Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

VW Recall 33.142 Unit Mobil di Cina, Ini Penyebabnya

Reporter

image-gnews
Logo Volkswagen. AP Photo
Logo Volkswagen. AP Photo
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Volkswagen akan menarik kembali untuk reparasi (recall) sebanyak 33.142 unit kendaraan di Cina karena masalah katup pembuangan (drain valves) yang rusak, menurut badan pengawas kualitas produk di negara tersebut.

Pabrikan mobil Jerman itu sudah mengajukan rencana untuk melakukan recall terhadap 33.142 model Touareg impor tahun produksi Desember 2014 sampai November 2017, menurut pengumuman Administrasi Umum Pengawasan Mutu, Inspeksi dan Karantina (AQSIQ) Cina, dilansir Xinhua.

Baca: Masalah pada Kaki-kaki Depan, BMW Recall 3.501 Mobil di Cina

Bagian pada mesin mobil VW itu harus diperbaiki karena masalah katup pembuangan yang mampat sehingga tidak memungkinkan air untuk mengalir dengan benar.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Jika dibiarkan, akan berpotensi masalah keamanan pada mobil-mobil tersebut. Volkswagen akan memulai proses recall pada 30 April 2018.

Simak: Satu Juta Mobil Direcall, Ini Penjelasan BMW ...

Cina memang cukup ketat dalam mengawasi kualitas produk yang beredar. Dalam beberapa waktu belakangan, sejumlah pabrikan raksasa juga harus me-recall produknya karena berbagai masalah.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bamsoet Dukung Gelaran Pecah VW 2024 Dapatkan Rekor MURI

1 hari lalu

Bamsoet Dukung Gelaran Pecah VW 2024 Dapatkan Rekor MURI

Event akan melibatkan berbagai komunitas VW di Indonesia.


Susul Toyota, Daihatsu Indonesia Juga Recall Xenia

14 Februari 2024

All New Daihatsu Xenia dipamerkan di Jakarta Auto Week, 12 Maret 2022. TEMPO/Dicky Kurniawan
Susul Toyota, Daihatsu Indonesia Juga Recall Xenia

PT Astra Daihatsu Motor (ADM) mengumumkan penarikan kembali atau recall model All New Xenia di pasar otomotif Indonesia.


Toyota Indonesia Recall Sienta, Avanza-Veloz, Vios, dan Yaris Cross

13 Februari 2024

All New Toyota Veloz diluncurkan bersamaan dengan All New Toyota Avanza. LMPV terbaru ini juga menggunakan platform yang sama dengan Avanza terbaru, yakniFront Engine - Front Wheel Drive (FF). Penggunaan platform baru ini membuat All New Veloz kini sudah menggunakan sistem penggerak roda depan, sama dengan Avanza terbaru. toyota-astra.co.id
Toyota Indonesia Recall Sienta, Avanza-Veloz, Vios, dan Yaris Cross

Recall Toyota Avanza dan Veloz dilakukan untuk perbaikan Front Door Side Impact Beam yang pemasangannya kurang sempurna.


Honda Recall 750 Ribu Unit Mobil karena Airbag Bermasalah, Simak Daftarnya

10 Februari 2024

Ilustrasi airbag. TEMPO/Wawan Priyanto
Honda Recall 750 Ribu Unit Mobil karena Airbag Bermasalah, Simak Daftarnya

Honda melakukan penarikan kembali atau recall kepada 750 ribu unit mobil dari CR-V, Civic, hingga HR-V.


Toyota Lakukan Recall Mobil Corolla karena Masalah Inflator Airbag

30 Januari 2024

Logo Toyota terlihat pada mobil hybrid Prius psds acara North American International Auto Show di Detroit, Michigan, AS (9/1). REUTERS/Mike Cassese
Toyota Lakukan Recall Mobil Corolla karena Masalah Inflator Airbag

Toyota memperingatkan kepada 50 ribu pemilik mobil tua di Amerika Serikat untuk tidak menggunakan kendaraannya karena masalah inflator airbag.


Toyota Indonesia Recall Mobil Listrik bZ4X, Ada Potensi Layar MID Blank

29 Januari 2024

Pengunjung melihat mobil Toyota BZ4X dalam acara Gaikindo Jakarta Auto Week 2023 di JCC, Jakarta, 2023. TEMPO/Fajar Januarta
Toyota Indonesia Recall Mobil Listrik bZ4X, Ada Potensi Layar MID Blank

PT Toyota Astra Motor (TAM) melakukan penarikan kembali atau recall terhadap mobil listrik Toyota bZ4X tahun produksi Maret 2022 hingga Juni 2023.


Tesla Recall 200 Ribu Mobil Listrik Gara-gara Kaca Spion Bermasalah

29 Januari 2024

Para karyawan bekerja di Gigafactory Tesla di Shanghai, Cina timur, pada 20 November 2020. Tesla berencana memulai produksi massal kendaraan Model Y made-in-China pada paruh pertama 2021. (Xinhua/Ding Ting)
Tesla Recall 200 Ribu Mobil Listrik Gara-gara Kaca Spion Bermasalah

Tesla melakukan recall terhadap 200 ribu unit mobil listrik Model S, X, dan Y di Amerika Serikat karena kaca spionnya bermasalah.


Terlibat Skandal Keselamatan, Daihatsu dan Toyota Lakukan Recall

24 Januari 2024

.
Terlibat Skandal Keselamatan, Daihatsu dan Toyota Lakukan Recall

Daihatsu telah melakukan penarikan kembali atau recall untuk model Cast dan Toyota Pixis Joy akibat skandal keselamatan.


11 Unit Range Rover Terkena Recall di Australia, Begini Penyebabnya

16 Januari 2024

Range Rover Sport SVR. (Foto: Range Rover)
11 Unit Range Rover Terkena Recall di Australia, Begini Penyebabnya

Land Rover melakukan penarikan kembali atau recall untuk 11 unit Range Rover dan Range Rover Sport 2023 di Australia.


Honda Recall 2,6 Juta Mobil di Amerika, HR-V dan CR-V Terdampak

27 Desember 2023

Logo Honda. (Honda)
Honda Recall 2,6 Juta Mobil di Amerika, HR-V dan CR-V Terdampak

Recall 2,6 juta unit mobil Honda di Amerika Serikat disebabkan oleh pompa bahan bakar yang berisiko mengalami kerusakan.