Daftar Lokasi 13 Pengalihan Arus Lalu Lintas saat Malam Tahun Baru di Sudirman-Thamrin

Minggu, 31 Desember 2023 13:20 WIB

Foto udara suasana arus lalu lintas di kawasan Bundaran Senayan, Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta, Selasa, 29 Desember 2020. Sejumlah jalan protokol di Jakarta rencananya akan ditutup untuk kendaraan dan orang pada malam tahun baru, Kamis (31/12) mendatang. TEMPO/Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Jakarta - Polda Metro Jaya akan melakukan rekayasa lalu lintas di 13 titik di sepanjang Jalan Sudirman-Thamrin. Rekayasa ini bertepatan dengan digelarnya 'Festival Malam Muda Mudi, Jakarta Kota Global' perayaan malam tahun baru.

"Penutupan mulai pukul 18.00 WIB," kata Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Latif Usman, dikutip dari Tempo.co hari ini, Minggu, 31 Desember 2023.

Berikut 13 titik rekayasa lalu lintas di Jalan Sudirman-Thamrin saat malam tahun baru.

  1. Arus lalu lintas dari Jalan Medan Merdeka Selatan menuju Jalan M.H Thamrin ditutup
  2. Arus lalu lintas dari Jalan Sabang ke Tanah Abang diarahkan ke Tugu Tani
  3. Arus lalu lintas dari Jalan Tanah Abang menuju Jalan Kebon Sirih atau Tugu Tani ditutup
  4. Arus lalu lintas dari Tanah Abang ke Bundaran HI ditutup
  5. Arus lalu lintas dari Jalan Imam Bonjol menuju Bundaran HI ditutup
  6. Arus lalu lintas dari Jalan Galunggung menuju Jalan Jenderal Sudirman ditutup, diluruskan ke Jalan K.H Mas Mansyur
  7. Arus lalu lintas dari Jalan Satrio menuju Jalan Jenderal Sudirman ditutup, baik dari arah timur maupun barat
  8. Arus lalu lintas dari Jalan Benhil menuju Jalan Jenderal Sudirman ditutup
  9. Arus lalu lintas dari Jalan Gatot Subroto menuju Jalan Jenderal Sudirman ditutup
  10. Arus lalu lintas dari Jalan Asia Afrika melalui Jalan Pintu Satu Senayan ditutup
  11. Arus lalu lintas dari Jalan Sisingamangaraja menuju Jalan Jenderal Sudirman ditutup, dialihkan ke Jalan Hang Lekir
  12. Arus lalu lintas dari Jalan Asia Afrika tak bisa ke Bundaran Senayan karena ditutup
  13. Arus lalu lintas dari Jalan Senopati menuju Bundaran Senayan atau Sudirman ditutup.

DICKY KURNIAWAN | DESTY LUTHFIANI

Pilihan Editor: Jadwal Penutupan Jalur Puncak saat Malam Tahun Baru

Advertising
Advertising

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di membership.tempo.co/komunitas pilih grup GoOto



Berita terkait

Penjelasan Istri Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta soal Pinjaman Rp 7 Miliar yang jadi Polemik

9 jam lalu

Penjelasan Istri Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta soal Pinjaman Rp 7 Miliar yang jadi Polemik

Margaret Christina Yudhi Handayani Rampalodji, istri bekas Kepala Bea Cukai Purwakarta Rahmady Effendy Hutahaean menjelaskan asal-usul Rp 7 miliar.

Baca Selengkapnya

Polisi Proses Laporan Penistaan Agama Injak Alquran yang Diduga Dilakukan Pejabat Kemenhub

23 jam lalu

Polisi Proses Laporan Penistaan Agama Injak Alquran yang Diduga Dilakukan Pejabat Kemenhub

Kepala Kantor Otoritas Bandar Udara Wilayah X Merauke Asep Kosasih dilaporkan atas dugaan penistaan agama karena menginjak Alquran

Baca Selengkapnya

Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Disebut Akan Hadiri Panggilan KPK soal Klarifikasi LHKPN Rp 7 Miliar

1 hari lalu

Eks Kepala Bea Cukai Purwakarta Disebut Akan Hadiri Panggilan KPK soal Klarifikasi LHKPN Rp 7 Miliar

Kuasa hukum eks Kepala Bea Cukai Purwakarta, Luhut Simanjuntak, mengatakan kliennya akan memenuhi panggilan dari KPK itu untuk klarifikasi LHKPN.

Baca Selengkapnya

Polda Metro Jaya Tembak Mati 1 Pelaku Begal terhadap Calon Siswa Bintara Polri

1 hari lalu

Polda Metro Jaya Tembak Mati 1 Pelaku Begal terhadap Calon Siswa Bintara Polri

5 orang mencoba begal calon siswa bintara Polri di Kebun Jeruk, Jakarta Barat. Para begal itu asal Pandeglang, Banten.

Baca Selengkapnya

Kronologi Calon Siswa Bintara Polri Jadi Korban Begal Saat Berangkat ke Lokasi Tes

1 hari lalu

Kronologi Calon Siswa Bintara Polri Jadi Korban Begal Saat Berangkat ke Lokasi Tes

Seorang calon siswa Bintara Polri berusia 18 tahun menjadi korban begal saat berangkat ke lokasi tes. Polisi bergerak cepat menangkap para begal.

Baca Selengkapnya

Tim Jatanras Polda Metro Tindak Tegas Satu Begal Terhadap Calon Siswa Bintara Polri, Ditembak Hingga Mati

1 hari lalu

Tim Jatanras Polda Metro Tindak Tegas Satu Begal Terhadap Calon Siswa Bintara Polri, Ditembak Hingga Mati

Tim Jatanras Polda Metro Jaya mengambil tindakan tegas terhadap satu begal yang melawan saat hendak ditangkap.

Baca Selengkapnya

5 Begal Motor Calon Siswa Bintara Polri Ditangkap, Satu Orang Ditembak Mati Karena Melawan Petugas

1 hari lalu

5 Begal Motor Calon Siswa Bintara Polri Ditangkap, Satu Orang Ditembak Mati Karena Melawan Petugas

Lima begal merampas motor milik calon siswa bintara Polri. Salah satu pelaku melawan saat hendak ditangkap polisi.

Baca Selengkapnya

Pejabat Kementerian Perhubungan Dilaporkan Istrinya karena Injak Alquran

2 hari lalu

Pejabat Kementerian Perhubungan Dilaporkan Istrinya karena Injak Alquran

Seorang pejabat Kementerian Perhubungan diduga melakukan penistaan agama karena mengInjak Alquran saat bersumpah tidak selingkuh

Baca Selengkapnya

Skenario Palsu 2 Pelaku Sembunyikan Fakta Pembunuhan Mayat dalam Sarung Biru

3 hari lalu

Skenario Palsu 2 Pelaku Sembunyikan Fakta Pembunuhan Mayat dalam Sarung Biru

2 tersangka pembunuhan berencana, AH dan N, membuat skenario palsu dalam kasus pembunuhan AH, pemilik warung Madura.

Baca Selengkapnya

Kronologi Pembunuhan Berencana Mayat dalam Sarung di Pamulang

4 hari lalu

Kronologi Pembunuhan Berencana Mayat dalam Sarung di Pamulang

Pelaku pembunuhan berencana menghabisi sepupunya dengan alasan sakit hati karena diperlakuan tak baik.

Baca Selengkapnya