Peran Dani Pedrosa Diklaim Sangat Membantu KTM di MotoGP

Reporter

Tempo.co

Kamis, 27 Juli 2023 14:00 WIB

Dani Pedrosa tes MotoGP Jerez 2023, 1 Mei 2023. (Foto: KTM)

TEMPO.CO, Jakarta - Dani Pedrosa diklaim memiliki peran penting di tim pabrikan KTM pada MotoGP 2023. Sebagai pembalap penguji KTM Red Bull, Dani Pedrosa dinilai memiliki referensi yang baik untuk motor balap RC16.

Hal itu dibenarkan langsung oleh pembalap GasGas Factory Racing Tech3 Augusto Fernandez. Dirinya pun menjelaskan bahwa Dani Pedrosa menjadi salah satu faktor yang sangat membantunya beradaptasi di atas motor KTM.

"Sejujurnya, itu paling membantu saya ketika kami memiliki Dani (Pedrosa) di trek," kata Augusto Fernandez seperti dilansir Tempo.co dari situs berita olahraga balap Speedweek hari ini, Kamis, 27 Juli 2023.

Dani Pedrosa sempat mengejutkan para pecinta balap motor dunia setelah bagian sebagai pembalap wildcard di Sirkuit Jerez, Spanyol. Saat itu dirinya tampil cukup baik, di mana ia berhasil menyelesaikan balapan di urutan ke-7 dan P6 di seri Sprint Race.

"Gaya mengemudinya sangat mulus dan data telemetri menunjukkan betapa cepatnya dia. Seperti yang kita lihat di Jerez, dia sangat cepat, secepat pembalap pabrikan atau bahkan lebih cepat, tapi dengan cara yang lebih mudah dipahami," jelas Augusto Fernandez.

Advertising
Advertising

“Dani mengemudi terus-menerus, lebih mudah untuk membaca datanya. Anda mungkin kehilangan satu detik, tetapi Anda mengerti mengapa. Dengan (Brad) Binder, Anda mungkin melihat bahwa dia jauh lebih cepat di tikungan, tetapi Anda tidak mengerti bagaimana dia mengambilnya," tambah dia.

Augusto Fernandez sendiri saat ini masih berada di peringkat ke-14 klasemen MotoGP 2023 sementara dengan koleksi 44 poin. Dirinya sejauh ini berhasil konsisten finis di zona poin selama paruh pertama.

Pilihan Editor: Tiru Gaya Balap Marc Marquez, Fadillah Aditama Bermimpi ke MotoGP

SPEEDWEEK

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto

Berita terkait

MotoGP 2024: Alarm Kebangkitan Marc Marquez Mulai Berbunyi

2 hari lalu

MotoGP 2024: Alarm Kebangkitan Marc Marquez Mulai Berbunyi

Lima tahun berlalu sejak Marc Marquez tersenyum bahagia ketika mengunci gelar juara dunia MotoGP keenamnya. Kini mulai bangkit.

Baca Selengkapnya

MotoGP Prancis 2024 Tuntas: Simak Rekap Hasil, Klasemen Pembalap, dan Jadwal Balapan Berikutnya

3 hari lalu

MotoGP Prancis 2024 Tuntas: Simak Rekap Hasil, Klasemen Pembalap, dan Jadwal Balapan Berikutnya

Rangkaian jadwal MotoGP Prancis 2024 sudah usai digelar. Simak rekap hasil, klasemen pembalap, dan jadwal berikutnya.

Baca Selengkapnya

Apa Kata Francesco Bagnaia yang Sempat Memimpin Balapan lalu Disalip Jorge Martin dan Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024?

4 hari lalu

Apa Kata Francesco Bagnaia yang Sempat Memimpin Balapan lalu Disalip Jorge Martin dan Marc Marquez di MotoGP Prancis 2024?

Pembalap Ducati Lenovo Francesco Bagnaia finis ketiga dalam balapan MotoGP Prancis 2024 di Sirkuit Le Mans, Minggu, 12 Mei.

Baca Selengkapnya

Komentar Jorge Martin dan Marc Marquez setelah Dua Kali Finis di Posisi Satu dan Dua pada MotoGP Prancis 2024

4 hari lalu

Komentar Jorge Martin dan Marc Marquez setelah Dua Kali Finis di Posisi Satu dan Dua pada MotoGP Prancis 2024

Jorge Martin dan Marc Marquez sama-sama menorehkan hasil yang persis sama dalam dua balapan MotoGP Prancis 2024.

Baca Selengkapnya

Hasil MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua, Bagnaia Ketiga

4 hari lalu

Hasil MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua, Bagnaia Ketiga

Jorge Martin meraih kemennagan ganda di MotoGP Prancis 2024, dengan menjuarai sprint race dan balapan utama. Marc Marquez juga terus finis kedua.

Baca Selengkapnya

Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Francesco Bagnaia Bawa Semangat Penebusan

4 hari lalu

Jadwal MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Francesco Bagnaia Bawa Semangat Penebusan

Francesco Bagnaia bertekad menebus kegagalan di sprint race MotoGP Prancis 2024 dalam balapan utama hari ini.

Baca Selengkapnya

Jadwal Balapan MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Waspada meski Tampil Sensasional di Sprint Race

4 hari lalu

Jadwal Balapan MotoGP Prancis 2024 Hari Ini: Marc Marquez Waspada meski Tampil Sensasional di Sprint Race

Marc Marquez menatap balapan MotoGP Prancis 2024 di Sirkuit Le Mans, Prancis, Minggu, 12 Mei, dengan waspada meski tampil sensasional di sprint race.

Baca Selengkapnya

Hasil Sprint Race MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua

5 hari lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Prancis 2024: Jorge Martin Juara, Marc Marquez Finis Kedua

Jorge Martin berhasil memenangi sesi sprint MotoGP Prancis 2024. Marc Marquez dan Maverick Vinales juga naik podium.

Baca Selengkapnya

Jorge Martin Kuasai Latihan Bebas Pertama MotoGP Prancis 2024, Acosta Kedua, Vinales Ketiga

6 hari lalu

Jorge Martin Kuasai Latihan Bebas Pertama MotoGP Prancis 2024, Acosta Kedua, Vinales Ketiga

Pembalap Prima Pramac Racing Jorge Martin memimpin sesi latihan pertama (FP1) MotoGP Prancis 2024.

Baca Selengkapnya

MotoGP Prancis 2024: Puncaki Klasemen, Jorge Martin Incar Stabilitas Kecepatan dan Performa

6 hari lalu

MotoGP Prancis 2024: Puncaki Klasemen, Jorge Martin Incar Stabilitas Kecepatan dan Performa

Jorge Martin mengincar kecepatan dan performa stabil pada MotoGP Prancis 2024 yang akan diadakan di Sirkuit Le Mans, Prancis, mulai Jumat hari ini.

Baca Selengkapnya