Ketinggalan di Rest Area Jalan Tol, Pemudik Lebaran 2023 Ditolong Polisi

Sabtu, 29 April 2023 10:00 WIB

Petugas Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Majalengka, Jabar, menolong pemudik Lebaran 2023 yang tertinggal di rest area jalan tol KM 164 Kabupaten Majalengka pada Kamis lalu, 27 April 2023. Polisi mengantarkan pemudik tersebut menyusul mobil keluarganya yang masuk sudah tol. Polisi memboncengkan wanita itu menggunakan sepeda motor patroli di jalan tol, yang kemudian direkam oleh pemudik di jalan tol. FOTO: NTMC POLRI

TEMPO.CO, Jakarta - Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Majalengka, Jabar, menolong pemudik Lebaran 2023 yang tertinggal di rest area jalan tol KM 164 Kabupaten Majalengka pada Kamis lalu, 27 April 2023.

Petugas Satlantas Polres Majalengka mengantar pemudik tersebut menyusul keluarganya yang mobilnya masuk tol. Polisi memboncengkan pemudik itu menggunakan sepeda motor patroli di jalan tol, yang kemudian direkam oleh pemudik di jalan tol.

Dalam rekaman video yang viral terlihat polisi tersebut memboncengkan seorang perempuan muda berjaket hitam melintasi Jalan Tol Cipali (Cikopo-Palimanan) menggunakan motor patroli.

Satlantas Polres Majalengka menjelaskan keluarga pemudik itu menunggu di KM 169. Polisi menggunakan sepeda motor patroli karena pada saat itu sedang berlangsung siste one way di jalan tol sehingga tidak memungkinkan mobil pemudik putar balik kembali ke rest area KM 164.

Polisi mengimbau pemudik Lebaran 2023 agar sebelum melanjutkan perjalanan dari rest area mengecek kembali anggota keluarga dan barang bawaannya.

"Jadikan pengalaman sebagai pembelajaran. Pastikan anak-anak selalu dalam pengawasan orangtua,” tulis Satlantas Polres Majalengka via Instagram resmi @satlantasmjl.

Melalui unggahan Instagram lainnya, Satlantas Polres Majalengka memperlihatkan potret pemudik tersebut yang telah diantarkan kembali kepada keluarganya di pinggir jalan tol.

One way di jalan tol diberlakukan sejak arus balik Lebaran 2023 sampai Kamis lalu. Pemberlakuan one way bersifat fungsional. Semula sistem satu arah itu dijadwalkan berakhir pada 26 April pukul 24.00 WIB, namun diperpanjang karena kepadatan ada arus balik.

NTMC POLRI

Pilihan Editor: Arus Mudik Lebaran 2023: Daftar Lengkap 25 Rest Area di Tol Trans Jawa

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Kapolri Beri Penghargaan bagi Polisi yang Bertugas di Papua Pegunungan: Dari Pin Emas hingga Kenaikan Pangkat

21 jam lalu

Kapolri Beri Penghargaan bagi Polisi yang Bertugas di Papua Pegunungan: Dari Pin Emas hingga Kenaikan Pangkat

Kapolri memberikan kenaikan pangkat luar biasa kepada lima polisi di Papua, yaitu KPLB satu tingkat lebih tinggi dari pangkat lama.

Baca Selengkapnya

Polisi New York Tangkap Demonstran Pro-Palestina di Dekat Acara Met Gala

1 hari lalu

Polisi New York Tangkap Demonstran Pro-Palestina di Dekat Acara Met Gala

Pengunjuk rasa pro-Palestina mengadakan protes di sekitar acara mode bergengsi Met Gala di Museum Seni Metropolitan, New York.

Baca Selengkapnya

Bareskrim Buru Warga Nigeria Diduga Otak dari Penipuan yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

1 hari lalu

Bareskrim Buru Warga Nigeria Diduga Otak dari Penipuan yang Rugikan Perusahaan Singapura Rp 32 Miliar

Dirtipidsiber Bareskrim Polri menyebut saat ini penyidik juga masih mengejar diduga pelaku berinisial S warga negara Nigeria.

Baca Selengkapnya

Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

4 hari lalu

Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

Polisi Kanada pada Jumat menangkap dan mendakwa tiga pria India atas pembunuhan pemimpin separatis Sikh Hardeep Singh Nijjar tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Amnesty International Kecam Polisi Masuk ke dalam Kampus dan Menangkap Mahasiswa di Makassar

4 hari lalu

Amnesty International Kecam Polisi Masuk ke dalam Kampus dan Menangkap Mahasiswa di Makassar

Amnesty International kecam kekerasan polisi di dua kampus di Makassar saat Hari Buruh Internasional dan Hari Pendidikan Nasional.

Baca Selengkapnya

Polisi Diduga Tabrak Pengendara Motor Hingga Tewas, Laporan Keluarga Korban Sempat Diabaikan Polres Bogor

4 hari lalu

Polisi Diduga Tabrak Pengendara Motor Hingga Tewas, Laporan Keluarga Korban Sempat Diabaikan Polres Bogor

Keluarga korban sempat mendapat perlakuan tidak enak dari pelaku yang seorang polisi berpangkat Bripda. Polres Bogor disebut telah olah TKP.

Baca Selengkapnya

Demo Dukung Palestina di Kampus AS Diberangus Polisi, PM Bangladesh: Sesuai Demokrasi?

5 hari lalu

Demo Dukung Palestina di Kampus AS Diberangus Polisi, PM Bangladesh: Sesuai Demokrasi?

Perdana Menteri Bangladesh Sheikh Hasina mengkritik pemerintah Amerika Serikat atas penggerebekan terhadap protes mahasiswa pro-Palestina

Baca Selengkapnya

Polisi Philadelphia Tolak Permintaan Kampus UPenn untuk Serbu Demo Dukung Palestina

5 hari lalu

Polisi Philadelphia Tolak Permintaan Kampus UPenn untuk Serbu Demo Dukung Palestina

Kepolisian Philadelphia menolak permintaan Universitas Pennsylvania untuk membubarkan paksa perkemahan mahasiswa pendukung demo Palestina

Baca Selengkapnya

Berbeda dari Columbia, UC Berkeley Izinkan Mahasiswa Pro-Palestina Unjuk Rasa Damai

5 hari lalu

Berbeda dari Columbia, UC Berkeley Izinkan Mahasiswa Pro-Palestina Unjuk Rasa Damai

Protes mahasiswa pro-Palestina di Universitas California, Berkeley (UC Berkeley) berlangsung tanpa penangkapan oleh polisi.

Baca Selengkapnya

300 Demonstran pro-Palestina di Universitas Colombo Ditahan

6 hari lalu

300 Demonstran pro-Palestina di Universitas Colombo Ditahan

Sekitar 300 demonstran pro-Palestina di Universitas Colombia ditahan polisi setelah unjuk rasa mulai mengganggu proses belajar-mengajar.

Baca Selengkapnya