Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ford Escord Jadul Ini Terjual Rp 1,3 Miliar, Simak Keistimewannya

Reporter

image-gnews
Ford Escort RS1600 tahun 1972 (http://www.silverstoneauctions.com/)
Ford Escort RS1600 tahun 1972 (http://www.silverstoneauctions.com/)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Sedan lawas Ford Escort RS1600 tahun 1972 berkelir kuning dengan mesin reli langka terjual seharga 92ribu dolar AS (sekira Rp1,3 miliar) dalam sebuah lelang di Silverstone, Inggris.

Ford Escort ini mencapai rekor termahal berkat mesin langka yang pernah digunakan pada balap Formula 3 yang diproduksi oleh Cosworth.

Model ini hanya ada satu unit dari 1.137 contoh model yang pernah dibuat, sehingga menjadi incaran kalangan penggemar dan kolektor mobil reli klasik, sekaligus menjadi bagian penting dalam evolusi Ford berkonsep RS, dilansir Carscoops, Sabtu, 6 Oktober 2018. 

Baca: Transmisi Bermasalah, Ford Ganti Rugi Konsumen Rp 10,7 Miliar

Namun, Ford itu bukanlah satu-satunya mobil yang terjual dengan harga tinggi pada proses lelang awal Oktober ini.

Bulan lalu, balai lelang Silverstone juga melepas Ford Sierra Sapphire Cosworth 4×4 tahun 1990 seharga 68ribu dolar AS (Rp1,03 miliar), padahal mobil jenis ini rata-rata dihargai 26ribu dolar AS (Rp394juta).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ford Sierra itu dihargai mahal karena masih dalam kondisi asli dan baru berjalan sejauh 13ribu mil. Wanita pemilik pertama mobil ini bahkan masih menyimpan sepaket brosur dan dokumen resmi Ford Sierra itu sejak pertama kali dibeli di Inggris pada 1990.

Baca: Mobil Monster Mudah Taklukan Medan Berat Bersertifikasi Militer

"Untuk mencapai bukan hanya satu tapi dua rekor dunia baru adalah hasil fantastis bagi tim kami," kata Joe Watts dari balai lelang Silverstone dilansir laman resmi mereka.

Bagian lain yang juga menjadi sorotan pada lelang itu adalah Audi Quattro pra-produksi tahun 1982 terjual 65ribu dolar AS, Renault 5 Turbo 2 tahun 1984 dalam kondisi asli 113ribu dolar AS, Maserati Indy 1971 79ribu dolar AS, dan Lamborghini Murcielago LP640-4 Versace 2007 205ribu dolar AS.

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Polres Metro Depok Tunggu Laporan Kasus Pengemudi Mobil Ford Ecosport Diamuk Massa

33 hari lalu

Ilustrasi pengemudi lansia. (Dok Carscoops)
Polres Metro Depok Tunggu Laporan Kasus Pengemudi Mobil Ford Ecosport Diamuk Massa

Polres Metro Depok menyebutkan hingga kini pengemudi Ford Ecosport belum melapor atas peristiwa main hakim sendiri yang menimpanya.


14 Sistem Partial Automated di 14 Mobil Kelas Atas Diuji, Hanya Satu Dianggap Acceptable

33 hari lalu

Kabin Nissan Ariya NISMO. (Foto: Nissan)
14 Sistem Partial Automated di 14 Mobil Kelas Atas Diuji, Hanya Satu Dianggap Acceptable

Mobil-mobil otonom masih terus diwarnai kasus tabrakan di jalan sehingga pabrik otomotif melipatgandakan sistem-sistem yang partially otomated.


10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

45 hari lalu

Booth Mitsubishi di IIMS 2024. (Foto: Mitsubishi)
10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

Deretan mobil terlaris di dunia sepanjang 2023, salah satunya Toyota yang masih memimpin posisi puncak selama 14 tahun berturut-turut.


