Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Toyota Bertransformasi Menjadi Perusahaan Mobilitas

Reporter

image-gnews
Henry Tanoto, Vice President Director PT. Toyota-Astra Motor (Kiri), Yoshihiro Nakata selaku President Director PT. Toyota-Astra Motor (Kedua Kiri), Bob Azam selaku Director PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia (Kedua Kanan), dan Keijiro Inada selaku Director PT. Toyota-Astra Motor (Kanan) berfoto bersama Ni Nengah Widiasih (Tengah) sebagai salah satu Hero untuk Project Start Your Impossible di Indonesia dalam acara Start Your Impossible Media Gathering - Hero Project Indonesia. 11 Desember 2018. TOYOTA
Henry Tanoto, Vice President Director PT. Toyota-Astra Motor (Kiri), Yoshihiro Nakata selaku President Director PT. Toyota-Astra Motor (Kedua Kiri), Bob Azam selaku Director PT. Toyota Motor Manufacturing Indonesia (Kedua Kanan), dan Keijiro Inada selaku Director PT. Toyota-Astra Motor (Kanan) berfoto bersama Ni Nengah Widiasih (Tengah) sebagai salah satu Hero untuk Project Start Your Impossible di Indonesia dalam acara Start Your Impossible Media Gathering - Hero Project Indonesia. 11 Desember 2018. TOYOTA
Iklan

TEMPO.CO, JakartaToyota Indonesia secara resmi mengumumkan kampaye Start Your Impossible yang merupakan inisiasi korporasi secara global Toyota. Start Your Impossible menandai komitmen Toyota - termasuk Toyota Indonesia – untuk bertransformasi dari perusahaan kendaraan menjadi perusahaan mobilitas.

Presiden Direktur PT Toyota-Astra Motor, Yoshihiro Nakata, menyebutkan bahwa Toyota berkomitmen untuk mewujudkan mobilitas untuk semua melalui Start Your Impossible.

Nilai-nilai Start Your Impossible ini akan berintegrasi ke dalam inovasi dan teknologi Toyota, menjadi landasan dalam aktivitas kontribusi sosial (CSR), dan tentu saja terimplementasi juga pada keikutsertaan Toyota sebagai Official Partner di ajang Olympic Games and Paralympic Games Tokyo 2020.

Baca: Kampanye Start Your ImpossibleToyota Komitmen Sistem Mobility

Kampanye Start Your Impossible merupakan semangat untuk menghadirkan mobilitas untuk semua. Toyota berkomitmen menciptakan kendaraan yang dapat memberikan nilai lebih kepada masyarakat, untuk menuju mobilitas di masa depan,” kata Nakata, di Jakarta, Selasa malam, 11 Desember 2018.

Nakata berharap Start Your Impossible tidak hanya sekadar kampanye, melainkan sebagai suatu inisiasi untuk menginspirasi seluruh karyawan, pemangku kepentingan, dan pelanggan Toyota, serta mengkoneksikan mereka ke dalam komitmen yang sama.

Komitmen yang dimaksud adalah memberikan dukungan terhadap masyarakat yang lebih inklusif, berkelanjutan, dan mobile, di mana setiap orang dapat menantang dirinya sendiri dari sesuatu yang tidak mungkin (impossible) menjadi mungkin (possible).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Industri otomotif tengah memasuki periode perubahan yang signifikan dalam 10—15 tahun terakhir. Bagi Toyota, saat ini pesaing sesungguhnya bukan lagi mereka yang membuat mobil, namun mereka yang membuat/menciptakan teknologi. Mobil otomatis, penggerak alternatif, layanan mobilitas, human robot, adalah area baru dalam persaingan yang tengah berlangsung di dunia industri otomotif.

Sebagai perusahaan yang selalu optimis, ia menambahkan, Toyota tidak pernah melihat perubahan sebagai suatu halangan, tetapi dianggap sebagai sebuah peluang. Kesempatan untuk menghasilkan sesuatu yang baru dan lebih baik untuk pelanggan, menjadi sumber pertumbuhan baru bagi perusahaan. Hal-hal seperti inilah yang membuat industri otomotif menjadi lebih dinamis.

Baca: Cara Toyota Libatkan Atlet Jadi Pahlawan Keselamatan di Jalan

Perjalanan mengembangkan berbagai inovasi selama ini semakin meyakinkan Toyota bahwa mobilitas tidak hanya sebatas mobil, ini adalah tentang cara mengatasi tantangan dan membuat mimpi menjadi kenyataan. “Mobilitas bukanlah sebatas menggerakkan manusia dalam arti fisik, tapi juga harus mampu menggerakkan emosional mereka,” ujarnya.

