Bocoran Harga Suzuki Jimny 5 Pintu, di Bawah Rp 600 Juta

Senin, 8 Januari 2024 11:00 WIB

Suzuki Jimny 5 pintu ini memiliki panjang 3.985 mm. Jarak sumbu roda juga digeser 340 mm menjadi 2.590 mm. Lebar masih tetap dipertahankan 1.645 mm dan tinggi 1.720 mm. (Foto: Maruti Suzuki)

TEMPO.CO, Jakarta - PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) diperkirakan bakal meluncurkan SUV terbaru pada Februari 2024 mendatang. Meski belum terungkap model apa yang akan dirilis, namun Tempo memperkirakan mobil tersebut adalah Jimny 5 pintu.

Berdasarkan informasi yang Tempo terima dari salah satu pramuniaga Suzuki di Kota Bogor, Jimny 5 pintu terbaru akan diluncurkan pada 15 Februari 2024. SUV baru ini disebut akan dipasarkan dengan estimasi harga di bawah Rp 600 juta.

"Estimasi di bawah Rp 600 jutaan, 5 pintu," kata pramuniaga tersebut saat dihubungi Tempo pada hari ini, Senin, 8 Januari 2024.

Pramuniaga tersebut juga mengungkapkan bahwa saat ini dealer Suzuki sudah membuka pemesanan untuk Jimny 5 pintu. Konsumen yang berminat pada SUV ini cukup menyerahkan uang tanda jadi atau booking fee sebesar Rp 20 juta.

"Open indent Rp 20 juta, gratis delapan aksesori. Pesan sekarang unit bisa terima antara Februari atau Maret," ujarnya.

Advertising
Advertising

Untuk diketahui, di India, Suzuki Jimny 5 pintu dijual dengan harga mulai dari 12.74 lakh atau sekitar Rp 216 juta. Sedangkan varian tertingginya tembus 15.05 lakh atau sekitar Rp 269,9 juta.

Pilihan Editor: Suzuki Bakal Luncurkan SUV Baru Februari 2024, Jimny 5 Pintu?

Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di membership.tempo.co/komunitas pilih grup GoOto

Berita terkait

Kata Pengguna Layanan Starlink: Harga Lebih Irit, tapi Tak Cocok di Perkotaan, Kenapa?

5 hari lalu

Kata Pengguna Layanan Starlink: Harga Lebih Irit, tapi Tak Cocok di Perkotaan, Kenapa?

Kementerian Komunikasi dan Informatika menyatakan layanan koneksi Starlink lebih dibutuhkan di daerah yang terisolir dan minim jaringan internet.

Baca Selengkapnya

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara: Kita Harus Waspada, Pendapatan Negara Turun

6 hari lalu

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara: Kita Harus Waspada, Pendapatan Negara Turun

Wakil Menteri Keuangan Suahasil Nazara mengatakan bahwa Indonesia harus waspada, karena pendapatan negara pada triwulan I 2024 turun.

Baca Selengkapnya

Wamenkeu Suahasil Nazara Soroti 3 Faktor Penting dalam Ekonomi RI, Suku Bunga hingga Kurs Rupiah

6 hari lalu

Wamenkeu Suahasil Nazara Soroti 3 Faktor Penting dalam Ekonomi RI, Suku Bunga hingga Kurs Rupiah

Wamenkeu Suahasil Nazara menyoroti tiga faktor yang menjadi perhatian dalam perekonomian Indonesia saat ini. Mulai dari suku bunga yang tinggi, harga komoditas, hingga nilai tukar rupiah terhadap dolar AS.

Baca Selengkapnya

Harga Produk Pertambangan Masih Fluktuatif

10 hari lalu

Harga Produk Pertambangan Masih Fluktuatif

Harga komoditas produk pertambangan yang dikenakan bea keluar fluktuatif, konsentrat tembaga dan seng masih naik pada periode Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Harga Jagung Anjlok karena Panen Raya, Jokowi: Kurang Baik untuk Petani

10 hari lalu

Harga Jagung Anjlok karena Panen Raya, Jokowi: Kurang Baik untuk Petani

Jokowi mengatakan panen raya jagung terjadi mulai dari Sumbawa Barat, Dompu, hingga Gorontalo.

Baca Selengkapnya

Tinjau Harga Kebutuhan Pokok di Pasar Seketeng Sumbawa, Jokowi: Cenderung Turun

10 hari lalu

Tinjau Harga Kebutuhan Pokok di Pasar Seketeng Sumbawa, Jokowi: Cenderung Turun

Presiden Joko Widodo alias Jokowi menuturkan harga bawang merah dan bawang putih dipatok Rp 40 ribu per kilogram.

Baca Selengkapnya

Harga Tiket MotoGP Mandalika Didiskon 50 Persen Selama 26 April hingga 5 Mei 2024

15 hari lalu

Harga Tiket MotoGP Mandalika Didiskon 50 Persen Selama 26 April hingga 5 Mei 2024

Harga tiket ajang MotoGP di Sirkuit Pertamina Mandalika, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, didiskon 50 persen selama periode early bird.

Baca Selengkapnya

Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

17 hari lalu

Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

Anggota Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Sigit Sosiantomo mengatakan penetapan tarif tiket pesawat harus memperhatikan daya beli masyarakat.

Baca Selengkapnya

Menteri Perdagangan Zulhas Prediksi Harga Bawang Merah Turun dalam Waktu Sepekan

17 hari lalu

Menteri Perdagangan Zulhas Prediksi Harga Bawang Merah Turun dalam Waktu Sepekan

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan alias Zulhas yakin harga bawang merah akan kembali normal dalam kurun waktu seminggu ke depan.

Baca Selengkapnya

Resmi Dirilis di China, Ini Spesifikasi iQOO Z9 dan Z9x

18 hari lalu

Resmi Dirilis di China, Ini Spesifikasi iQOO Z9 dan Z9x

Duo iQOO Z9 memiliki bingkai datar dan modul kamera persegi dengan sudut membulat seperti yang ditemukan pada iQOO 12.

Baca Selengkapnya