Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

BMW Berikan Akses Air Bersih di Kawasan Padat Penduduk

Reporter

image-gnews
Management BMW Indonesia bekerja sama dengan organisasi non-profit internasional Waves For Water mengadakan program Corporate Social Responsibility (CSR) Care4Water di Karang Anyar, Kecamatan Sawah Besar, Jakarta Pusat pada Sabtu, 30 Maret 2019. (BMW Indonesia)
Management BMW Indonesia bekerja sama dengan organisasi non-profit internasional Waves For Water mengadakan program Corporate Social Responsibility (CSR) Care4Water di Karang Anyar, Kecamatan Sawah Besar, Jakarta Pusat pada Sabtu, 30 Maret 2019. (BMW Indonesia)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaBMW Group Indonesia bekerja sama dengan organisasi non-profit internasional Waves For Water mengadakan program Corporate Social Responsibility (CSR) Care4Water di Karang Anyar, Kecamatan Sawah Besar, Jakarta Pusat pada Sabtu, 30 Maret 2019.

Inisiatif global ini bertujuan untuk memberikan akses air bersih kepada banyak individu melalui distribusi filter air mutakhir, yang dilengkapi dengan membran 0,1 micron yang menyaring kotoran hingga bakteri seperti salmonella, e.coli, dan lainnya.

Sebanyak hampir 100 filter air bersih didistribusikan bersamaan dengan program edukasi pentingnya menjaga kebersihan air dalam kehidupan sehari-hari. Lokasi tersebut dipilih berdasarkan jumlah populasi warga yang padat dan memiliki ketergantungan tinggi terhadap air bersih dari sumber yang dipakai secara bersama-sama (komunal).

Baca: BMW X2 Resmi Masuk Indonesia, Harga Rp 839 Juta

“BMW Group Indonesia sangat antusias dan senang dapat melaksanakan program Care4Water di Indonesia. Program yang diinisiasi oleh BMW Group global ini telah tingkatkan taraf hidup lebih dari 1 juta orang di tujuh negara, Brazil, Mexico, Afrika Selatan,Thailand, India, Mongolia, dan China,” ujar Ramesh Divyanathan, President Director BMW Group Indonesia dalam keterangan resmi Sabtu, 30 Maret 2019.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ketua DPRD DKI Jakarta, H. Prasetyo Edi Marsudi juga mengungkapkan, kebutuhan air bersih memiliki prioritas yang sangat tinggi bagi seluruh masyarakat, tidak terkecuali untuk lokasi di Ibukota seperti Jakarta.

Baca: BMW X5 2019 Diluncurkan Bulan Depan, Bodi Makin Bongsor

“Karenanya, kami merasa senang dapat berkolaborasi bersama BMW Group Indonesia untuk membantu masyarakat melalui distribusi filter air bersih pada hari ini. Kegiatan ini saya harapkan dapat menaikkan taraf hidup dan mengurangi pengeluaran kesehatan masyarakat terutama di wilayah Sawah Besar ini,” katanya.      

Sebagai perusahaan global yang memiliki perhatian lebih terhadap lingkungan dan proses  pengembangan berkelanjutan, BMW Group kerap mengadakan program yang mendukung pelestarian alam, peningkatan kesejahteraan dan juga memberi jawaban kepada masalah sosial kemanusiaan.

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mahasiswa UI Raih Pendanaan Internasional untuk Atasi Krisis Air Bersih di Depok

10 hari lalu

Warga antre mendapatkan air bersih dari mobil tanki air di Cipayung, Jakarta Timur, Rabu, 13 November 2019. Sejak awal September 2019 lalu, sejumlah wilayah di Cipayung, Jakarta Timur dilanda krisis air bersih dan hingga kini masyarakat terdampak masih mengandalkan bantuan pasokan air bersih yang disediakan Pemprov DKI Jakarta untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. ANTARA
Mahasiswa UI Raih Pendanaan Internasional untuk Atasi Krisis Air Bersih di Depok

Tim mahasiswa UI mendapat pendanaan untuk proyek solusi air bersih di Cipayung. Disesuaikan dengan target pembangunan berkelanjutan atau SDGs.


Tim Mahasiswa UI Raih Pendanaan Internasional untuk Atasi Krisis Air Bersih di TPA Cipayung

10 hari lalu

Tim Proyek Aquinas GWB Program SEG. Kiri-Kanan: M. Rizki Setiawan, Annesa Hanabila, Stella Eulia Andoko, Michael Partogi. (Dol Humas UI)
Tim Mahasiswa UI Raih Pendanaan Internasional untuk Atasi Krisis Air Bersih di TPA Cipayung

Tim mahasiswa UI akan melakukan eksplorasi kondisi air tanah serta mengedukasi masyarakat setempat mengenai pentingnya air bersih.


