Klub Motor BCM Rayakan Ultah, Ini Acaranya

Selasa, 9 Mei 2023 21:16 WIB

Komunitas sepeda motor lintas merek Bukan Club Motor atau BCM merayakan ulang tahun keempat di Group House Situ, Cileunca Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, pada 5-7 Mei 2023. FOTO: Dok. BCM

TEMPO.CO, Jakarta - Klub motor lintas merek Bukan Club Motor atau BCM baru saja merayakan jadinya yang keempat.

Acara 4th Anniversary BCM digelar cukup meriah serta diisi berbagai kegiatan member komunitas sepeda motor BCM dari berbagai chapter. Kegiatan telah digelar di Group House Situ Cileunca Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, pada 5-7 Mei 2023.

Setidaknya ada 90 member BCM yang meramaikan acara ulang tahun dari chapter Jakarta, Bogor, Depok, Bekasi, Tangerang, Sukabumi, dan Serang plus tuan rumah Bandung.

"Terima kasih kepada semua member yang hadir serta para pengurus BCM Nasional,” kata Ketua Pelaksana Acara Rofi, dikutip hari ini, Selasa, 9 Mei 2023.

Dalam ultah kali ini komunitas sepeda motor BCM mengangkat tema besar "Proud to Unite For Humanity" atau "Bangga Bersatu untuk Kemanusiaan."

Tema itulah yang membedakan antara BCM dan komunitas motor lainnya.

Selama empat tahun eksistensinya, menurut Rofi, BCM selalu berkomitmen melaksanakan bakti sosial. Dalam kemeriahan ulang tahun BCM juga diadakan santunan serta pemberian sembako kepada masyarakat kurang mampu di Pangalengan dan Bandung, Jawa Barat.

Kegiatan bakti sosial klub motor BCM lainnya adalah donor darah yang telah diadakan rutin tiga bulan sekali di PMI.

Pilihan Editor: Meriahkan WorldSBK, Klub Sepeda Motor Lombok Barat Turing ke Senggigi

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.

Berita terkait

Barang Pekerja Migran Bebas Masuk tapi Harus Ikuti Peraturan Menteri Keuangan, Apa Saja Syaratnya?

1 hari lalu

Barang Pekerja Migran Bebas Masuk tapi Harus Ikuti Peraturan Menteri Keuangan, Apa Saja Syaratnya?

Kementerian Perdagangan menghapus pembatasan jumlah maupun jenis pengiriman atau barang impor milik pekerja migran (PMI) tapi tetap diawasi Bea Cukai

Baca Selengkapnya

Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

10 hari lalu

Saksi Ungkap Sering Bayari Biaya Ulang Tahun Cucu Syahrul Yasin Limpo Pakai Uang Kementan

Menjawab itu, Isnar mengatakan putra Syahrul Yasin Limpo, Redindo juga pernah meminta uang kepadanya.

Baca Selengkapnya

Pemerintah Cabut Pembatasan Barang TKI, Begini Bunyi Aturannya

16 hari lalu

Pemerintah Cabut Pembatasan Barang TKI, Begini Bunyi Aturannya

Sebelumnya, pemerintah membatasi barang TKI atau pekerja migran Indonesia, tetapi aturan ini sudah dicabut. Begini isi aturannya.

Baca Selengkapnya

Genap Berusia 70 Tahun, Jackie Chan Minta Fans Tak Khawatirkan Penampilan Barunya

24 hari lalu

Genap Berusia 70 Tahun, Jackie Chan Minta Fans Tak Khawatirkan Penampilan Barunya

Jackie Chan minta fans untuk tidak khawatir tentang foto terbaru dirinya yang tampil dengan rambut dan janggut berwarna putih.

Baca Selengkapnya

Nurul Huda Disiksa Majikan di Oman, Rentannya Pelanggaran HAM pada PMI di Timur Tengah

27 hari lalu

Nurul Huda Disiksa Majikan di Oman, Rentannya Pelanggaran HAM pada PMI di Timur Tengah

Nurul Huda menggugah perhatian publik. Video curhatnya tentang pengalaman disiksa oleh majikannya di Oman menjadi sorotan.

Baca Selengkapnya

Sandra Dewi Tiba di Kejaksaan Agung untuk Diperiksa sebagai Saksi

30 hari lalu

Sandra Dewi Tiba di Kejaksaan Agung untuk Diperiksa sebagai Saksi

Sandra Dewi mendatangi gedung Kejaksaan Agung pada Kamis, 14 April 2024.

Baca Selengkapnya

Rayakan Ultah di Konser Bruno Mars, Brisia Jodie Traktir 23 Tiket untuk Keluarga dan Teman

32 hari lalu

Rayakan Ultah di Konser Bruno Mars, Brisia Jodie Traktir 23 Tiket untuk Keluarga dan Teman

Brisia Jodie mentraktir keluarga dan teman-teman terdekatnya nonton konser Bruno Mars di Thailand.

Baca Selengkapnya

Panitia Nyepi Nasional Gelar Bakti Sosial, Pengobatan Gratis serta Saka Yoga Festival di Candi Kedulan Klaten

34 hari lalu

Panitia Nyepi Nasional Gelar Bakti Sosial, Pengobatan Gratis serta Saka Yoga Festival di Candi Kedulan Klaten

Panitia Nyepi Nasional bersama Panitia Daerah gelar bakti sosial di Candi Kedulan Klaten dan lakukan Saka Yoga Festival.

Baca Selengkapnya

Mbak Cicha Ditunjuk Sebagai Ketua Dewan Kehormatan PMI Kabupaten Kediri

35 hari lalu

Mbak Cicha Ditunjuk Sebagai Ketua Dewan Kehormatan PMI Kabupaten Kediri

Eriani Annisa Hanindhito atau Mbak Cicha ditunjuk sebagai Ketua Dewan Kehormatan PMI Kabupaten Kediri Periode 2024-2029

Baca Selengkapnya

Kerugian Akibat Investasi Bodong pada 2017-2023 Tembus Rp 139,67 Triliun, Begini Penjelasan OJK

38 hari lalu

Kerugian Akibat Investasi Bodong pada 2017-2023 Tembus Rp 139,67 Triliun, Begini Penjelasan OJK

OJK mencatat nilai kerugian masyarakat Indonesia akibat investasi bodong sebesar Rp 139,67 triliun sejak tahun 2017 hingga tahun 2023.

Baca Selengkapnya