Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Klan Suzuki Thunder Masih Dijual di Vietnam Jadi Motor Pekerja

Reporter

image-gnews
Suzuki GD110. Sumber: autodaily.vn
Suzuki GD110. Sumber: autodaily.vn
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Suzuki masih menjual motor pekerja masuk dalam klan Suzuki Thunder 125 namun dengan kapasitas yang lebih kecil yaitu 110cc. Fitur yang ditawarkan pun sangat terbatas. Pada motor yang diberi nama GD110 ini menggunakan lampu bulat, tutup tangki model Suzuki RGR, penggunaan rem model teromol dan penggunakan vel jari-jari. Motor ini menyasar pada segmen bawah.

Baca: Suzuki Ertiga 2018 Dikabarkan Siap Dipamerkan, Tambah Bongsor

Suzuki GD110 memiliki dimensi 1,900 x 750 x 1,050mm. Jarak sumbu roda cukup pendak 1.215mm yang berarti sangat lincah dipakai di kemacetan. Apalagi berat kosong motor ini hanya 108 kilogram sehingga ringan dipakai selap-selip dengan kapasitas tangki 9,2 liter. Sedangkan jarak jok ke tanah hanya 766 mm sangat ramah dengan postur orang Asia.

Suzuki GD110. Sumber: autodaily.vn

Fiturnya sangat simpel, lampu depan masih menggunakan bolam halogen yang belum kekinian dengan LED. Sektor pengereman hanya menggandalkan model teromol pada bagian depan dan belakang dengan velg jari-jari. Suspensi depan masih menggandalkan model teleskopik dan belakang model stereo.

Suzuki GD110. Sumber: autodaily.vn

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Lagi-lagi, instrumen hanya yang penting saja seperi speedometer, jarak tempuh, indikator belok, dan posisi perseneling. Tak ada instrumen untuk memantau putaran mesin layaknya Honda Verza namun lebih unggul motor buatan Indonesia tersebut.

Baca: Inilah Jagoan Suzuki Hadapi Toyota Calya, Mirip Alphard Mini

Suzuki GD110 menggunakan mesin satu silinder berkapasitas 112,8cc SOHC dan berpendingan udara. Mesin imutnya tersebut mampu menghasilkan tenaga 8 DK pada 8.500 rpm dengan torsi 8,5 NM pada 5.500 rpm. Mesin ini disalurkan ke roda dengan transmisi 4 percepatan. Wah masih kencengan motor matic 125 zaman now.

AUTODAILY

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Penjualan Mobil Suzuki di GIIAS Bandung 2023 Lampaui Target

21 jam lalu

Suzuki menghadirkan jajaran kendaraan hybridnya yaitu Grand Vitara, New XL7 Hybrid, dan All New Ertiga Hybrid di GIIAS Bandung 2023. (Foto: Suzuki)
Penjualan Mobil Suzuki di GIIAS Bandung 2023 Lampaui Target

PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) menginformasikan data penjualan mobil mereka selama gelaran GIIAS Bandung 2023.


Suzuki Jimny 5 Pintu Diam-diam Sudah Hadir di Indonesia?

5 hari lalu

Suzuki Jimny 5 pintu disebut-sebut ada di Indonesia. (Instagram/@jimny.id)
Suzuki Jimny 5 Pintu Diam-diam Sudah Hadir di Indonesia?

Baru-baru ini di laman Instagram @jimny.id, terdapat sebuah postingan yang menunjukkan sebuah Jimny 5 pintu berada di atas mobil towing.


Suzuki Gelar Kompetisi Mekanik Antar Pelajar SMK

13 hari lalu

Ilustrasi bengkel resmi Suzuki. (Dok. Suzuki Indonesia)
Suzuki Gelar Kompetisi Mekanik Antar Pelajar SMK

Kompetisi Mekanik Antar SMK yang digelar Suzuki akan menguji kemampuan teori dan praktik tune up mesin, pengecekan rem, dan lainnya.


Suzuki Klaim Penjualan New Carry Naik 25 Persen di Oktober 2023

20 hari lalu

New Suzuki Carry Flat Deck 2021. (Suzuki)
Suzuki Klaim Penjualan New Carry Naik 25 Persen di Oktober 2023

Secara nasional, penjualan ritel New Suzuki Carry Pick Up berhasil meraih angka 3.779 unit di Oktober 2023


Suzuki Swift Terbaru Terungkap di Jepang, Pakai Mesin Hybrid

21 hari lalu

Suzuki Swift 2024. (Suzuki)
Suzuki Swift Terbaru Terungkap di Jepang, Pakai Mesin Hybrid

Suzuki Swift terbaru ini tampilannya persis seperti model konsep yang dipamerkan di Japan Mobility Show 2023 beberapa waktu lalu.


Suzuki Kenalkan Motor Baru GSX-S1000GX di EICMA 2023

23 hari lalu

Suzuki GSX-S1000GX. (Dok Suzuki Global)
Suzuki Kenalkan Motor Baru GSX-S1000GX di EICMA 2023

Suzuki memperkenalkan motor barunya, GSX-1000GX di ajang EICMA 2023. Seperti apa spesifikasinya?


Suzuki Catat 182 SPK di GIIAS Semarang 2023, Model Apa yang Terlaris?

27 hari lalu

Suzuki di GIIAS Semarang. (Foto: SIS)
Suzuki Catat 182 SPK di GIIAS Semarang 2023, Model Apa yang Terlaris?

PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) telah menginformasikan data penjualan mobil mereka selama pameran GIIAS Semarang 2023.


Suzuki Burgman Street 125 EX di Indonesia Lebih Murah dari Malaysia

33 hari lalu

Suzuki Burgman Street 125EX. (Foto: Tempo/Kusnadi Chahyono)
Suzuki Burgman Street 125 EX di Indonesia Lebih Murah dari Malaysia

PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) menjelaskan alasan Suzuki Burgman Street 125 EX di Indonesia bisa lebih murah ketimbang di Malaysia.


Suzuki Burgman Street 125EX Meluncur di IMOS+ 2023, Harga Rp 24,7 Juta

37 hari lalu

Suzuki Burgman Street 125EX di IMOS 2023. 25 Oktober 2023. TEMPO/Erwan Hartawan
Suzuki Burgman Street 125EX Meluncur di IMOS+ 2023, Harga Rp 24,7 Juta

Suzuki Burgman Street 125EX memiliki fitur Engine Auto Stop-Start (EASS) yang dapat mengurangi konsumsi bahan bakar.


8 Cara Bedakan Suku Cadang Mobil Asli vs Palsu

39 hari lalu

Ilustrasi bengkel Suzuki. (Suzuki)
8 Cara Bedakan Suku Cadang Mobil Asli vs Palsu

Pemilik bisa menjadi korban penipuan apabila tidak waspada dan cermat dalam mengamati ciri-ciri suku cadang mobil palsu.