Manajer Pramac Racing Bicara Tujuannya di Tes MotoGP Portimao

Reporter

Tempo.co

Jumat, 10 Maret 2023 11:00 WIB

Jorge Martin dan Johann Zarco lanjutakan tahun ketiga bersama tim Pramac. (Foto: Pramac)

TEMPO.CO, Jakarta - Manajer Pramac Racing Gino Borsoi memberikan tanggapan terkait tujuan timnya di sesi tes pramusim MotoGP Portimao, Portugal, pada akhir pekan ini. Namun ia tidak mengincar hasil bagus di sana.

Karena menurutnya, tujuan yang paling penting adalah memulai Grand Prix MotoGP 2023 dengan positif. Dirinya menjelaskan bahwa Pramac Racing memiliki peluang besar untuk mendapatkan kemenangan di musim baru nanti bersama Jorge Martin dan Johann Zarco.

“Tujuannya, tentu saja, untuk memulai musim dengan sebaik mungkin. Saya pikir kami memiliki dua pembalap hebat,” kata dia seperti dilansir Tempo.co dari Speedweek hari ini, Jumat, 10 Maret 2023.

“Mereka telah menunjukkan diri mereka dalam performa yang sangat baik, dengan sikap positif dan kemauan yang besar untuk bekerja, termasuk di pihak Zarco, yang sedikit kesulitan menjelang akhir tahun lalu,” tambah dia.

Lebih lanjut dirinya fokus mengomentari penampilan Johann Zarco. Menurut dia, pembalap berkebangsaan Prancis tersebut telah mengambil langkah positif setelah mengalami kesulitan di akhir musim lalu.

Advertising
Advertising

“Dia banyak bekerja musim dingin ini, tidak hanya secara fisik, kami juga banyak berbicara. Saya mengerti beberapa hal tentang dia, saya harus mulai mengenal pembalap sedikit lebih baik,” kata dia.

“Sedikit lebih mudah dengan Martin karena saya mengenalnya dari hari-harinya di Moto3. Zarco adalah orang baru bagi saya, tetapi kami telah bekerja cukup keras dan berbicara banyak musim dingin ini. Dia membuat kesan yang baik, dia ingin bekerja,” jelas Gino.

Sekedar informasi, Gino merupakan manajer baru Pramac Racing. Pada musim lalu dirinya menangani tim MotoE selama empat tahun terakhir bersama tim Aspar. Kini dirinya menghadapi tantangan baru bersama Pramac Racing di MotoGP 2023.

Pilihan Editor: Pertamina NRE Siap Bangun Ekosistem Motor Listrik, Fokus pada Baterai

SPEEDWEEK

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto

Berita terkait

Klasemen MotoGP 2024 setelah Francesco Bagnaia Memenangi Balapan di Jerez

23 menit lalu

Klasemen MotoGP 2024 setelah Francesco Bagnaia Memenangi Balapan di Jerez

Pembalap Ducati Lenovo Team Francesco Bagnaia memenangi balapan MotoGP Spanyol 2024. Tipiskan jarak dari Jorge Martin yang gagal finis.

Baca Selengkapnya

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Francesco Bagnaia Juara, Jorge Martin Srash, Marc Marquez Finis Kedua

53 menit lalu

Hasil MotoGP Spanyol 2024: Francesco Bagnaia Juara, Jorge Martin Srash, Marc Marquez Finis Kedua

Juara bertahan Francesco Bagnaia berhasil merajai balapan MotoGP Spanyol 2024. Jorge Martin crash, sedangkan Marc Marquez finis kedua.

Baca Selengkapnya

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024 Berubah: Fabio Quartararo Terkena Hukuman 8 Detik, Podium Ketiga Milik Dani Pedrosa

16 jam lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024 Berubah: Fabio Quartararo Terkena Hukuman 8 Detik, Podium Ketiga Milik Dani Pedrosa

Pembalap Red Bull, Dani Pedrosa, berhak atas podium ketiga Sprint race MotoGP Spanyol 2024 setelah Fabio Quartararo terkena hukuman.

Baca Selengkapnya

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Jatuh dan Finis Ketujuh

1 hari lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Spanyol 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Jatuh dan Finis Ketujuh

Jorge Martin menjuarai sprint race MotoGP Spanyol 2024. Marc Marquez jatuh dan finis di posisi ketujuh.

Baca Selengkapnya

MotoGP Spanyol 2024: Rekap Hasil dan Jadwal Sabtu Hari Ini 27 April

1 hari lalu

MotoGP Spanyol 2024: Rekap Hasil dan Jadwal Sabtu Hari Ini 27 April

MotoGP Spanyol 2024 tengah bergilir di Sirkuit Jerez, Spanyol. Simak rekap hasil dan jadwal Sabtu hari ini 27 April 2024.

Baca Selengkapnya

Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Fakta Penting, dan Klasemen Pembalap

5 hari lalu

Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Fakta Penting, dan Klasemen Pembalap

MotoGP Spanyol 2024 akan bergulir akhir pekan ini. Simak jadwal lengkap dan klasemennya.

Baca Selengkapnya

Dani Pedrosa: Tampilan Rookie Dani Pedrosa di MotoGP 2024 Sudah Melebihi Ekspektasi

7 hari lalu

Dani Pedrosa: Tampilan Rookie Dani Pedrosa di MotoGP 2024 Sudah Melebihi Ekspektasi

Legenda MotoGP Dani Pedrosa menilai tampilan pembalap muda yang merupakan rookie tahun ini, Pedro Acosta, telah melampaui ekspektasi.

Baca Selengkapnya

Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

13 hari lalu

Marc Marquez Ungkap Masalah yang Membuatnya Gagal Finis di MotoGP Amerika 2024

Marc Marquez mengungkapkan masalah yang membuatnya jatuh dan gagal finis di MotoGP Amerika 2024.

Baca Selengkapnya

Juarai MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales Sempat Ragu Akan Bisa Finis karena Alami Masalah Teknis

13 hari lalu

Juarai MotoGP Amerika 2024, Maverick Vinales Sempat Ragu Akan Bisa Finis karena Alami Masalah Teknis

Pembalap Aprilia Racing, Maverick Vinales, sempat ragu akan bisa finis karena mengalami masalah teknis di bagian gearbox di MotoGP Amerika 2024.

Baca Selengkapnya

Maverick Vinales Menangi Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Simak Klasemen Terkini dan Jadwal Hari Ini

14 hari lalu

Maverick Vinales Menangi Sprint Race MotoGP Amerika 2024: Simak Klasemen Terkini dan Jadwal Hari Ini

Pembalap Aprilia Racing Maverick Vinales memenangi sprint race MotoGP Amerika 2024 di Circuit of the Americas (COTA), Austin, Texas.

Baca Selengkapnya