Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Aliansi Renault dan Nissan Paling Laris, Toyota Ikuti Strategi

Reporter

Carlos Ghosn (kiri) pimpinan sekaligus CEO aliansi Renault-Nissan bersama CEO Mitsubishi Motors Corp dalam sebuah konferensi pers di Tokyo, Jepang, pada Oktober 2016. (Reuters)
Carlos Ghosn (kiri) pimpinan sekaligus CEO aliansi Renault-Nissan bersama CEO Mitsubishi Motors Corp dalam sebuah konferensi pers di Tokyo, Jepang, pada Oktober 2016. (Reuters)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Aliansi Renault - Nissan mengalahkan Volkswagen sebagai produsen kendaraan ringan dengan penjualan tertinggi di dunia pada 2017 berkat bergabungnya Mitsubishi Motors. Penjualan Nissan Motor mencapai rekor tertinggi sebanyak 5,82 juta unit, pabrikan Renault 3,76 juta unit, dan Mitsubishi 1,03 juta mobil dengan total penjualan 10,61 juta unit kendaraan ringan.

Total penjualan tiga pabrikan mobil itu melewati torehan kendaraan ringan Volkswagen sebanyak 10,53 juta unit, termasuk Audi, Skoda, Seat dan Porsche. Toyota Motor yang menempati posisi kedua pada 2016, membukukan penjualan grup sebesar 10,2 juta unit pada tahun lalu. Angka itu belum termasuk penjualan truk dari Hino.

Baca: Kata Pengusaha Es Teler 77 Soal Mobile Kios dari Toyota Dyna

Banyak pabrikan mobil berupaya meningkatkan volume penjualan guna mencapai skala ekonomi dan mengurangi biaya di tengah kebutuhan investasi guna pengembangan teknologi masa depan, yaitu swakemudi, kendaraan listrik dan layanan mobilitas baru.

Hal itu merupakan fokus aliansi Renault-Nissan dan tujuan utama aliansi mereka saat mengakuisisi saham Mitsubishi Motors pada 2016. Pimpinan Renault-Nissan, Carlos Ghosn, menargetkan keuntungan dan penghematan dua kali lipat menjadi 10 miliar euro pada tahun 2022, dengan kenaikan volume penjualan tahunan menjadi 14 juta unit.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Salah satu keuntungan aliansi perusahaan otomotif yang diusung Renault-Nissan-Mitsubishi adalah kemudahan menjangkau platform produksi, memangkas biaya pengembangan dan manufaktur, serta meningkatkan keuntungan.

Baca: Renault Hidupkan Kembali Mobil Sport Alpine

Toyota juga memiliki pendekatan serupa, bermitra dengan Mazda dan Suzuki untuk pengembangan dan pemasaran mobil listrik dan teknologi baru lainnya. Namun tidak semua pabrikan menganggap kerjasama itu sebagai satu-satunya upaya meningkatkan efisiensi dan keuntungan.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Toyota Prius GR Debut di 24 Hours of Le Mans, Lihat Tampilannya

18 jam lalu

Toyota Prius GR hadir di 24 Hours of Le Mans. (Foto: Carscoops)
Toyota Prius GR Debut di 24 Hours of Le Mans, Lihat Tampilannya

Toyota Prius GR resmi melakoni debut perdananya dalam ajang 24 Hours of Le Mans 2023. Simak informasi lengkapnya di sini:


Recall Toyota Avanza, Veloz, dan Raize: Ini Dampaknya Jika Tak Diperbaiki

1 hari lalu

All New Toyota Veloz diluncurkan bersamaan dengan All New Toyota Avanza. LMPV terbaru ini juga menggunakan platform yang sama dengan Avanza terbaru, yakniFront Engine - Front Wheel Drive (FF). Penggunaan platform baru ini membuat All New Veloz kini sudah menggunakan sistem penggerak roda depan, sama dengan Avanza terbaru. toyota-astra.co.id
Recall Toyota Avanza, Veloz, dan Raize: Ini Dampaknya Jika Tak Diperbaiki

Penarikan kembali Toyota Avanza, Veloz, dan Raize disebabkan adanya malfungsi pada salah satu kapasitor ECU airbag.