16 Kampung di Distrik Kokoda Utara Papua Belum Mendapat Akses Air Bersih dan Listrik

11 hari lalu

Dua anak membawa air dari sumber mata air di Desa Selomukti, Mlandingan, Situbondo, Jawa Timur, Senin, 18 September 2023. Sebanyak 252 kepala keluarga Dusun Jerugen desa tersebut kesulitan air bersih untuk kebutuhan minum dan terpaksa mengambil air di sumber mata air dengan jarak sekitar dua kilometer dari rumahnya. ANTARA FOTO/Seno
16 Kampung di Distrik Kokoda Utara Papua Belum Mendapat Akses Air Bersih dan Listrik

Masyarakat Distrik Kokoda Utara meminta pemerintah daerah memperhatikan kebutuhan dasar mereka berupa air bersih dan listrik.


Banjir Sumbar, Menteri PUPR Instruksikan Jalan yang Terdampak Longsor Bersih dalam Sepekan

16 hari lalu

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono meninjau penanganan pascabencana banjir Sumbar di Kabupaten Pesisir Selatan, 11 Maret 2024, ANTARA/HO - Kementerian PUPR
Banjir Sumbar, Menteri PUPR Instruksikan Jalan yang Terdampak Longsor Bersih dalam Sepekan

Menteri PUPR menargetkan penanganan bencana banjir di Sumbar tuntas dalam dua pekan.


UNRWA Ingatkan Gaza Kekurangan Air Bersih dan Sampah Menumpuk

31 hari lalu

Seorang anak duduk di samping antrean jerigen air bersih, di tengah kekurangan air bersih dan air minum yang dialami warga Palestina, saat konflik antara Israel dan kelompok Islam Palestina Hamas berlanjut, di Rafah, di selatan Jalur Gaza, 5 November 2023. REUTERS/Ibraheem Abu  Mustafa
UNRWA Ingatkan Gaza Kekurangan Air Bersih dan Sampah Menumpuk

Tempat penampungan di Gaza sudah penuh sesak, air bersih langka dan sampah padat menggunung. Kondisi ini memudahkan penyebaran penyakit.


UNRWA Ingatkan Lebih Banyak Warga Gaza bisa Meninggal tanpa Air Bersih

52 hari lalu

Anak laki-laki mengantre untuk mengisi air bersih di tenda kamp pengungsian dekat perbatasan dengan Mesir, di tengah konflik Israel dan Hamas, di Rafah di selatan Jalur Gaza, 11 Desember 2023. REUTERS/Mohammed Salem
UNRWA Ingatkan Lebih Banyak Warga Gaza bisa Meninggal tanpa Air Bersih

UNRWA memperingati tanpa air bersih, lebih banyak warga Gaza akan meninggal karena kekurangan dan penyakit.


Sri Mulyani: Food Security Tidak Bisa Ditunda, Jumlah Populasi di Indonesia Akan Meningkat

59 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani dan pejabat eselon I Kemenkeu memaparkan kinerja APBN Kita edisi Desember 2023 di Kementerian Keuangan, Jakarta, Jumat 15 Desember 2023. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengatakan anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN) tercatat melanjutkan tren defisit dengan nilai Rp35 triliun per 12 Desember 2023. Tempo/Tony Hartawan
Sri Mulyani: Food Security Tidak Bisa Ditunda, Jumlah Populasi di Indonesia Akan Meningkat

Menteri Keuangan (Menkeu) RI Sri Mulyani Indrawati menyoroti perlunya ketahanan pangan di tengah pertumbuhan populasi yang makin bertumbuh.


Kisah Warga Kampung Susun Bayam Hidup Tanpa Aliran Listrik dan Air Bersih, Ditampung Anies Disisihkan Heru Budi

59 hari lalu

Warga mengambil air dari sumur galian di Kampung Susun Bayam, Jakarta Utara, Senin, 22 Januari 2023. Saat warga menempati Kampung Susun Bayam, aliran listrik dan air diputus oleh pengelola, alhasil mereka menggunakan genset untuk mengaliri listrik ke kamar-kamar warga di jam-jam tertentu dan melakukan penggalian sumur untuk mendapatkan akses air untuk kebutuhan sehari-hari seperti mencuci dan mandi. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Kisah Warga Kampung Susun Bayam Hidup Tanpa Aliran Listrik dan Air Bersih, Ditampung Anies Disisihkan Heru Budi

Cerita warga Kampung Susun Bayam soal aktivitasnya di tengah keterbatasan fasilitas. Berharap Heru Budi menjenguk mereka.


Korban Tewas akibat Gempa Jepang Tembus 200 Orang

9 Januari 2024

Puing-puing di sepanjang jalan Asaichi-dori, yang terbakar akibat gempa bumi, di Wajima, Jepang, 4 Januari 2024. Tim penyelamat berpacu dengan waktu pada hari Rabu untuk mencari korban gempa bumi di Jepang barat yang menewaskan sedikitnya 65 orang. REUTERS/Kim Kyung-Hoon
Korban Tewas akibat Gempa Jepang Tembus 200 Orang

Lebih dari 100 orang masih belum ditemukan akibat gempa Jepang, kata pihak berwenang


Kota Bandung Dapat Hibah Presiden untuk Sambungan Air Bersih Gratis

31 Desember 2023

Ilustrasi air bersih. sndimg.com
Kota Bandung Dapat Hibah Presiden untuk Sambungan Air Bersih Gratis

Para penerima hibah nantinya akan mendapat sambungan pemasangan saluran air bersih gratis ke rumahnya.