Pameran Jakarta Auto Week 2023 Tawarkan Promo Bunga Rendah hingga DP 0 Persen

Kamis, 9 Maret 2023 09:00 WIB

Penjelasan oleh Agus Riyadi Project Director Seven Event untuk Gaikindo Jakarta Auto Week 2023. (Foto: Tempo/Kusnadi)

TEMPO.CO, Jakarta - Pameran Gaikindo Jakarta Auto Week (GJAW) 2023 akan dihelat pada 10 hingga 19 Maret 2023 di JCC, Senayan, Jakarta Pusat. Selama pameran ini, sejumlah promo akan dihadirkan memudahkan masyarakat dalam mendapatkan mobil impiannya.

Penawaran menarik diberikan Mandiri Utama Finance (MUF) sebagai official multifinance partner GJAW 2023. MUF memberikan penawaran bunga atau margin yang sangat rendah, DP mulai 0 persen, serta bonus perawatan mobil sampai dengan Rp 2 juta.

"MUF selalu berkomitmen untuk hadir lebih dekat dengan konsumen, dan salah satunya melalui perhelatan event berskala besar seperti Gaikindo Jakarta Auto Week," kata Direktur Utama Mandiri Utama Finance, Stanley Atmadja dalam siaran pers yang diterima Tempo hari ini, Kamis, 9 Maret 2023.

Ada 19 merek mobil yang akan menjadi peserta pameran GJAW 2023, yakni BMW, Chery, Citroen, Daihatsu, Honda, Hyundai, Isuzu, Kia, Lexus, Mazda, Mercedes-Benz, MG Motors, Mitsubishi Motors, Nissan, Porsche, Subaru, Suzuki, Toyota, dan Wuling.

Selain itu akan ada beberapa merek aftermarket dan industri pendukung otomotif seperti Astra Otoparts, Blackvue, Broom, HSR, Hurricane, Accelera, V-Kool, Venom, Wincos, hingga Solargard.

Advertising
Advertising

Untuk bisa mengunjungi pameran ini, masyarakat bisa melakukan pembelian tiket melalui e-commerce Blibli. Untuk harga tiketnya, kategori Advance Tikckets untuk weekdays (Senin-Jumat) dijual Rp 40.000 dan weekends (Sabtu-Minggu) dijual Rp 60.000.

Sementara untuk kategori Regular Tickets, untuk weekday dijual dengan harga Rp 50.000 dan weekend Rp 70.000. Untuk pembelian tiket presale, akan mendapatkan diskon 50 persen melalui aplikasi Blibli atau bisa dibeli dengan harga Rp 20.000.

Pilihan Editor: Mobil Premium Ramaikan Gaikindo Jakarta Auto Week 2023

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Berita terkait

Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

9 Maret 2024

Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

Setelah empat tahun vakum, Gaikindo kembali adakan Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2024. Apa yang menarik?

Baca Selengkapnya

Pameran Kendaraan Komersial Gaikindo Dimulai Besok, Dibuka untuk Publik di Hari Terakhir

6 Maret 2024

Pameran Kendaraan Komersial Gaikindo Dimulai Besok, Dibuka untuk Publik di Hari Terakhir

GIIGCOMVEC 2024 alias pameran kendaraan komersial digelar mulai besok di Jakarta Convention Center (JCC), Senayan, Jakarta.

Baca Selengkapnya

Terkini: Ekonom Kritisi Pemerintah yang Kambinghitamkan Harga Beras Akibat El Nino, Beras di Era Jokowi Termahal Sepanjang Sejarah

27 Februari 2024

Terkini: Ekonom Kritisi Pemerintah yang Kambinghitamkan Harga Beras Akibat El Nino, Beras di Era Jokowi Termahal Sepanjang Sejarah

IDEAS menilai terdapat tendensi dari banyak pejabat pemerintah untuk menganggap wajar tingginya harga beras saat ini dengan alasan faktor El Nino.

Baca Selengkapnya

Gaikindo Sebut Diskon PPN Mobil Listrik Bisa Tingkatkan Penjualan

27 Februari 2024

Gaikindo Sebut Diskon PPN Mobil Listrik Bisa Tingkatkan Penjualan

Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) menanggapi insentif fiskal berupa PPN ditanggung pemerintah sebesar 10 persen untuk mobil listrik.

Baca Selengkapnya

IIMS 2024 Capai Transaksi Rp 3,1 Triliun, Ini Riwayat Nilai Transaksi IIMS 5 Tahun Terakhir

26 Februari 2024

IIMS 2024 Capai Transaksi Rp 3,1 Triliun, Ini Riwayat Nilai Transaksi IIMS 5 Tahun Terakhir

Pameran otomotif IIMS 2024 mencatat transaksi Rp 3,1 triliun. Berikut capaian transaksi di setiap pameran otomotif IIMS dalam 5 tahun terakhir.

Baca Selengkapnya

Transaksi IIMS Tembus Rp 3,1 Triliun, Jumlah Pengunjung Melampaui Target

25 Februari 2024

Transaksi IIMS Tembus Rp 3,1 Triliun, Jumlah Pengunjung Melampaui Target

Transaksi pameran otomotif Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024 tembus Rp 3,1 triliun. Jumlah pengunjung melampaui target.

Baca Selengkapnya

IIMS 2024 Catatkan 3,1 Triliun Nilai Transaksi Hingga Hari ke-9 Pameran

25 Februari 2024

IIMS 2024 Catatkan 3,1 Triliun Nilai Transaksi Hingga Hari ke-9 Pameran

Transaksi senilai Rp 3,1 triliun di IIMS itu terkumpul selama periode pameran 15-23 Februari 2024. Pameran masih akan berlangsung hingga 25 Februari.

Baca Selengkapnya

Industri Otomotif 2024: Bagaimana Proyeksi Penjualan Mobil Nasional di Tahun Politik?

24 Februari 2024

Industri Otomotif 2024: Bagaimana Proyeksi Penjualan Mobil Nasional di Tahun Politik?

Tahun 2024 bertepatan dengan kontestasi Pemilihan Umum (Pemilu), bagaimana tren, proyeksi penjualan hingga dampak iklim politik terhadap industri otomotif?

Baca Selengkapnya

Kembali Digelar Pada 2024, Kilas Balik Pameran Otomotif IIMS dari Masa ke Masa

19 Februari 2024

Kembali Digelar Pada 2024, Kilas Balik Pameran Otomotif IIMS dari Masa ke Masa

IIMS 2024 digelar, dulunya bernama Pameran Mobil GAIKINDO. Ini sejarah pameran otomotif dari masa ke masa.

Baca Selengkapnya

BlackVue Rilis Dashcam Berteknologi AI DR970X di IIMS 2024, Ini Keunggulannya

17 Februari 2024

BlackVue Rilis Dashcam Berteknologi AI DR970X di IIMS 2024, Ini Keunggulannya

Dashcam BlackVue DR970X Plus dibanderol dengan harga Rp 9.590.000 di ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024.

Baca Selengkapnya