8 Tahun Ford Ford Motor Hengkang dari Indonesia, Ini Alasannya

26 Januari 2024

Logo dari Ford Motor Company pada 2009 Ford Expedition truk di dealer Hialeah, Fla., Jumat, (7/11). AP Foto/Alan Diaz
8 Tahun Ford Ford Motor Hengkang dari Indonesia, Ini Alasannya

Pada 26 Januari 2016, Ford Motor memutuskan meninggalkan pasar Indonesia. Perginya Ford memiliki alasan dan meninggalkan dampak bagi Indonesia.


Pengemudi Selamat dari Kebakaran Mobil di Tol JORR Cilandak, Ini Kronologinya

12 Januari 2024

Petugas pemadam kebakaran memadamkan mobil Ford Focus yang terbakar di Tol Jor T. B. Simatupang, Jakarta Selatan, Jumat, 12 Januari 2024. Sumber: Sudin Gulkarmat Jakarta Selatan
Pengemudi Selamat dari Kebakaran Mobil di Tol JORR Cilandak, Ini Kronologinya

Kebakaran mobil terjadi di Tol JORR Cilandak pada hari ini, Jumat 12 Januari 2024. Pemadam tiba 48 menit setelah api berkobar.


Ford Ranger 2012 Dilelang Untuk Palestina, Harga Awal Rp 450 Juta

5 Januari 2024

Ilustrasi mobil Ford Ranger. FOTO/Topgear.com
Ford Ranger 2012 Dilelang Untuk Palestina, Harga Awal Rp 450 Juta

Satu unit Ford Ranger XLS lansiran 2012 dilelang untuk Palestina dengan harga awal Rp 450 juta. Simak informasi lengkapnya di sini:


Ford Buka Dealer Baru di Samarinda, Ini Lokasinya

17 November 2023

 RMA Indonesia selaku agen pemegang merek (APM) Ford di Indonesia membuka dealer resmi di Kota Samarinda, November 2023. Foto: Ford Indonesia
Ford Buka Dealer Baru di Samarinda, Ini Lokasinya

RMA Indonesia selaku agen pemegang merek (APM) Ford di Indonesia membuka dealer resmi di Kota Samarinda.


Ford Bronco Buatan Cina Bakal Rilis Tahun Depan, Lihat Bocorannya

9 November 2023

Ford Bronco Buatan Cina. (Foto: Carscoops)
Ford Bronco Buatan Cina Bakal Rilis Tahun Depan, Lihat Bocorannya

Ford Bronco made in Cina alias buatan Cina akan diluncurkan secara lokal di Tiongkok pada bulan Maret atau Mei tahun 2024.


Serikat Pekerja Lakukan Aksi Mogok di Pabrik GM, Stellantis dan Ford

23 September 2023

Presiden Serikat Pekerja United Auto Workers Shawn Fain bergabung dengan anggota UAW yang melakukan pemogokan, di garis piket di Pabrik Perakitan Ford Michigan di Wayne, Michigan, AS, 15 September 2023. REUTERS/Rebecca Cook
Serikat Pekerja Lakukan Aksi Mogok di Pabrik GM, Stellantis dan Ford

Serikat pekerja United Auto Workers (UAW) melakukan aksi mogok di tiga pabrik otomotif, yakni General Motors (GM), Stellantis dan Ford.


Pemogokan Buruh Pabrik Mobil AS Ancam Produksi Jeep, Chevrolet dan Ford

15 September 2023

Seseorang membawa bendera dengan tempelan serikat pekerja United Auto Workers (UAW) pada rapat umum May Day untuk pekerja media yang diadakan oleh The NewsGuild of New York pada Hari Buruh Internasional di Manhattan, New York, AS. 1 Mei 2021. REUTERS/Andrew Kelly
Pemogokan Buruh Pabrik Mobil AS Ancam Produksi Jeep, Chevrolet dan Ford

Serikat pekerja melancarkan pemogokan paling ambisius untuk menuntut kenaikan gaji 40 % serentak di tiga pabrik Detroit Three pada Jumat pagi.