Toyota Avanza, Veloz dan Raize di Indonesia Kena Recall, Begini Cara Ceknya

1 hari lalu

Toyota Raize 1.0T GR Sport, Pantai Indah Kapuk, Jakarta, 7 April 2021. TEMPO/Wawan Priyanto
Toyota Avanza, Veloz dan Raize di Indonesia Kena Recall, Begini Cara Ceknya

PT Toyota Astra Motor (TAM) mengumumkan penarikan kembali (recall) terhadap tiga model mobilnya, yakni Avanza, Veloz, dan Raize.


All New Lexus LBX Lakoni World Premiere, Bakal Rilis di Eropa dan Jepang

1 hari lalu

Lexus LBX. (Toyota Global)
All New Lexus LBX Lakoni World Premiere, Bakal Rilis di Eropa dan Jepang

Lexus LBX akan diperkenalkan di Eropa, Jepang, dan pasar negara tertentu di seluruh dunia mulai kuartal keempat tahun 2023.


Mitsubishi Fuso dan Hino Merger Kembangkan Mesin dan Bahan Bakar Hidrogen

1 hari lalu

Ki-Ka: Satoshi Ogiso CEO Hino, Koji Sato CEO Toyota Motor Corporation, Martin Daum CEO Daimler Truck, dan Karl Deppen, CEO Mitsubishi Fuso Truck and Bus Corporation. (Foto: Toyota)
Mitsubishi Fuso dan Hino Merger Kembangkan Mesin dan Bahan Bakar Hidrogen

Meski merger, Mitsubishi Fuso dan Hino akan mempertahankan merek dan jaringan penjualan mereka di Jepang dan luar negeri.


Daihatsu Xenia dan Rocky Kena Recall karena Masalah Airbag

2 hari lalu

Daihatsu Rocky Refreshment tampil di GIIAS 2022. 12 Agustus 2022. TEMPO/Rafif Rahedian
Daihatsu Xenia dan Rocky Kena Recall karena Masalah Airbag

Dari angka itu, 1.095 unit merupakan Daihatsu Xenia dan 115 unit Rocky produksi 15 Desember 2022 hingga 11 Januari 2023.


Toyota Indonesia Recall Veloz, Avanza, dan Raize karena Masalah Airbag

2 hari lalu

Toyota Raize 1.0T GR Sport TSS, Pantai Indah Kapuk, Jakarta, 7 April 2021. TEMPO/Wawan Priyanto
Toyota Indonesia Recall Veloz, Avanza, dan Raize karena Masalah Airbag

Toyota Avanza, Veloz, dan Raize yang terkenal recall merupakan produksi Desember 2022 hingga Januari 2023.


Sejarah Volkswagen, VW Pernah Salip Toyota Pabrikan Otomotif Terbesar di Dunia

3 hari lalu

Pekerja menyelesaikan perakitan mobil listrik Volkswagen (VW) model ID.3 di pabrik VW, Zwickau, Jerman, Selasa, 25 Februari 2020. Desain depan Volkswagen ID.3 tidak terdapat gril depan untuk masuknya udara, karena mobil ini mengenakan mesin listrik. REUTERS/Matthias Rietschel
Sejarah Volkswagen, VW Pernah Salip Toyota Pabrikan Otomotif Terbesar di Dunia

Volkswagen atau VW merupakan sebuah pabrikan otomotif berbasis di Wolfsburg, Lower Saxony, Jerman. Ini sejarah salah satu ikon otomotif di dunia.


Driver Nissan Norman Nato Janjikan Hasil Positif di Formula E Jakarta

4 hari lalu

Norman Nato di paddok Sirkuit Formula E Jakarta. (Foto: TEMPO/Rafif Rahedian)
Driver Nissan Norman Nato Janjikan Hasil Positif di Formula E Jakarta

Driver Nissan Formula E Team Norman Nato akan memainkan balapan Formula E Jakarta di akhir pekan ini, tepatnya pada 3-4 Juni 2023.


Pembalap Nissan Sacha Fenestraz: Sirkuit Formula E Jakarta Mirip dengan Monako

4 hari lalu

Sacha Fenestraz. (Foto: newsrebeat.com)
Pembalap Nissan Sacha Fenestraz: Sirkuit Formula E Jakarta Mirip dengan Monako

Pembalap Nissan Formula E Team Sacha Fenestraz menyebut sirkuit Formula E Jakarta mirip dengan Monako dan Cape Town, Afrika Selatan.