Untuk mencapai tujuan tersebut, perusahaan harus keluar dari konsep kendaraan konvensional, menciptakan bentuk mobilitas baru, untuk mengatasi keterbatasan hari ini dan mencari solusi untuk masalah hari esok. “Ini membutuhkan semangat untuk mulai melakukan sesuatu yang mustahil, Start Your Impossible,” katanya.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

40 hari lalu

Pameran kendaraan komersial GIICOMVEC akan digelar pada 7-10 Maret 2024.
Setelah 4 Tahun Tak Digelar Gaikindo, Ini Hal Menarik di GIICOMVEC 2024

Setelah empat tahun vakum, Gaikindo kembali adakan Gaikindo Indonesia International Commercial Vehicle Expo (GIICOMVEC) 2024. Apa yang menarik?


10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

44 hari lalu

Booth Mitsubishi di IIMS 2024. (Foto: Mitsubishi)
10 Merek Mobil Terlaris di Dunia Sepanjang 2023, Toyota Juaranya

Deretan mobil terlaris di dunia sepanjang 2023, salah satunya Toyota yang masih memimpin posisi puncak selama 14 tahun berturut-turut.


Merek Mobil Terlaris Januari 2024: Toyota Teratas, Wuling Turun 2 Posisi

57 hari lalu

Logo Toyota hybrid. TEMPO/Wira Utama
Merek Mobil Terlaris Januari 2024: Toyota Teratas, Wuling Turun 2 Posisi

Gaikindo melaporkan data penjualan mobil sepanjang Januari 2024. Berikut daftar 10 merek mobil terlaris pada bulan lalu:


Skema Cicilan Toyota Vellfire Hybrid, Angsuran Mulai Rp 38 Juta

57 hari lalu

Peluncuran Toyota Vellfire Hybrid di IIMS 2024, Jakarta, 15 Februari 2024. TEMPO/Dicky Kurniawan
Skema Cicilan Toyota Vellfire Hybrid, Angsuran Mulai Rp 38 Juta

Toyota Vellfire hybrid ini dipasarkan dengan banderol Rp 1.802.700.000 untuk tipe 2.5 HEV non-premium color dan Rp 1.806.200 tipe premium color.


Promo Toyota IIMS 2024: DP Mulai 10 Persen, Gratis Asuransi 3 Tahun

58 hari lalu

Toyota Rangga dipamerkan di IIMS 2024. TEMPO/Dimas Prassetyo
Promo Toyota IIMS 2024: DP Mulai 10 Persen, Gratis Asuransi 3 Tahun

Toyota juga menawarkan DP 10 persen atau Rp 30 jutaan dan cicilan ringan mulai Rp 4 juta jutaan untuk pembelian di pameran otomotif IIMS 2024.


Toyota: Insentif Mobil Hybrid Bisa Dorong Peralihan ke Elektrifikasi

59 hari lalu

Peluncuran Toyota Vellfire Hybrid di IIMS 2024, Jakarta, 15 Februari 2024. TEMPO/Dicky Kurniawan
Toyota: Insentif Mobil Hybrid Bisa Dorong Peralihan ke Elektrifikasi

PT Toyota Astra Motor (TAM) menilai insentif mobil hybrid bisa mendorong masyarakat untuk beralih ke elektrifikasi.


Toyota Hilux Rangga Dipastikan Rilis Tahun Ini

18 Februari 2024

Toyota Rangga dipamerkan di IIMS 2024. TEMPO/Dimas Prassetyo
Toyota Hilux Rangga Dipastikan Rilis Tahun Ini

Toyota Rangga Concept akan memakai mesin yang sama dengan Hilux yang dijual saat ini.


Komunitas Mobil AXIC Gelar Kopdar Hybrid, Bahas Elektrifikasi Toyota

17 Februari 2024

Komunitas mobil AXIC gelar kopdar hybrid di TMMIN xEV Center, Karawang. (Dok AXIC)
Komunitas Mobil AXIC Gelar Kopdar Hybrid, Bahas Elektrifikasi Toyota

Komunitas mobil AvanzaXenia Indonesia Club (AXIC) menggelar 'Kopdar Hybrid' di TMMIN xEV Center, Karawang, Jawa Barat, Sabtu, 17 Februari 2024.


Toyota Buka Pemesanan GR Corolla di IIMS 2024

16 Februari 2024

Toyota GR Corolla dipamerkan di IIMS. Jakarta, 15 Februari 2024. (Toyota)
Toyota Buka Pemesanan GR Corolla di IIMS 2024

Toyota GR Corolla mengusung mesin turbo berkode G16E-GTS yang juga digunakan pada GR Yaris, namun dengan tenaga yang lebih besar.


Susul Toyota, Daihatsu Indonesia Juga Recall Xenia

14 Februari 2024

All New Daihatsu Xenia dipamerkan di Jakarta Auto Week, 12 Maret 2022. TEMPO/Dicky Kurniawan
Susul Toyota, Daihatsu Indonesia Juga Recall Xenia

PT Astra Daihatsu Motor (ADM) mengumumkan penarikan kembali atau recall model All New Xenia di pasar otomotif Indonesia.