkan Banyak WNI Berobat ke Luar Negeri, Ini Kilas Balik Menteri Luhut Berobat di Singapura

Salah satu menteri Jokowi, Luhut Binsar Pandjaitan, diketahui pernah berobat hampir sebulan di Singapura pada November tahun lalu.

Baca Selengkapnya