Cuci Gudang Mobil Bekas Digelar Bulan Ini, Tawarkan DP Rp 10 Ribu

Reporter

Erwan Hartawan

Senin, 4 Desember 2023 08:00 WIB

Cuci gudang mobil bekas di akhir tahun. (Dok Caroline)

TEMPO.CO, Jakarta - Dealer mobil bekas online dan offline, Caroline mengadakan acara Cuci Gudang Mobil Bekas Diskon Akhir Tahun. Caroline akan mengadakan kegiatan tersebut pada dua periode berbeda di bulan Desember 2023.

Cuci gudang bakal diadakan pada 8-10 Desember 2023 di Caroline Serpong dan Pondok Pinang. Selanjutnya pada 15-17 Desember 2023, acara tersebut juga digelar di Caroline Depok dan Caroline Bekasi.

Para pengunjung nantinya bakal ditawarkan lebih dari 100 mobil pilihan mulai dari LCGC seperti Toyota Agya, Daihatsu Ayla, Honda Brio. Lalu MPV seperti Toyota Innova, Daihatsu Xenia, Mitsubishi Xpander, hingga kategori Luxury seperti Honda Odyssey.

"Event Cuci Gudang Mobil Bekas Diskon Akhir Tahun ini adalah kesempatan emas bagi pelanggan untuk memiliki mobil impian mereka dengan penawaran menarik. Kami siap memberikan pengalaman jual beli mobil bekas yang memuaskan dengan beragam pilihan mobil," ujar Jany Canda, CEO PT Autopedia Sukses Lestari Tbk.

Salah satu tawaran menariknya adalah Total Down Payment (TDP) mulai dari Rp 10.000, dengan kemudahan persetujuan kredit dalam hari yang sama (Instant Approval) untuk pelanggan yang tertarik dengan paket kredit. Pelanggan juga bisa melakukan negosiasi sampai mencapai kesepakatan harga.

Advertising
Advertising

Pelanggan yang melakukan pembelian mobil bekas selama event berkesempatan mendapatkan hadiah langsung, yakni dua motor Suzuki Burgman, iPhone 15 Pro Max, 13 logam mulia, ratusan e-money dengan total saldo jutaan rupiah, diskon tambahan dari harga deal unit sampai dengan Rp 10 juta per unitnya, serta berbagai merchandise premium dari Caroline.

Bagi pengunjung yang datang langsung ke acara, Caroline juga akan membagikan Voucher Paket Servis AC dan General Check Up Rp 99.000, (harga asli Rp 920.000) dari Bengkel Dokter Mobil. Voucher terbatas untuk 200 pengunjung event. Voucher ini tersedia untuk pengunjung yang datang langsung tanpa syarat apapun, tidak terbatas pada pelanggan yang melakukan transaksi.

Setiap pembelian mobil di Caroline juga akan mendapatkan garansi 7 komponen selama 1 tahun dengan program Garansi 7G+. Ini merupakan bentuk komitmen Caroline untuk memberikan keamanan, kepuasan dan kepercayaan kepada pelanggan atas pembelian yang dilakukan.

*catatan: Judul diganti dari 'Cuci Gudang Mobil Bekas Digelar Bulan Depan, Tawarkan DP Rp 10 Ribu', menjadi Cuci Gudang Mobil Bekas Digelar Bulan Ini, Tawarkan DP Rp 10 Ribu

Pilihan Editor: Daftar Sementara Rider MotoGP 2024, 4 Tim Tak Ubah Line-up

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di membership.tempo.co/komunitas pilih grup GoOto

Berita terkait

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

7 hari lalu

Jalan Raya di Cina Ambles, Sedikitnya 48 Orang Tewas

Korban tewas akibat amblesnya jalan raya di Cina selatan telah meningkat menjadi 48 orang

Baca Selengkapnya

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

9 hari lalu

Polisi Sebut Akan Periksa Ponsel Brigadir Ridhal Ali Tomi Dalami Penyebab Kematian di Mobil

Brigjen Trunoyudo Wisnu Andiko mengatakan polisi terus menggali terkait kasus meninggalnya Brigadir Ridhal Ali Tomi diduga bunuh diri di dalam mobil.

Baca Selengkapnya

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

20 hari lalu

Komponen Mobil Apa Saja yang Harus Diperiksa Setelah Digunakan Mudik Lebaran?

Berikut beberapa komponen mobil yang sebaiknya kembali diperiksa setelah digunakan selama perjalanan mudik.

Baca Selengkapnya

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

21 hari lalu

5 Potensi bahaya dan Tips Mengatasi Muatan Berlebih saat Berkendara

Berkendara sambil membawa beban berat memiliki risiko dan potensi bahaya. Apa saja yang harus disiapkan dan diantisipasi?

Baca Selengkapnya

7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

25 hari lalu

7 Komponen Mobil yang Perlu Dicek Setelah Mudik

Merawat kendaraan yang digunakan saat mudik bisa mengembalikan performa kendaraan.

Baca Selengkapnya

Manfaat dan Cara Pakai Engine Flush, Manjakan Kendaraan Setelah Mudik

26 hari lalu

Manfaat dan Cara Pakai Engine Flush, Manjakan Kendaraan Setelah Mudik

Memanjakan kendaraan setelah mudik bisa memperpanjang usia pakai dan mencegah kerusakan mesin.

Baca Selengkapnya

Polri Selidiki Penyebab Kecelakaan 2 Mobil dan 1 Bus di KM 58 Tol Cikampek

31 hari lalu

Polri Selidiki Penyebab Kecelakaan 2 Mobil dan 1 Bus di KM 58 Tol Cikampek

Kecelakaan terjadi di KM 58 + 600 arah Jakarta Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek pada Senin pagi, 8 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

34 hari lalu

Mudik Lebaran 2024 Terbesar Sepanjang Sejarah, Ini Pedoman Istirahat di Rest Area yang Harus Diperhatikan

BPJT mengimbau masyarakat beristirahat di rest area paling lama 30 menit selama arus mudik Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Pria Bermobil Kepergok Curi Bra Wanita di Perumahan Discovery Bintaro Tangerang Selatan

34 hari lalu

Pria Bermobil Kepergok Curi Bra Wanita di Perumahan Discovery Bintaro Tangerang Selatan

Seorang pria pengendara minibus berwarna putih kepergok mencuri pakaian dalam atau bra milik warga. Aksi tersebut dilakukan di Perumahan Discovery Bintaro.

Baca Selengkapnya

TNI AD Klaim Warga Sekitar Tak Tahu Lokasi Keberadaan Gudang Peluru

35 hari lalu

TNI AD Klaim Warga Sekitar Tak Tahu Lokasi Keberadaan Gudang Peluru

TNI AD mengklaim, warga sekitar lokasi ledakan gudmurah di Kabupaten Bogor, Jawa Barat tak mengetahui keberadaan magasin itu.

Baca Selengkapnya