Daftar Juara Honda Brio dan City Hatchback RS Speed Challenge ISSOM 2023

Minggu, 19 November 2023 14:53 WIB

Juara Honda Brio Speed Challenge ISSOM 2023. (Foto: TEMPO/Dicky Kurniawan)

TEMPO.CO, Jakarta - Putaran keenam ISSOM (Indonesia Sentul Series of Motorsport) telah digelar pada Minggu, 19 November 2023 di Sirkuit Internasional Sentul, Kabupaten Bogor. Balap seri keenam ini sekaligus menutup penyelenggaraan ISSOM 2023.

"Kami sangat bangga ajang balap ini berhasil menjadi populer dan diminati para pembalap muda Indonesia," kata Sales & Marketing and After Sales Director PT Honda Prospect Motor (HPM) Yusak Billy dalam keterangan resminya.

Dua kelas yang diperlombakan dalam balap One Make Race (OMR), yakni Honda Brio Speed Challenge 2023 dan Honda City Hatchback RS Speed Challenge. Pada hari ini telah diumumkan juara umum dari masing-masing kelas tersebut.

Pada balap Honda Brio Speed Challenge 2023, juara pertama diamankan oleh Junus Danuatmojo dengan perolehan 84 poin. Kemudian untuk peringkat kedua ditempati Rayhan Danendra dengan total 92 poin, sementara di posisi ketiga ditempati Doni Damara dengan raihan 79 poin.

Kemudian dari balap Honda City Hatchback RS Speed Challenge, pembalap dari tim P Five Racing Indonesia, Rio SB berhasil keluar sebagai juara umum untuk musim kedua ini. Peringkat kedua ditempati Fitra Eri dan peringkat ketiga diraih Akheela Chandra.

Advertising
Advertising

Pilihan Editor: Bagnaia dan Jorge Martin Bersenggolan di Sprint Race MotoGP Qatar 2023

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di membership.tempo.co/komunitas pilih grup GoOto

Berita terkait

10 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta, Bisa untuk Mudik

58 hari lalu

10 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta, Bisa untuk Mudik

Berikut deretan rekomendasi mobil bekas di bawah Rp100 juta yang bisa digunakan untuk mudik lebaran, di antaranya Toyota Agya dan Daihatsu Ayla.

Baca Selengkapnya

10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

5 Maret 2024

10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

Deretan mobil terlaris di dunia sepanjang 2023, salah satunya Toyota yang masih memimpin posisi puncak selama 14 tahun berturut-turut.

Baca Selengkapnya

Alasan Kompetisi Instruktur Honda Safety Riding Asia-Oceania 2024 Hadirkan 3 Kelas

1 Maret 2024

Alasan Kompetisi Instruktur Honda Safety Riding Asia-Oceania 2024 Hadirkan 3 Kelas

Honda Motor menggelar kompetisi instruktur Safety Riding yang menghadirkan 3 kelas yakni yakni 150 cc, 300 cc dan 500 cc.

Baca Selengkapnya

Motor Listrik Belum Masuk Materi Kompetisi Honda Instruktur Safety Riding Asia-Oceania 2024

1 Maret 2024

Motor Listrik Belum Masuk Materi Kompetisi Honda Instruktur Safety Riding Asia-Oceania 2024

Indonesia mengirim empat perwakilan instruktur untuk mengikuti kompetisi Honda Safety Riding di Thailand, 29 Februari - 1 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Kompetisi Instrukstur Safety Riding Asia-Oceania Dapat Penyegaran di Tahun Ini

1 Maret 2024

Kompetisi Instrukstur Safety Riding Asia-Oceania Dapat Penyegaran di Tahun Ini

Asian Honda Motor menggelar kompetisi Safety Riding yang mempertemukan antar negara Asia-Oceania di Bangkok, Thailand pada 29 Februari - 1 Maret 2024.

Baca Selengkapnya

Promo Motor Honda di IIMS 2024, PCX 160 Didiskon Rp 400 Ribu

24 Februari 2024

Promo Motor Honda di IIMS 2024, PCX 160 Didiskon Rp 400 Ribu

PT Astra Honda Motor memberikan promo berupa potongan harga alias diskon selama IIMS 2024. Simak daftar lengkapnya di sini:

Baca Selengkapnya

Wahana Buka 2 Cabang Baru di Jakarta dan Jawa Barat

24 Februari 2024

Wahana Buka 2 Cabang Baru di Jakarta dan Jawa Barat

PT WahanaArtha Ritelindo (WARI) membuka dua cabang baru yang kini mencakup Jakarta hingga Jawa Barat. Simak lokasinya di artikel ini:

Baca Selengkapnya

AHM Buka Pendaftaran Mudik dan Balik Bareng 2024

24 Februari 2024

AHM Buka Pendaftaran Mudik dan Balik Bareng 2024

PT Astra Honda Motor (AHM) membuka kesempatan kepada konsumen untuk mendaftar program Mudik dan Balik Bareng Honda (MBBH) tahun 2024.

Baca Selengkapnya

Honda Buka Dealer Pertama di Lubuklinggau, Catat Lokasinya

23 Februari 2024

Honda Buka Dealer Pertama di Lubuklinggau, Catat Lokasinya

Honda Union Linggau beralamat di Jalan HM. Soeharto Lubuk Kupang, Kecamatan Lubuklinggau Selatan, Kota Lubuklinggau, Sumatra Selatan.

Baca Selengkapnya

Daftar Pemenang Festival Vokasi AHM 2023, Simak Hadiahnya

23 Februari 2024

Daftar Pemenang Festival Vokasi AHM 2023, Simak Hadiahnya

Astra Honda Motor (AHM) kembali melaksanakan Festival Vokasi Satu Hati (FVSH). Berikut daftar pemenang lengkapnya:

Baca Selengkapnya